Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tim Pengawas Berharap Ada Kejutan dari KPK Sebelum Lebaran

Kompas.com - 24/07/2012, 23:14 WIB
Suhartono

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Tim Pengawas Kasus Bank Century DPR berharap, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam waktu dekat ini membuat kejutan dengan mengumumkan nama tersangka baru. Selain itu, sekaligus menaikkan skandal keuangan terbesar pascareformasi tersebut dari penyelidikan ke penyidikan.

Hal itu diungkapkan anggota Tim Pengawas Kasus Bank Century DPR, Bambang Soesatyo, yang juga anggota Komisi III DPR bidang hukum, kepada Kompas, Selasa (24/7/2012) malam di Jakarta.

"Kita harapkan dalam waktu dekat ini, setidaknya sebelum Lebaran, ada kejutan baru dari KPK soal tersangka dan peningkatan status penyelidikan kasus Bank Century menjadi penyidikan," kata Bambang.

Namun, Bambang tak menyebutkan siapa tersangka baru dan bagaimana peningkatan kasusnya dari penyelidikan ke tahapan penyidikan.

"Dari hasil audit investigasi lanjutan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), KPK bisa menindaklanjuti seperti Deputi Gubernur Bank Indonesia, Budi Mulia, yang dihentikan sementara karena mendapat dana dari mantan pemilik Bank Century, Robert Tantular, dan tersangka lainnya yang mendapat aliran dana Bank Century," ucap Bambang lagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Penyidik Disebut Bentak Staf Hasto PDI-P, KPK Siap Buka Rekaman CCTV

    Penyidik Disebut Bentak Staf Hasto PDI-P, KPK Siap Buka Rekaman CCTV

    Nasional
    Antisipasi Kekeringan, Pemerintah Akan Pasang 20.000 Pompa Air di Kawasan Produsen Beras

    Antisipasi Kekeringan, Pemerintah Akan Pasang 20.000 Pompa Air di Kawasan Produsen Beras

    Nasional
    Pasutri Pemilik Pabrik Narkoba di Medan Disebut Beli Bahan dari China lewat “Marketplace”

    Pasutri Pemilik Pabrik Narkoba di Medan Disebut Beli Bahan dari China lewat “Marketplace”

    Nasional
    PKB Tegaskan Anies Tetap Harus Uji Kelayakan dan Kepatutan jika Maju Pilkada DKI

    PKB Tegaskan Anies Tetap Harus Uji Kelayakan dan Kepatutan jika Maju Pilkada DKI

    Nasional
    Pastikan Jemaah Indonesia Terlayani Baik, Timwas Haji DPR Tinjau Situasi di Armuzna

    Pastikan Jemaah Indonesia Terlayani Baik, Timwas Haji DPR Tinjau Situasi di Armuzna

    Nasional
    Timwas DPR RI Imbau Jemaah Haji Tanpa Visa Resmi Segera Kembali ke Tanah Air

    Timwas DPR RI Imbau Jemaah Haji Tanpa Visa Resmi Segera Kembali ke Tanah Air

    Nasional
    Soal Harun Masiku Bisa Tertangkap dalam Seminggu, Direktur Penyidikan KPK: Itu Motivasi Pimpinan agar Fokus

    Soal Harun Masiku Bisa Tertangkap dalam Seminggu, Direktur Penyidikan KPK: Itu Motivasi Pimpinan agar Fokus

    Nasional
    Masalah Kesehatan Haji Carut-marut, Anggota DPR Ini Usulkan Pembentukan Pansus Haji

    Masalah Kesehatan Haji Carut-marut, Anggota DPR Ini Usulkan Pembentukan Pansus Haji

    Nasional
    Jokowi: Dunia Menuju Neraka Iklim, Jangan Main-main Urusan Kekeringan

    Jokowi: Dunia Menuju Neraka Iklim, Jangan Main-main Urusan Kekeringan

    Nasional
    Cek Fasilitas Jemaah Haji Indonesia di Armuzna, DPR Temukan Sejumlah Kekurangan

    Cek Fasilitas Jemaah Haji Indonesia di Armuzna, DPR Temukan Sejumlah Kekurangan

    Nasional
    Timwas Haji DPR RI Soroti Kasur dan Kapasitas Tenda Jemaah di Arafah yang Terlalu Kecil

    Timwas Haji DPR RI Soroti Kasur dan Kapasitas Tenda Jemaah di Arafah yang Terlalu Kecil

    Nasional
    KPK Sita Uang dan Aset Belasan Miliar Rupiah dari Tersangka Korupsi di DJKA

    KPK Sita Uang dan Aset Belasan Miliar Rupiah dari Tersangka Korupsi di DJKA

    Nasional
    Soroti Terlambatnya Distribusi Kartu Nusuk, Timwas Haji DPR: Ini Problematika Besar

    Soroti Terlambatnya Distribusi Kartu Nusuk, Timwas Haji DPR: Ini Problematika Besar

    Nasional
    Menlu Retno Minta Dukungan Finlandia untuk Pengakuan Palestina

    Menlu Retno Minta Dukungan Finlandia untuk Pengakuan Palestina

    Nasional
    Inflasi Mei 2,84 Persen, Jokowi: Salah Satu yang Terbaik di Dunia

    Inflasi Mei 2,84 Persen, Jokowi: Salah Satu yang Terbaik di Dunia

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com