Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Mulai Kumpulkan Keterangan Saksi Ledakan Vihara

Kompas.com - 05/08/2013, 00:02 WIB


JAKARTA, KOMPAS.com
 — Kepolisian masih terus menyelidiki dua ledakan yang mengguncang Vihara Ekayana di Jalan Mangga II/8 RT 08/08 Kelurahan Duri Kepa, Jakarta Barat, pada Minggu (4/8/2013) malam. Para saksi mulai diminta keterangan.

Informasi yang dihimpun, para saksi yang tengah diminta keterangan adalah Cinsu, warga Jalan Sahabat Baru, Kelurahan Duri Kepa, serta Wasito, warga Taman Aries, Kelurahan Meruya Utara.

Saat ini para petinggi kepolisian sudah berada di lokasi ledakan. Di antara mereka adalah Kapolres Metro Jakbar, Kasat Reskrim Polres Jakarta Barat, dan Kapolsek Kebon Jeruk. Tim dari Gegana Polda Metro Jaya juga masih menyisir lokasi tersebut.

Seperti telah diberitakan sebelumnya, ledakan terjadi di vihara ini sekitar pukul 19.00 WIB. Ledakan diduga berasal dari plastik hijau yang diletakkan di pintu masuk ruang kebaktian. Ada juga satu bungkus benda diduga bom di luar vihara yang hanya berasal tapi tidak meledak. 

Dari ledakan ini, ditemukan telepon genggam, serpihan besi, kabel, dan baterai berbentuk kotak. Semua temuan itu sekarang sudah dicelupkan ke dalam air dalam ember plastik berwarna kuning.

Akibat ledakan dan lontaran gotri dari peledak tersebut, tiga orang terluka, yakni Elisa yang mengalami luka di telinga, Rice mengalami luka ringan di tangan, dan Ling Ling mengalami luka di telinga. Tidak ada korban jiwa dan kerusakan berarti akibat ledakan tersebut.(Theresia Felisiani/Hendra Gunawan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Fakta Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang: Korban Disetubuhi lalu Dibunuh oleh Rekan Kerja

Fakta Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang: Korban Disetubuhi lalu Dibunuh oleh Rekan Kerja

Megapolitan
Kronologi Jari Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Sampai Putus, Pelaku Diduga Mabuk

Kronologi Jari Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Sampai Putus, Pelaku Diduga Mabuk

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Ditangkap di Rumah Istrinya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Ditangkap di Rumah Istrinya

Megapolitan
DJ East Blake Nekat Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih sebab Tak Terima Diputuskan

DJ East Blake Nekat Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih sebab Tak Terima Diputuskan

Megapolitan
RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Satpol PP dan Dinas Terkait Dinilai Lalai

RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Satpol PP dan Dinas Terkait Dinilai Lalai

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com