Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tentukan Pimpinan MPR, Koalisi Jokowi-JK dan Koalisi Merah Putih Seharusnya Utamakan Kebersamaan

Kompas.com - 07/10/2014, 07:36 WIB
Abba Gabrillin

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Pengamat politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Ikrar Nusa Bhakti mengatakan, kisruh perebutan kursi Pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) dapat menyebabkan krisis ketatanegaraan. Menurut Ikrar, hal itu terkait kewenangan MPR untuk melantik presiden dan wakil presiden terpilih pada 20 Oktober mendatang.

“Pelantikan presiden pada 20 Oktober bisa saja tidak terjadi, jika anggota perwakilan tidak hadir dalam pemilihan Pimpinan MPR,” ujar Ikrar, kepada Kompas.com, Selasa (7/10/2014).

Ia juga mengatakan, perlu ada kebersamaan dalam formasi Pimpinan MPR, baik dari DPD, perwakilan Koalisi Merah Putih, mau pun Koalisi Indonesia Hebat. Jika proses pemilihan Pimpinan MPR sama seperti yang terjadi pada pemilihan Pimpinan DPR, dikhawatirkan akan terjadi sikap otoriter oleh mayoritas anggota koalisi di parlemen.

“Jika seluruhnya dikuasai oleh Koalisi Merah Putih, ada kemungkinan mereka akan mengubah juga pemilihan presiden langsung, seperti pada pilkada, hal ini benar-benar krusial,” kata Ikrar.

Selain itu, menurut Ikrar, ada kemungkinan dalam pemilihan pimpinan MPR kali ini, Partai Demokrat akan bersikap seperti pada paripurna pembahasan Rancangan Undang-Undang Pemilihan Kepala Daerah.

“Bisa saja Demokrat kembali berulah, sehingga mengagalkan pelantikan presiden. Pada saat itu baru SBY yang turun tangan, seolah-olah seperti pahlawan,” ujar Ikrar.

Untuk itu, ia berharap agar Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono dapat mengarahkan partainya agar bertindak sesuai sebagai penyeimbang di antara kedua koalisi. Menurut dia, di akhir jabatannya sebagai presiden, Susilo Bambang Yudhoyono sebaiknya meninggalkan citra yang baik di mata masyarakat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jokowi Gowes Sepeda Kayu di CFD Jakarta, Warga Kaget dan Minta 'Selfie'

Jokowi Gowes Sepeda Kayu di CFD Jakarta, Warga Kaget dan Minta "Selfie"

Nasional
Ketidakharmonisan Hubungan Presiden Terdahulu jadi Tantangan Prabowo Wujudkan 'Presidential Club'

Ketidakharmonisan Hubungan Presiden Terdahulu jadi Tantangan Prabowo Wujudkan "Presidential Club"

Nasional
Bela Jokowi, Projo: PDI-P Baperan Ketika Kalah, Cerminan Ketidakdewasaan Berpolitik

Bela Jokowi, Projo: PDI-P Baperan Ketika Kalah, Cerminan Ketidakdewasaan Berpolitik

Nasional
Cek Lokasi Lahan Relokasi Pengungsi Gunung Ruang, AHY: Mau Pastikan Statusnya 'Clean and Clear'

Cek Lokasi Lahan Relokasi Pengungsi Gunung Ruang, AHY: Mau Pastikan Statusnya "Clean and Clear"

Nasional
Di Forum Literasi Demokrasi, Kemenkominfo Ajak Generasi Muda untuk Kolaborasi demi Majukan Tanah Papua

Di Forum Literasi Demokrasi, Kemenkominfo Ajak Generasi Muda untuk Kolaborasi demi Majukan Tanah Papua

Nasional
Pengamat Anggap Sulit Persatukan Megawati dengan SBY dan Jokowi meski Ada 'Presidential Club'

Pengamat Anggap Sulit Persatukan Megawati dengan SBY dan Jokowi meski Ada "Presidential Club"

Nasional
Budi Pekerti, Pintu Masuk Pembenahan Etika Berbangsa

Budi Pekerti, Pintu Masuk Pembenahan Etika Berbangsa

Nasional
“Presidential Club”, Upaya Prabowo Damaikan Megawati dengan SBY dan Jokowi

“Presidential Club”, Upaya Prabowo Damaikan Megawati dengan SBY dan Jokowi

Nasional
Soal Orang 'Toxic' Jangan Masuk Pemerintahan Prabowo, Jubir Luhut: Untuk Pihak yang Hambat Program Kabinet

Soal Orang "Toxic" Jangan Masuk Pemerintahan Prabowo, Jubir Luhut: Untuk Pihak yang Hambat Program Kabinet

Nasional
Cak Imin Harap Pilkada 2024 Objektif, Tak Ada “Abuse of Power”

Cak Imin Harap Pilkada 2024 Objektif, Tak Ada “Abuse of Power”

Nasional
Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Gunung Raung Erupsi, Ma'ruf Amin Imbau Warga Setempat Patuhi Petunjuk Tim Penyelamat

Nasional
Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Cak Imin: Bansos Cepat Dirasakan Masyarakat, tapi Tak Memberdayakan

Nasional
Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Cak Imin: Percayalah, PKB kalau Berkuasa Tak Akan Lakukan Kriminalisasi...

Nasional
Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Gerindra Lirik Dedi Mulyadi untuk Maju Pilkada Jabar 2024

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com