Salin Artikel

Prabowo: Ida Fauziyah Bawa Energi Positif Emak-emak di Pilkada Jateng

Ia menilai tepat keputusan Sudirman yang telah memilih Ida sebagai bakal calon wakil gubernurnya.

"Saya merasakan suasana positif, energi yang sangat positif, kekuatan ibu-ibu, emak-emak. Saya kira ini sesuatu yang sangat positif di negara kita. Jadi kok pak Sudirman ini pinter mencari dan disambut," kata Prabowo di kediamannya, di Kebayoran Baru, Jakarta, Selasa (9/1/2018).

Ia pun mengatakan penentuan Ida sebagai Bakal Calon Wakil Gubernur Jawa Tengah melalui proses yang panjang dan tidak mudah.

Karena itu, Prabowo mengaku bersyukur seluruh proses pencalonan di Jawa Tengah bisa dirampungkan.

"Saya tidak panjang lebar, hanya saya gembira malam ini karena saya mengerti proses seleksi calon-calon eksekutif untuk provinsi di seluruh Indonesia adalah proses yang rumit, tidak mudah. Saya mengerti bahwa keputusan yang telah diambil adalah keputusan yang terbaik," tutur mantan Komandan Jenderal Kopassus itu.

"Jadi saya rasa kita sangat berterima kasih dan kita ucapkan selamat berjuang, kita harus bersyukur ada anak-anak bangsa yang mau menawarkan diri untuk mengabdi kepada rakyat," lanjut dia.

https://nasional.kompas.com/read/2018/01/09/22333501/prabowo-ida-fauziyah-bawa-energi-positif-emak-emak-di-pilkada-jateng

Terkini Lainnya

Kontroversi Usulan Bansos untuk 'Korban' Judi Online

Kontroversi Usulan Bansos untuk "Korban" Judi Online

Nasional
Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Tenda Haji Jemaah Indonesia di Arafah Sempit, Kemenag Diminta Beri Penjelasan

Nasional
MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

MUI Minta Satgas Judi Online Bertindak Tanpa Pandang Bulu

Nasional
Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Tolak Wacana Penjudi Online Diberi Bansos, MUI: Berjudi Pilihan Hidup Pelaku

Nasional
MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

MUI Keberatan Wacana Penjudi Online Diberi Bansos

Nasional
[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK 'Gentle'

[POPULER NASIONAL] Menkopolhukam Pimpin Satgas Judi Online | PDI-P Minta KPK "Gentle"

Nasional
Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 18 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Polisi Temukan Bahan Peledak Saat Tangkap Terduga Teroris di Karawang

Nasional
Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Polisi Tangkap Satu Terduga Teroris Pendukung ISIS dalam Penggerebekan di Karawang

Nasional
BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

BPIP: Kristianie Paskibraka Terbaik Maluku Dicoret karena Tak Lolos Syarat Kesehatan

Nasional
Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Sekjen Tegaskan Anies Tetap Harus Ikuti Aturan Main meski Didukung PKB Jakarta Jadi Cagub

Nasional
PKB Tak Resisten Jika Anies dan Kaesang Bersatu di Pilkada Jakarta

PKB Tak Resisten Jika Anies dan Kaesang Bersatu di Pilkada Jakarta

Nasional
Ditanya Soal Berpasangan dengan Kaesang, Anies: Lebih Penting Bahas Kampung Bayam

Ditanya Soal Berpasangan dengan Kaesang, Anies: Lebih Penting Bahas Kampung Bayam

Nasional
Ashabul Kahfi dan Arteria Dahlan Lakukan Klarifikasi Terkait Isu Penangkapan oleh Askar Saudi

Ashabul Kahfi dan Arteria Dahlan Lakukan Klarifikasi Terkait Isu Penangkapan oleh Askar Saudi

Nasional
Timwas Haji DPR Ingin Imigrasi Perketat Pengawasan untuk Cegah Visa Haji Ilegal

Timwas Haji DPR Ingin Imigrasi Perketat Pengawasan untuk Cegah Visa Haji Ilegal

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke