Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Berharap Perundingan Kerja Sama RCEP Selesai pada 2018

Kompas.com - 15/11/2017, 08:28 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo ingin pembahasan perundingan Kerja Sama Ekonomi Komprehensif Regional (RCEP) antara ASEAN dengan enam negara mitra, yaitu Australia, China, India, Jepang, Korea Selatan dan Selandia Baru bisa diselesaikan.

Jokowi bahkan ingin pembahasan perundingan tersebut bisa kelar pada 2018. Keinginan tersebut disampaikan Jokowi dalam pertemuan pemimpin negara anggota kerja sama tersebut di Filipina, Rabu (14/11).

Agar upaya tersebut terwujud, Jokowi meminta pemimpin kerja sama perdagangan tersebut untuk memberi mandat kepada para juru runding untuk bersikap lebih fleksibel.

"Saya paham, perbedaan level ambisi yang berbeda merupakan tantangan yang tidak bisa diabaikan. Tapi, RCEP penting dikembangkan seiring zaman," kata Jokowi dalam pernyataannya, Rabu (14/11/2017).

(Baca juga: Mendag Enggartiasto Pastikan Indonesia Ambil Untung dari RCEP)

RCEP merupakan konsep perdagangan bebas antara 10 negara ASEAN dengan enam mitra.

Perundingan kerja sama tersebut secara formal sebenarnya sudah dimulai saat KTT ASEAN di Kamboja 2012 lalu.

Proyeksi yang dibuat, jika kerja sama perdagangan tersebut terwujud, akan mewakili 28,5 persen perdagangan dunia. Maklum saja, gabungan GDP negara yang tergabung dalam kerjasama tersebut, mewakili 31,60 persen GDP dunia.

"Itu bisa berikan pesan kuat ke semua pihak, integrasi ekonomi ternyata memang menguntungkan," ucap Jokowi.

(Agus Triyono/Kontan.co.id)
--
Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul: "Jokowi ingin perundingan RCEP kelar 2018"

Kompas TV Donald Trump sempat mengajak ngobrol Iriana dan Presiden Jokowi.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Gibran Ingin Konsultasi ke Megawati soal Susunan Kabinet, Masinton: Cuma Gimik

Nasional
Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Kementerian KP Perkuat Standar Kompetensi Pengelolaan Sidat dan Arwana

Nasional
Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Bupati Sidoarjo Berulang Kali Terjerat Korupsi, Cak Imin Peringatkan Calon Kepala Daerah Tak Main-main

Nasional
Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Wapres Ajak Masyarakat Tetap Dukung Timnas U-23 demi Lolos Olimpiade

Nasional
Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Gibran Ingin Konsultasi dengan Megawati terkait Susunan Kabinet

Nasional
Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Soal Dukungan PKB untuk Khofifah, Cak Imin: Kalau Daftar, Kita Sambut

Nasional
Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang 'Toxic'

Jubir Sebut Luhut Hanya Beri Saran ke Prabowo soal Jangan Bawa Orang "Toxic"

Nasional
Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Muslimat NU Kirim Bantuan Kemanusiaan Rp 2 Miliar ke Palestina

Nasional
Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang 'Toxic', Projo: Nasihat Bagus

Luhut Minta Prabowo Tak Bawa Orang "Toxic", Projo: Nasihat Bagus

Nasional
Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Buktikan Kinerja Unggul, Pertamina Hulu Energi Optimalkan Kapabilitas Perusahaan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com