Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Efisien Anggaran, Cabang Olahraga Asian Games 2018 Dipangkas

Kompas.com - 15/03/2017, 17:50 WIB
Dani Prabowo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com – Komite Pengarah Asian Games 2018 memutuskan memangkas jumlah cabang olahraga yang akan dipertandingkan pada perhelatan olahraga empat tahunan itu.

Keputusan itu diambil dalam rapat persiapan Asian Games 2018 di Kantor Kementerian Pemuda dan Olahraga, Jakarta, Rabu (15/3/2017).

“Maksimal 37 cabang olahraga yang harus kami laksanakan. Karena panitia pengarah sudah memutuskan harus sama dengan Incheon,” kata Menpora Imam Nahrawi di kantornya.

 

(baca: Wapres: Pemerintah Rogoh Rp 30 Triliun untuk Asian Games 2018)

Salah satu alasan pemangkasan cabang olahraga adalah efisiensi anggaran. Bahkan, pemerintah telah meminta Panitia Penyelenggara Indonesia untuk Asian Games 2018 (Inasgoc) mengevaluasi usulan anggaran pelaksanaan yang diajukan sebesar Rp 8,7 triliun.

Dengan adanya pemangkasan tersebut, Menpora menyatakan, pihaknya harus berkomunikasi kembali dengan Dewan Olimpiade Asia (OCA).

Pasalnya, dalam Rapat Koordinasi Komite Asian Games 2018 yang digelar awal Maret lalu, telah diputuskan bahwa Asian Games akan mempertandingkan 484 nomor dari 42 cabang olahraga.

“Kami harus mengkomunikasi kembali kepada OCA bahwa Indonesia tidak siap untuk melaksanakan kegiatan pada 42 cabor,” ujarnya.

(baca: Wapres: Asian Games 2018 Tak Perlu Mewah, yang Penting Prestasi)

Sementara itu, Menpora masih membahas cabang olahraga mana saja yang nantinya bakal dipangkas.

Meski demikian, ia meminta, agar pengurangan tersebut tidak akan memengaruhi target Indonesia untuk bertengger pada posisi sepuluh besar peraihan medali.

“Sebelum tanggal 29 Maret, kami akan negosiasi kembali dengan OCA. Tapi lagi-lagi, ini sesungguhnya kesempatan bagi OCA untuk lebih rasional lagi tentukan cabor yang sekiranya (memberikan) penghargaan lebih kepada tuan rumah,” kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

Nasional
Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Nasional
Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Nasional
Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Nasional
Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited  Capai Rp 17,43 Miliar

Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited Capai Rp 17,43 Miliar

Nasional
KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

Nasional
Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Nasional
Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Nasional
Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Nasional
Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Nasional
KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

Nasional
Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Nasional
Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com