Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Minta Daerah Lain Tiru Perayaan Cap Go Meh di Bogor

Kompas.com - 05/03/2015, 19:17 WIB
Sabrina Asril

Penulis

BOGOR, KOMPAS.com - Kemeriahan perayaan Cap Go Meh dalam Pekan Rakyat Bogor, Kamis (5/3/2015) rupanya membuat Presiden Joko Widodo terkesima. Menurut dia, kemeriahan serupa seharusnya ditiru daerah lain karena festival ini telah membawa kegembiraan untuk masyarakat.

"Perayaan Cap Go Meh, Pesta Rakyat Bogor ini, ya kita lihat sendiri memberikan kegembiraan kepada masyarakat. Saya kira daerah lain patut meniru Bogor karena berikan kegembiraan rakyat," ujar Presiden di sela-sela acara, Kamis.

Kepala Negara mengaku senang melihat tampilan berbagai kebudayaan dalam festival kali ini. Presiden sempat melihat tarian barongsai, hingga pawai mobil hias yang menunjukkan keanekaragaman yang ada di kota Bogor.

Mantan Gubernur DKI Jakarta itu mengakui perayaan serupa telah dilakukan di berbagai daerah namun dengan konsep yang berbeda. Namun, dia melihat festival di Bogor ini cukup meriah.

Wali Kota Bogor Bima Arya mengaku perayaan Cap Go Meh sudah menjadi agenda tahunan. "Sekarang sudah masuk tahun ke-15," ucap mantan pengamat politik tersebut.

Dalam acara ini, Jokowi berjalan kaki sejauh 100 meter dari panggung utama menghampiri ribuan warga Bogor yang tumpah ruah di Jalan Suryakencana hingga sekeliling Kebun Raya Bogor. Jokowi sempat memberikan angpao kepada barongsai yang tampil dalam acara itu.

Turut mendampingi Presiden yakni Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan dan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan. Setelah selesai menghadiri perayaan Cap Go Meh, Jokowi kembali beristirahat di Wisma Bayu Rini, Istana Bogor.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Nasihat SBY untuk Para Pemimpin Setelah 2014

Nasihat SBY untuk Para Pemimpin Setelah 2014

Nasional
Dulu Jokowi Tak Setujui Gibran Jadi Cawapres, Bagaimana Dengan Kaesang di Pilkada Jakarta?

Dulu Jokowi Tak Setujui Gibran Jadi Cawapres, Bagaimana Dengan Kaesang di Pilkada Jakarta?

Nasional
[POPULER JABODETABEK] Pedagang Pelat Mengaku Enggan Terima Pesanan Pelat Nomor Palsu | Warga Sebut Tapera Hanya Mempertimbangkan Kebutuhan Pemerintah

[POPULER JABODETABEK] Pedagang Pelat Mengaku Enggan Terima Pesanan Pelat Nomor Palsu | Warga Sebut Tapera Hanya Mempertimbangkan Kebutuhan Pemerintah

Nasional
[POPULER NASIONAL] Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur | Tugas Baru Budi Susantono dari Jokowi

[POPULER NASIONAL] Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur | Tugas Baru Budi Susantono dari Jokowi

Nasional
Tanggal 7 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 7 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Kejagung Periksa Adik Harvey Moeis Jadi Saksi Kasus Korupsi Timah

Kejagung Periksa Adik Harvey Moeis Jadi Saksi Kasus Korupsi Timah

Nasional
SYL Ngaku Bayar Eks Jubir KPK Febri Diansyah Jadi Pengacara dengan Uang Pribadi

SYL Ngaku Bayar Eks Jubir KPK Febri Diansyah Jadi Pengacara dengan Uang Pribadi

Nasional
PDI-P Sebut Pemanggilan Hasto oleh Polda Metro Jaya Upaya Bungkam Suara Kritis

PDI-P Sebut Pemanggilan Hasto oleh Polda Metro Jaya Upaya Bungkam Suara Kritis

Nasional
Apresiasi Perwira Inovatif, Annual Pertamina Awards Ke-14 Resmi Dibuka

Apresiasi Perwira Inovatif, Annual Pertamina Awards Ke-14 Resmi Dibuka

Nasional
Bertanya ke Saksi, SYL Tegaskan Bagikan Sembako hingga Sewa Pesawat untuk Kepentingan Masyarakat

Bertanya ke Saksi, SYL Tegaskan Bagikan Sembako hingga Sewa Pesawat untuk Kepentingan Masyarakat

Nasional
162.961 Jemaah Haji Sudah Tiba di Arab Saudi, 36 Wafat

162.961 Jemaah Haji Sudah Tiba di Arab Saudi, 36 Wafat

Nasional
34 dari 37 WNI yang Berhaji Tanpa Visa Haji Dibebaskan dan Dipulangkan ke Tanah Air

34 dari 37 WNI yang Berhaji Tanpa Visa Haji Dibebaskan dan Dipulangkan ke Tanah Air

Nasional
KPU Akan Rapat Internal dan Konsultasi dengan DPR Usai MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

KPU Akan Rapat Internal dan Konsultasi dengan DPR Usai MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

Nasional
TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

Nasional
Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com