Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggal 25 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Kompas.com - 22/05/2024, 02:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com – Tanggal 25 Mei 2024 jatuh pada hari Sabtu. Tanggal ini diperingati sebagai Hari Tiroid Sedunia.

Selain itu, terdapat pula peringatan dan perayaan lain pada hari ini. Berikut beberapa peringatan yang jatuh pada 25 Mei 2024.

Hari Tiroid Sedunia

Tanggal 25 Mei 2024 diperingati sebagai Hari Tiroid Sedunia.

Hari yang dikenal sebagai World Thyroid Day ini merupakan inisiasi dari anggota Federasi Tiroid Internasional pada tahun 25 Mei 2007. 

Tanggal 25 Mei dipilih karena menghormati kelahiran European Thyroid Association (ETA) yang dibentuk pada tanggal 25 Mei 1965. ETA merupakan pelopor Hari Tiroid Sedunia.

Pada tanggal ini semua federasi Thyroid Association (ATA), bekerja sama dengan European Thyroid Association, Asia & Oceania Thyroid Association dan Latin American Thyroid Society melakukan kegiatan untuk mengkampanyekan segala sesuatu tentang tiroid.

Kelenjar tiroid menghasilkan hormon yang mempengaruhi setiap sel, jaringan, dan organ dalam tubuh. Meskipun dianggap kecil namun hormon tiroid berperan besar bagi tubuh karena dapat mengatur metabolisme tubuh serta memengaruhi fungsi penting tubuh, seperti tingkat energi dan detak jantung.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah mengidentifikasi kekurangan yodium sebagai penyebab kerusakan otak yang paling umum namun mudah dicegah.

Selain kekurangan yodium, timbulnya masalah tiroid juga lebih besar muncul pada wanita hamil. 

Hari Global Afrika

Tanggal 25 Mei 2024 ini juga ada peringatan Hari Global Afrika. Tujuannya untuk mempersatukan negara-negara di Afrika. 

Tanggal 25 dipilih karena bertepatan dengan berdirinya African Union (AU) yang diawali dengan terbentuknya Organisation of African Unity (OAU) pada tanggal 25 Mei 1963 di Addis Ababa, Ethiopia.

OAU awalnya beranggotakan 32 negara merdeka.

Sementara itu awal Hari Pembebasan Afrika atau Hari Kebebasan Afrika diperingati di Ethiopia, Afrika Selatan, dan Ghana pada tanggal 15 April 1958, setelah Konferensi Negara-Negara Afrika Merdeka yang pertama.

Melansir situs Kemenlu RI, pada tahun 1990-an para pemimpin Afrika membicarakan mengenai perlunya mengubah bentuk OAU untuk dapat merefleksikan tantangan-tantangan dalam dunia yang berubah.

Pembentukan AU telah bergeser dari fokus untuk mendukung pembebasan dari kolonialisme dan apartheid menjadi ujung tombak bagi pembangunan dan persatuan Afrika.

Baca juga: Mengapa Benua Afrika Dikenal sebagai A Land of Great Diversity

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SYL Ngaku Bayar Eks Jubir KPK Febri Diansyah Jadi Pengacara dengan Uang Pribadi

SYL Ngaku Bayar Eks Jubir KPK Febri Diansyah Jadi Pengacara dengan Uang Pribadi

Nasional
PDI-P Sebut Pemanggilan Hasto oleh Polda Metro Jaya Upaya Bungkam Suara Kritis

PDI-P Sebut Pemanggilan Hasto oleh Polda Metro Jaya Upaya Bungkam Suara Kritis

Nasional
Apresiasi Perwira Inovatif, Annual Pertamina Awards Ke-14 Resmi Dibuka

Apresiasi Perwira Inovatif, Annual Pertamina Awards Ke-14 Resmi Dibuka

Nasional
Bertanya ke Saksi, SYL Tegaskan Bagikan Sembako hingga Sewa Pesawat untuk Kepentingan Masyarakat

Bertanya ke Saksi, SYL Tegaskan Bagikan Sembako hingga Sewa Pesawat untuk Kepentingan Masyarakat

Nasional
162.961 Jemaah Haji Sudah Tiba di Arab Saudi, 36 Wafat

162.961 Jemaah Haji Sudah Tiba di Arab Saudi, 36 Wafat

Nasional
34 dari 37 WNI yang Berhaji Tanpa Visa Haji Dibebaskan dan Dipulangkan ke Tanah Air

34 dari 37 WNI yang Berhaji Tanpa Visa Haji Dibebaskan dan Dipulangkan ke Tanah Air

Nasional
KPU Akan Rapat Internal dan Konsultasi dengan DPR Usai MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

KPU Akan Rapat Internal dan Konsultasi dengan DPR Usai MA Ubah Batas Usia Calon Kepala Daerah

Nasional
TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

TNI Siap Dikirim ke Gaza untuk Operasi Perdamaian

Nasional
Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Istri Terima Uang Rp 30 Juta Per Bulan dari Kementan, SYL: Ada Kegiatan Dharma Wanita

Nasional
PN Jakpus Tak Berwenang Adili Gugatan soal Pencalonan Gibran, Pengacara Jokowi: Tak Terbukti Lawan Hukum

PN Jakpus Tak Berwenang Adili Gugatan soal Pencalonan Gibran, Pengacara Jokowi: Tak Terbukti Lawan Hukum

Nasional
Hasto Curiga Ada 'Orderan' di Balik Pemanggilannya ke Polda Metro Jaya

Hasto Curiga Ada "Orderan" di Balik Pemanggilannya ke Polda Metro Jaya

Nasional
Kata PP Muhammadiyah soal Jokowi Beri Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Kata PP Muhammadiyah soal Jokowi Beri Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Nasional
Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Jokowi: Pembangunan IKN Terus Lanjut

Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur, Jokowi: Pembangunan IKN Terus Lanjut

Nasional
Prabowo Bentuk Gugus Sinkronisasi, Hasto Singgung Rekomendasi Tim Transisi Era Jokowi

Prabowo Bentuk Gugus Sinkronisasi, Hasto Singgung Rekomendasi Tim Transisi Era Jokowi

Nasional
Jokowi Kunker ke Kalimantan Timur Usai Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

Jokowi Kunker ke Kalimantan Timur Usai Kepala dan Wakil Kepala Otorita IKN Mundur

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com