Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komandan Pasukan Garuda Terima Penghargaan PBB

Kompas.com - 01/11/2012, 10:00 WIB
Iwan Santosa

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Komandan Pasukan Garuda XXIII-F Letnan Kolonel (Inf) Suharto Sudarsono menerima sertifikat penghargaan PBB dari United Nations Interim Forces in Lebanon (UNIFIL), Kamis (1/11/2012).

Sertifikat diserahkan oleh Deputy Force Commander (DFC) UNIFIL Brigjen Patrick Phela di Gedung Markas UNIFIL, Naqoura, Lebanon Selatan. 

Pusat Penerangan (Puspen) TNI menjelaskan, penghargaan ini diberikan atas peran dan dedikasi memimpin Batalyon Mekanis di bawah bendera PBB/UNIFIL di Lebanon selama hampir satu tahun dengan baik.

Selain Dansatgas Konga XXIII-F, sertifikat penghargaan juga diberikan kepada 12 Komandan Satuan UNIFIL lainnya yang akan mengakhiri tugas, antara lain Komandan SEMPU (Seceast Military Police Unit) Letkol (Cpm) Ida Bagus, Dansatgas FPC (Force Protection Company) Mayor (Inf) Wimoko, Komandan Batalyon Spanyol (Span Batt), Komandan Batalyon Korea (Rok Batt), Komandan Kamboja, Italia, Ghana, Hunggaria, Finlandia dan Komandan Belgia. 

Brigjen Patrick Phela DFC UNIFIL asal Irlandia, mengucapkan terima kasih atas dedikasi dan peran para komandan satuan, dalam menjaga suasana damai di Lebanon, "Selamat kembali ke negara masing-masing, bertemu dengan keluarga," ucap Phela.

Kepada para komandan pengganti yang sudah tiba, DFC mengucapkan selamat bergabung dalam UNIFIL, dan berharap para Dansatgas baru dapat segera menyesuaikan dengan tugas sesuai bidang masing-masing. 

Turut mendampingi Dansatgas Konga XXIII-F pada acara tersebut yakni perwira POM Mayor (Cpm) Tatiet Rosadi, Kasiops Satgas Kapten (Inf) Risa WP Setyawan, dan Kasi MIO/Intel Kapten (Inf) Nurudin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Izin Usaha Tambang Ormas Keagamaan, Pimpinan Komisi VII Ingatkan Prinsip Kehati-hatian dan Kepatutan

Soal Izin Usaha Tambang Ormas Keagamaan, Pimpinan Komisi VII Ingatkan Prinsip Kehati-hatian dan Kepatutan

Nasional
Jokowi Pastikan Beras Bansos Berkualitas Premium, Tak Berwarna Kuning dan Hitam

Jokowi Pastikan Beras Bansos Berkualitas Premium, Tak Berwarna Kuning dan Hitam

Nasional
Minta Pemerintah Tetapkan Jadwal Pelantikan Kepala Daerah, Ketua KPU: Kalau Tak Ada, Bakal Repot

Minta Pemerintah Tetapkan Jadwal Pelantikan Kepala Daerah, Ketua KPU: Kalau Tak Ada, Bakal Repot

Nasional
Terima Kunjungan Delegasi Jepang, Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Terima Kunjungan Delegasi Jepang, Kepala BNPT Perkenalkan Program Deradikalisasi

Nasional
Mutasi Polri, Brigjen Suyudi Ario Seto Jadi Kapolda Banten, Brigjen Whisnu Hermawan Jadi Kapolda Sumut

Mutasi Polri, Brigjen Suyudi Ario Seto Jadi Kapolda Banten, Brigjen Whisnu Hermawan Jadi Kapolda Sumut

Nasional
Pakar Hukum Minta Bandar Judi Online Dijerat TPPU

Pakar Hukum Minta Bandar Judi Online Dijerat TPPU

Nasional
Pemerintah Tak Bayar Tebusan ke Peretas PDN, Data Kementerian/Lembaga Dibiarkan Hilang

Pemerintah Tak Bayar Tebusan ke Peretas PDN, Data Kementerian/Lembaga Dibiarkan Hilang

Nasional
Pimpinan Komisi VII Wanti-wanti Pengelolaan Tambang Ormas Rentan Ditunggangi Konglomerat

Pimpinan Komisi VII Wanti-wanti Pengelolaan Tambang Ormas Rentan Ditunggangi Konglomerat

Nasional
745 Personel Polri Dimutasi, Kadiv Propam Irjen Syahardiantono Naik Jadi Kabaintelkam

745 Personel Polri Dimutasi, Kadiv Propam Irjen Syahardiantono Naik Jadi Kabaintelkam

Nasional
Pesan Panglima TNI untuk Pilkada 2024: Jika Situasi Mendesak, Tugas Prajurit Melumpuhkan, Bukan Mematikan

Pesan Panglima TNI untuk Pilkada 2024: Jika Situasi Mendesak, Tugas Prajurit Melumpuhkan, Bukan Mematikan

Nasional
Pemerintah Akui Tak Bisa Pulihkan Data Kementerian/Lembaga Terdampak Peretasan PDN

Pemerintah Akui Tak Bisa Pulihkan Data Kementerian/Lembaga Terdampak Peretasan PDN

Nasional
Pilkada 2024, TNI Siapkan Personel Cadangan dan Alutsista jika Situasi Mendesak

Pilkada 2024, TNI Siapkan Personel Cadangan dan Alutsista jika Situasi Mendesak

Nasional
Soal Anggota Dewan Main Judi Online, Johan Budi: Bukan Lagi Sekadar Kode Etik, tapi Sudah Pidana

Soal Anggota Dewan Main Judi Online, Johan Budi: Bukan Lagi Sekadar Kode Etik, tapi Sudah Pidana

Nasional
Belum Ada Pendaftar di Hari Pertama Pendaftaran Capim dan Dewas KPK

Belum Ada Pendaftar di Hari Pertama Pendaftaran Capim dan Dewas KPK

Nasional
Puan Bicara Peluang PDI-P Usung Kader Sendiri di Pilkada Jakarta, Sebut Banyak yang Menonjol

Puan Bicara Peluang PDI-P Usung Kader Sendiri di Pilkada Jakarta, Sebut Banyak yang Menonjol

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com