Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wapres Sayangkan Bahan Baku Produk Kosmetik Halal Masih Impor

Kompas.com - 29/12/2021, 15:41 WIB
Ardito Ramadhan,
Krisiandi

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyayangkan bahan baku produk kosmetik halal buatan Indonesia yang masih impor.

Hal ini disampaikan Ma'ruf usai meninjau meninjau penerapan inovasi pada industri kosmetika halal PT Paragon Technology and Innovation di Kabupaten Tangerang, Rabu (29/12/2021).

"Ada yang saya sayangkan yaitu bahwa ternyata produk bahan bakunya, hulunya ini masih impor. Oleh karena itu, ini menjadi tantangan pemerintah untuk kita bagaimana mendorong lahirnya industri hulu hulu kosmetik ini," kata Ma'ruf, dikutip dari keterangan video.

Baca juga: Ini Daftar Suplemen Kesehatan dan Kosmetik Berbahaya Temuan BPOM

"Saya kira bahan-bahan bakunya banyak, tapi bagaimana kita akan mendorong supaya industri hulunya itu bisa kita siapkan di sini. Ini saya kira tantangan ke depan," kata Ma'ruf.

Dalam kesempatan itu, Ma'ruf memuji memuji perjalanan bisnis PT Paragon Technology and Innovation yang menerapkan industri berbasis riset atau penelitian, bukan hanya pasar.

Ia mengatakan, perusahaan yang dikenal dengan produk Wardah itu bergerak dari usaha rumahan pada tahun 1999 silam dan menjadi perusahaan yang besar 22 tahun berselang.

"Saya melihat ini karena perpaduan antara halal dan inovasi, ini dua hal yang, halal saja tidak cukup, inovasi saja menurut saya tidak cukup," ujar Ma'ruf.

Baca juga: Kesuksesan Wardah Diharap Dorong Kosmetik Halal RI Tembus Pasar Global

Menurut Ma'ruf, keberhasilan PT Paragon Technology and Innovation dapat menjadi model bahwa pengusaha usaha mikro, kecil, dan menegah (UMKM) dapat menjadi perusahaan yang besar.

"Asal dia betul-betul terus melakukan inovasi-inovasi dan dengan tekun dengan melakukan upaya-upaya tidak hanya berorientasi pada pasar tapi juga pada riset," kata Ma'ruf.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Usulkan Makan Siang Gratis jadi Program Satgas Global Melawan Kelaparan dan Kemiskinan

Indonesia Usulkan Makan Siang Gratis jadi Program Satgas Global Melawan Kelaparan dan Kemiskinan

Nasional
Laporan BPK 2021: Tapera Tak Kembalikan Uang Ratusan Ribu Peserta Senilai Rp 567 M

Laporan BPK 2021: Tapera Tak Kembalikan Uang Ratusan Ribu Peserta Senilai Rp 567 M

Nasional
Mundur sebagai Wakil Kepala Otorita IKN, Dhony Rahajoe Sampaikan Terima Kasih ke Jokowi

Mundur sebagai Wakil Kepala Otorita IKN, Dhony Rahajoe Sampaikan Terima Kasih ke Jokowi

Nasional
KPU Dianggap Bisa Masuk Jebakan Politik jika Ikuti Putusan MA

KPU Dianggap Bisa Masuk Jebakan Politik jika Ikuti Putusan MA

Nasional
Ketika Kepala-Wakil Kepala Otorita IKN Kompak Mengundurkan Diri ...

Ketika Kepala-Wakil Kepala Otorita IKN Kompak Mengundurkan Diri ...

Nasional
KPU Diharap Tak Ikuti Putusan MA Terkait Usia Calon Kepala Daerah

KPU Diharap Tak Ikuti Putusan MA Terkait Usia Calon Kepala Daerah

Nasional
Adam Deni Hadapi Sidang Vonis Kasus Pencemaran Ahmad Sahroni Hari Ini

Adam Deni Hadapi Sidang Vonis Kasus Pencemaran Ahmad Sahroni Hari Ini

Nasional
Pentingnya Syarat Kompetensi Pencalonan Kepala Daerah

Pentingnya Syarat Kompetensi Pencalonan Kepala Daerah

Nasional
Nasihat SBY untuk Para Pemimpin Setelah 2014

Nasihat SBY untuk Para Pemimpin Setelah 2014

Nasional
Dulu Jokowi Tak Setujui Gibran Jadi Cawapres, Bagaimana dengan Kaesang pada Pilkada Jakarta?

Dulu Jokowi Tak Setujui Gibran Jadi Cawapres, Bagaimana dengan Kaesang pada Pilkada Jakarta?

Nasional
[POPULER JABODETABEK] Pedagang Pelat Mengaku Enggan Terima Pesanan Pelat Nomor Palsu | Warga Sebut Tapera Hanya Mempertimbangkan Kebutuhan Pemerintah

[POPULER JABODETABEK] Pedagang Pelat Mengaku Enggan Terima Pesanan Pelat Nomor Palsu | Warga Sebut Tapera Hanya Mempertimbangkan Kebutuhan Pemerintah

Nasional
[POPULER NASIONAL] Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur | Tugas Baru Budi Susantono dari Jokowi

[POPULER NASIONAL] Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur | Tugas Baru Budi Susantono dari Jokowi

Nasional
Tanggal 7 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kejagung Periksa Adik Harvey Moeis Jadi Saksi Kasus Korupsi Timah

Kejagung Periksa Adik Harvey Moeis Jadi Saksi Kasus Korupsi Timah

Nasional
SYL Mengaku Bayar Eks Jubir KPK Febri Diansyah Jadi Pengacara dengan Uang Pribadi

SYL Mengaku Bayar Eks Jubir KPK Febri Diansyah Jadi Pengacara dengan Uang Pribadi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com