Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Miing dan Suami Atut Lolos ke Senayan

Kompas.com - 27/04/2009, 22:40 WIB

LEBAK, KOMPAS.com — Pelawak bernama lengkap Tubagus Dedi Suwandi Gumelar alias Miing akhirnya kembali lolos menuju Senayan. Ia akan kembali menjadi anggota DPR RI dari PDI Perjuangan daerah pemlihan (dapil) I Banten yang meliputi Kabupaten Lebak dan Pandeglang.

Berdasarkan hasil rekapitulasi suara Komisi Pemilihan Umum Banten, Senin (27/4), pelawak Miing akhirnya lolos menuju Senayan dengan meraih 42.659 suara. Miing lolos dari dapil I Banten bersama Irna Nurlita dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Ina adalah istri Bupati Pandeglang, Dimyati Natakusumah. Ina meraih suara tertinggi, yakni 127.585 suara. Caleg lain yang lolos adalah Iti Octavia (Partai Demokrat). Iti yang juga putra Bupati Lebak Mulyadi Jayabaya itu meraih 100.644 suara. Adapun Siti Romlah (Demokrat) juga lolos dengan perolehan 44.043 suara.

Partai Golkar juga meloloskan Mamat Rahayu (31.632 suara), sementara PKS diwakili Samsul Hilal (20.969 suara).

Di dapil Banten II (Kabupaten Serang, Kota Serang, dan Kota Cilegon), Hikmat  Tomet (Golkar) juga lolos ke Senayan. Suami Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah itu lolos dengan perolehan 96.446 suara. Juga lolos, Tubagus Iman Aryadi (Golkar) dengan perolehan 61.648 suara.

Sebanyak dua kader Demokrat, yaitu Adyiaman Amin (26.090 suara) dan Ahmad Saputra (22.248 suara) juga lolos ke Senayan. Adapun dari PKS yang lolos adalah Zulkiplimansyah (58.478 suara). Mardoyo Poo dari PDI Pejuangan dengan 20.756 suara juga lolos.

"Saya berharap anggota DPR-RI yang lolos itu dapat memperjuangkan peningkatan anggaran pembangunan infrastukur Banten," Agus Supriyatna, anggota KPU Banten.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sudahi Manual, Waktunya Rekapitulasi Pemilu Elektronik

Sudahi Manual, Waktunya Rekapitulasi Pemilu Elektronik

Nasional
Menko PMK Minta Warga Waspadai Penyalahgunaan Rekening untuk Judi 'Online'

Menko PMK Minta Warga Waspadai Penyalahgunaan Rekening untuk Judi "Online"

Nasional
Saksi Ungkap Perubahan Konstruksi Tol MBZ dari Beton Jadi Baja untuk Bantu Industri Baja Nasional

Saksi Ungkap Perubahan Konstruksi Tol MBZ dari Beton Jadi Baja untuk Bantu Industri Baja Nasional

Nasional
Pendidikan dan Penguatan Demokrasi

Pendidikan dan Penguatan Demokrasi

Nasional
Divonis 9 Tahun Penjara di Kasus LNG, Karen Agustiawan Banding

Divonis 9 Tahun Penjara di Kasus LNG, Karen Agustiawan Banding

Nasional
Jokowi Kunker ke Kalimantan Tengah untuk Cek Bantuan Pompa Air

Jokowi Kunker ke Kalimantan Tengah untuk Cek Bantuan Pompa Air

Nasional
Saat Kominfo Mengaku Tak Takut terhadap Peretas PDN yang Minta Rp 131 Miliar, Klaim Pegawainya Kerja 24 Jam

Saat Kominfo Mengaku Tak Takut terhadap Peretas PDN yang Minta Rp 131 Miliar, Klaim Pegawainya Kerja 24 Jam

Nasional
Gerindra: Prabowo Tak Berhalangan untuk Menemui Lawan Politik

Gerindra: Prabowo Tak Berhalangan untuk Menemui Lawan Politik

Nasional
Komisi I DPR Panggil Menkominfo dan BSSN Besok, Tuntut Penjelasan soal PDN Diserang

Komisi I DPR Panggil Menkominfo dan BSSN Besok, Tuntut Penjelasan soal PDN Diserang

Nasional
Satgas Pemberantasan Judi Online Tak Langsung Sasar Bandar, Prioritaskan Pencegahan

Satgas Pemberantasan Judi Online Tak Langsung Sasar Bandar, Prioritaskan Pencegahan

Nasional
Pendaftaran Capim dan Dewas KPK 2024-2929 Mulai Dibuka

Pendaftaran Capim dan Dewas KPK 2024-2929 Mulai Dibuka

Nasional
PKK sampai Karang Taruna Dilibatkan Buat Perangi Judi 'Online'

PKK sampai Karang Taruna Dilibatkan Buat Perangi Judi "Online"

Nasional
4 Bandar Besar Judi 'Online' di Dalam Negeri Sudah Terdeteksi

4 Bandar Besar Judi "Online" di Dalam Negeri Sudah Terdeteksi

Nasional
[POPULER NASIONAL] Pertemuan Presiden PKS dan Ketum Nasdem Sebelum Usung Sohibul | 3 Anak Yusril Jadi Petinggi PBB

[POPULER NASIONAL] Pertemuan Presiden PKS dan Ketum Nasdem Sebelum Usung Sohibul | 3 Anak Yusril Jadi Petinggi PBB

Nasional
Tanggal 29 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 29 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com