Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Dampingi Megawati "Nyoblos"

Kompas.com - 09/04/2014, 11:41 WIB
Indra Akuntono

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com
-- Bakal calon presiden dari PDI Perjuangan, Joko Widodo alias Jokowi, mendampingi Ketua Umum DPP PDI-P Megawati Soekarnoputri ketika memberikan hak pilih dalam pemilihan legislatif di TPS 35, Kebagusan, Jakarta Selatan, Rabu (9/4/2014).

Jokowi bersama istrinya Iriana hadir di Kebagusan setelah memberikan hak suaranya di TPS 27, Menteng, Jakarta Pusat, pada pagi tadi.

Setelah beramah-tamah, rombongan keluarga Megawati langsung menuju TPS 35 yang lokasinya persis di depan rumah. Selain didampingi Jokowi, Megawati juga didampingi oleh putrinya Puan Maharani dan Prananda Prabowo.

Rombongan keluarga Megawati memberikan hak pilihnya setelah mengantre selama beberapa saat. Wakil Sekretaris Jenderal DPP PDI-P Hasto Kristianto mengatakan, beberapa kader PDI-P dari sejumlah daerah juga ikut mencoblos di TPS ini dengan membawa formulir A5.

"Prinsipnya di Kebagusan inilah tempat yang syarat dengan nilai perjuangan PDI-P, karena inilah rumah perjuangan rakyat," ujarnya.

Ketua Koordinator di TPS tersebut, Husein Fauzi, mengatakan, jumlah daftar pemilih tetap (DPT) di TPS 35 mencapai 481 orang. Dari jumlah tersebut, 254 orang berjenis kelamin laki-laki dan 227 orang lainnya perempuan. Di TPS ini disiapkan empat bilik suara dan tiga kotak suara. Tiga personel kepolisian dari Polres Jakarta Selatan dan satu tim Polisi Satwa juga akan berjaga di TPS 35.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prabowo Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke Jokowi, Unggah 3 Foto Bareng di Instagram

Prabowo Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke Jokowi, Unggah 3 Foto Bareng di Instagram

Nasional
Ingin Usung Kader Sendiri di Jakarta, PDI-P: Bisa Cagub atau Cawagub

Ingin Usung Kader Sendiri di Jakarta, PDI-P: Bisa Cagub atau Cawagub

Nasional
PDI-P Siapkan Kadernya Jadi Cawagub Jabar Dampingi Ridwan Kamil

PDI-P Siapkan Kadernya Jadi Cawagub Jabar Dampingi Ridwan Kamil

Nasional
6 Jaksa Peneliti Periksa Berkas Pegi Setiawan

6 Jaksa Peneliti Periksa Berkas Pegi Setiawan

Nasional
Mendagri: Pj Kepala Daerah yang Maju Pilkada Harus Mundur dari ASN Maksimal 40 Hari Sebelum Pendaftaran

Mendagri: Pj Kepala Daerah yang Maju Pilkada Harus Mundur dari ASN Maksimal 40 Hari Sebelum Pendaftaran

Nasional
Polri Punya Data Anggota Terlibat Judi 'Online', Kompolnas: Harus Ditindak Tegas

Polri Punya Data Anggota Terlibat Judi "Online", Kompolnas: Harus Ditindak Tegas

Nasional
Golkar Sebut Elektabilitas Ridwan Kamil di Jakarta Merosot, Demokrat: Kami Hormati Golkar

Golkar Sebut Elektabilitas Ridwan Kamil di Jakarta Merosot, Demokrat: Kami Hormati Golkar

Nasional
Ulang Tahun Terakhir sebagai Presiden, Jokowi Diharapkan Tinggalkan 'Legacy' Baik Pemberantasan Korupsi

Ulang Tahun Terakhir sebagai Presiden, Jokowi Diharapkan Tinggalkan "Legacy" Baik Pemberantasan Korupsi

Nasional
Bansos untuk Korban Judi Online, Layakkah?

Bansos untuk Korban Judi Online, Layakkah?

Nasional
Mendagri Minta Tak Ada Baliho Dukungan Pilkada Pj Kepala Daerah

Mendagri Minta Tak Ada Baliho Dukungan Pilkada Pj Kepala Daerah

Nasional
Gangguan Sistem Pusat Data Nasional, Pakar: Tidak Terjadi kalau Pemimpinnya Peduli

Gangguan Sistem Pusat Data Nasional, Pakar: Tidak Terjadi kalau Pemimpinnya Peduli

Nasional
Dari 3 Tahun Lalu, Pakar Prediksi Gangguan Sistem Bakal Menimpa PDN

Dari 3 Tahun Lalu, Pakar Prediksi Gangguan Sistem Bakal Menimpa PDN

Nasional
Dompet Dhuafa Distribusikan Sekitar 1.800 Doka di Jateng

Dompet Dhuafa Distribusikan Sekitar 1.800 Doka di Jateng

Nasional
Survei Litbang 'Kompas': Mayoritas Kelas Bawah hingga Atas Puas Atas Kinerja Jokowi di Bidang Ekonomi

Survei Litbang "Kompas": Mayoritas Kelas Bawah hingga Atas Puas Atas Kinerja Jokowi di Bidang Ekonomi

Nasional
PDN Kominfo Gangguan, Pakar: Ini Krisis Besar, Punya Skenario Penanggulangan?

PDN Kominfo Gangguan, Pakar: Ini Krisis Besar, Punya Skenario Penanggulangan?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com