Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bupati Purwakarta Dapat Penghargaan Gerakan Pramuka

Kompas.com - 14/08/2016, 22:00 WIB

JAKARTA, Kompas.com - Bupati Purwakareta, Dedi Mulyadi, Gubernur Banten Rano Karno serta Presdein ke 3 RI, Megawati Soekarnoputri mendapat penghargaan sebagai tokoh yang berkontribusi besar pada pengembangan Gerakan Pramuka.

Nama tiga tokoh nasional tersebut ada di antara 37 tokoh yang mendapat penghargaan dalam  acara Peringatan Hari Pramuka ke 55 dan Jambore Nasional X 2016, di Lapangan Utama Bumi Perkemahan Wiladatika, Cibubur, Jakarta Timur.

Termasuk dalam 37 tokoh tersebut terdapat nama Deputi Pengembangan Pemuda  yang juga menjabat sebagai Plt Sekretaris Kemenpora DR Sakhyan Asmara, M.SP.

Jamnas X dihadiri oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo dan ibu negara  Iriana Joko Widodo. Presiden Jokowi didampingi oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani, Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi.

Presiden Jokowi di samping membuka acara juga memberikan sambutan, sebagai Ketua Majelis Pembimbing Nasional Gerakan Pramuka juga memimpin upacara yang dihadiri 25.000 pramuka penggalangan dari 34 Provensi di Indonesia, serta 225 peserta dari Luar Negeri, Malaysia, Nepal, dan lainnya.

Ketua Kwartir Nasional (kwarnas) Pramuka, Adhyaksa Dault menyampaikan soal sejarah Pramuka dan perannya sebagai gerakan pemuda. Menurut sejak era kemerdekan hingga saat ini, pramuka telah banyak melahirkan pemimpin – pemimpin bangsa, dengan demikian pramuka telah banyak membentuk karakter anak muda generasi bangsa Indonesia.

”Mereka datang dari seluruh penjuru Nusantara demi menjalin persahaban, persaudaraan, dan bertukar pengalaman dalam kerangka Bhinneka Tunggal Ika. Di masa yang akan datang merekalah yang  akan memegang tonggak  Tanah air Indonesia”, tegas pria yang juga mantan Menteri Pemuda dan Olahraga ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan Habiburokhman soal Adanya Anggota DPR Main Judi 'Online'

Penjelasan Habiburokhman soal Adanya Anggota DPR Main Judi "Online"

Nasional
Airlangga Sebut Kemenko Perekonomian Pindah ke IKN jika Kantornya Sudah Siap

Airlangga Sebut Kemenko Perekonomian Pindah ke IKN jika Kantornya Sudah Siap

Nasional
Jemaah Haji Sambut Gembira Saat Hujan Turun di Mekkah, di Tengah Peringatan Cuaca Panas

Jemaah Haji Sambut Gembira Saat Hujan Turun di Mekkah, di Tengah Peringatan Cuaca Panas

Nasional
PPP Pastikan Agenda Muktamar untuk Pergantian Pemimpin Berlangsung Tahun 2025

PPP Pastikan Agenda Muktamar untuk Pergantian Pemimpin Berlangsung Tahun 2025

Nasional
Jemaah Haji dengan Risiko Tinggi dan Lansia Diimbau Badal Lontar Jumrah

Jemaah Haji dengan Risiko Tinggi dan Lansia Diimbau Badal Lontar Jumrah

Nasional
Idul Adha, Puan Maharani: Tingkatkan Kepedulian dan Gotong Royong

Idul Adha, Puan Maharani: Tingkatkan Kepedulian dan Gotong Royong

Nasional
Timwas Haji DPR: Tenda Jemaah Haji Indonesia Tidak Sesuai Maktab, Banyak yang Terusir

Timwas Haji DPR: Tenda Jemaah Haji Indonesia Tidak Sesuai Maktab, Banyak yang Terusir

Nasional
Sikap Golkar Ingin Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jabar Ketimbang Jakarta Dinilai Realistis

Sikap Golkar Ingin Ridwan Kamil Maju di Pilkada Jabar Ketimbang Jakarta Dinilai Realistis

Nasional
Masalah Haji Terus Berulang, Timwas Haji DPR Usulkan Penbentukan Pansus

Masalah Haji Terus Berulang, Timwas Haji DPR Usulkan Penbentukan Pansus

Nasional
Cuaca Panas Ekstrem di Arab Saudi, Jemaah Haji Diimbau Tak Lontar Jumrah Sebelum Pukul 16.00

Cuaca Panas Ekstrem di Arab Saudi, Jemaah Haji Diimbau Tak Lontar Jumrah Sebelum Pukul 16.00

Nasional
Wapres Ma'ruf Dorong Kegiatan Kurban Terus Dijaga, Sebut Warga Non-Muslim Ikut Berkurban di Masjid Istiqlal

Wapres Ma'ruf Dorong Kegiatan Kurban Terus Dijaga, Sebut Warga Non-Muslim Ikut Berkurban di Masjid Istiqlal

Nasional
Semarak Perayaan Idul Adha 1445 H, DPC PDIP di 38 Daerah Jatim Sembelih Hewan Kurban

Semarak Perayaan Idul Adha 1445 H, DPC PDIP di 38 Daerah Jatim Sembelih Hewan Kurban

Nasional
Pelindo Petikemas Salurkan 215 Hewan Kurban untuk Masyarakat

Pelindo Petikemas Salurkan 215 Hewan Kurban untuk Masyarakat

Nasional
Gus Muhaimin: Timwas Haji DPR Sampaikan Penyelenggaraan Haji 2024 Alami Berbagai Masalah

Gus Muhaimin: Timwas Haji DPR Sampaikan Penyelenggaraan Haji 2024 Alami Berbagai Masalah

Nasional
DPD PDI-P Usulkan Nama Anies di Pilkada Jakarta, Ganjar: Seandainya Tidak Cocok, Tak Usah Dipaksakan

DPD PDI-P Usulkan Nama Anies di Pilkada Jakarta, Ganjar: Seandainya Tidak Cocok, Tak Usah Dipaksakan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com