Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

UPDATE 28 Februari: Sebaran Kasus Baru Covid-19, DKI Jakarta Tertinggi

Kompas.com - 28/02/2022, 18:08 WIB
Dian Erika Nugraheny,
Bagus Santosa

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah melaporkan penambahan 25.054 kasus baru Covid-19 dalam 24 jam terakhir.

Penambahan kasus baru itu terjadi di 34 provinsi.

Berdasarkan data yang sama, hingga Senin (28/2/2022) total kasus Covid-19 di Tanah Air berjumlah 5.564.448 kasus.

Menurut data Satuan Tugas Penanganan Covid-19, penambahan tertinggi ada di DKI Jakarta dengan 7.300 kasus baru.

Baca juga: UPDATE 28 Februari: 276.215 Spesimen Diperiksa dalam Sehari, Positivity Rate PCR 45,07 Persen

Sementara itu, pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh bertambah 43.992 orang, sehingga jumlahnya menjadi 4.861.415 orang.

Kemudian, ada penambahan 262 kasus kematian akibat Covid-19. Dengan demikian, pasien Covid-19 meninggal dunia jadi 148.335 orang.

Hingga hari ini, pemerintah telah memeriksa 84.580.727 spesimen Covid-19 dari 56.247.315 orang.

Berikut ini sebaran penambahan kasus baru Covid-19 pada 28 Februari 2022:

1. DKI Jakarta: 7.300 kasus baru
2. Jawa Barat: 3.745 kasus baru
3. Jawa Tengah: 2.905 kasus baru
4. Jawa Timur: 2.233 kasus baru
5. DIY: 1.253 kasus baru

6. Kalimantan Timur: 1.068 kasus baru
7. Banten: 1.058 kasus baru
8. Sumatera Utara: 906 kasus baru
9. Riau: 515 kasus baru
10. Sulawesi Selatan: 449 kasus baru

11. Lampung: 420 kasus baru
12. Kalimantan Utara: 346 kasus baru
13. Kepulauan Riau: 324 kasus baru
14. NTT: 301 kasus baru
15. Bali: 255 kasus baru

Baca juga: UPDATE 28 Februari: Tambah 25.054, Total Kasus Covid-19 Indonesia Capai 5.564.448

16. Sulawesi Utara: 219 kasus baru
17. Kalimantan Barat: 203 kasus baru
18. Bangka Belitung: 203 kasus baru
19. Kalimamtan Tengah: 156 kasus baru
20. Sulawesi Tengah: 152 kasus baru

21. Sumatera Barat: 133 kasus baru
22. Bengkulu: 129 kasus baru
23. Jambi: 126 kasus baru
24. Sumatera Selatan: 123 kasus baru
25. Papua: 111 kasus baru

26. Kalimantan Selatan: 105 kasus baru
27. Papua Barat: 85 kasus baru
28. Gorontalo: 70 kasus baru
29. Sulawesi Tenggara: 67 kasus baru
30. Maluku Utara: 55 kasus baru

31. NTB: 49 kasus baru
32.Sulawesi Barat: 35 kasus baru
33. Aceh: 25 kasus baru
34. Maluku: 3 kasus baru

Total: 25.054 kasus baru

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 4 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 4 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Tanggapi Pernyataan Maruf Amin, Hasto Kristiyanto: Kita Sudah Tahu Arahnya ke Mana

Tanggapi Pernyataan Maruf Amin, Hasto Kristiyanto: Kita Sudah Tahu Arahnya ke Mana

Nasional
Budi-Kaesang Diisukan Maju Pilkada Jakarta, Ridwan Kamil: Selalu Ada 'Plot Twist'

Budi-Kaesang Diisukan Maju Pilkada Jakarta, Ridwan Kamil: Selalu Ada "Plot Twist"

Nasional
Kasus Korupsi Timah, Kejagung Periksa Adik Sandra Dewi Jadi Saksi

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Periksa Adik Sandra Dewi Jadi Saksi

Nasional
Di Ende, Megawati Kukuhkan Pengurus 'Jaket Bung Karno'

Di Ende, Megawati Kukuhkan Pengurus "Jaket Bung Karno"

Nasional
Ingin Usung Intan Fauzi di Pilkada Depok, Zulhas: Masa yang Itu Terus...

Ingin Usung Intan Fauzi di Pilkada Depok, Zulhas: Masa yang Itu Terus...

Nasional
Jokowi dan Megawati Peringati Harlah Pancasila di Tempat Berbeda, PDI-P: Komplementer Satu Sama Lain

Jokowi dan Megawati Peringati Harlah Pancasila di Tempat Berbeda, PDI-P: Komplementer Satu Sama Lain

Nasional
Serangan di Rafah Berlanjut, Fahira Idris: Kebiadaban Israel Musnahkan Palestina

Serangan di Rafah Berlanjut, Fahira Idris: Kebiadaban Israel Musnahkan Palestina

Nasional
Resmikan Layanan Elektronik di Pekanbaru, Menteri AHY Harap Pelayanan Sertifikat-el Lebih Cepat dan Aman

Resmikan Layanan Elektronik di Pekanbaru, Menteri AHY Harap Pelayanan Sertifikat-el Lebih Cepat dan Aman

Nasional
Moeldoko: Tapera Tak Akan Ditunda, Wong Belum Dijalankan

Moeldoko: Tapera Tak Akan Ditunda, Wong Belum Dijalankan

Nasional
Megawati Kenang Drama 'Dokter Setan' yang Diciptakan Bung Karno Saat Diasingkan di Ende

Megawati Kenang Drama "Dokter Setan" yang Diciptakan Bung Karno Saat Diasingkan di Ende

Nasional
Hari Jadi Ke-731, Surabaya Catatkan Rekor MURI Pembentukan Pos Bantuan Hukum Terbanyak Se-Indonesia

Hari Jadi Ke-731, Surabaya Catatkan Rekor MURI Pembentukan Pos Bantuan Hukum Terbanyak Se-Indonesia

BrandzView
Tinjau Fasilitas Pipa Gas Cisem, Dirtekling Migas ESDM Tekankan Aspek Keamanan di Migas

Tinjau Fasilitas Pipa Gas Cisem, Dirtekling Migas ESDM Tekankan Aspek Keamanan di Migas

Nasional
Jokowi Resmikan Sistem Pengelolaan Air di Riau Senilai Rp 902 Miliar

Jokowi Resmikan Sistem Pengelolaan Air di Riau Senilai Rp 902 Miliar

Nasional
Megawati Didampingi Ganjar dan Mahfud Kunjungi Rumah Pengasingan Bung Karno di Ende

Megawati Didampingi Ganjar dan Mahfud Kunjungi Rumah Pengasingan Bung Karno di Ende

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com