Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ikut Konvensi, Ali Masykur Musa Minta Doa Restu Warga Jember

Kompas.com - 27/09/2013, 14:32 WIB
Kontributor Jember, Ahmad Winarno

Penulis


JEMBER, KOMPAS.com -
Dalam kunjungannya ke Kabupaten Jember, Jawa Timur, salah satu peserta Konvensi Calon Presiden Partai Demokrat, Ali Masykur Musa, meminta doa restu dari seluruh sahabat, keluarga, guru, dan warga Jember untuk melanjutkan pengabdian hidupnya melalui konvensi. Hal ini disampaikannya saat memberikan ceramah ilmiah di Universitas Jember, Jumat (27/9/2013).

"Semoga segala ilmu yang saya dapatkan disini bisa saya baktikan kembali kepada masyarakat,” tuturnya.

Ali pernah mengenyam pendidikan dan menjadi dosen di Universitas Jember. Ketua Umum Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU) ini tercatat pernah menjadi mahasiswa di Jurusan Hubungan Internasional Universitas Jember (Unej) Tahun Angkatan 1980. Bahkan setelah lulus, ia langsung bekerja sebagai dosen di almamaternya itu selama 12 tahun sebelum berangkat ke Jakarta untuk melanjutkan pendidikan.

"Kota ini ibarat rumah kedua saya setelah Tulungagung, begitu banyak pelajaran yang saya dapat selama belajar disini," ujarnya.

Selain memberikan orasi pendidikan di Unej, selama di Jember, pria yang masih aktif sebagai Anggota BPK itu juga menghadiri acara dialog dengan petani kedelai di Bangsalsari, ta'aruf kebangsaan bersama warga Jember, dan silaturahim dengan alim ulama setempat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi 'Online'

Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi "Online"

Nasional
Pemerintah Putus Akses Internet Judi 'Online' Kamboja dan Filipina

Pemerintah Putus Akses Internet Judi "Online" Kamboja dan Filipina

Nasional
Upaya Berantas Judi 'Online' dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Upaya Berantas Judi "Online" dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Nasional
Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Nasional
Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku 'Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste'

Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku "Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste"

Nasional
Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Nasional
Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Nasional
2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

Nasional
TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi 'Online' Bisa Dipecat

TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi "Online" Bisa Dipecat

Nasional
Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Nasional
TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

Nasional
Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Nasional
Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan 'Autogate' Imigrasi Mulai Beroperasi

Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan "Autogate" Imigrasi Mulai Beroperasi

Nasional
Satgas Judi 'Online' Akan Pantau Pemain yang 'Top Up' di Minimarket

Satgas Judi "Online" Akan Pantau Pemain yang "Top Up" di Minimarket

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com