Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggal 24 Mei Memperingati Hari Apa?

Kompas.com - 22/05/2022, 03:00 WIB
Monica Ayu Caesar Isabela

Editor

KOMPAS.com - Tanggal 24 Mei 2022 jatuh pada hari Selasa. Tanggal 24 Mei diperingati sebagai hari tiara internasional.

Selain itu, tanggal 24 Mei juga diperingati sebagai hari lain. Berikut peringatan dan perayaan yang jatuh pada tanggal 24 Mei 2022:

Hari Tiara Internasional

Pada tahun 2005 sebuah acara khusus dibuat bertepatan dengan musim sukses Barbara Bellissimo. Acara diselenggarakan untuk mendorong wanita-wanita untuk merangkul kecantikan batin dan memakai tiara atau mahkota.

Setiap wanita berhak merasa istimewa dan dipuja. Pagelaran ini menjadi acara tahunan karena mendulang sukses yang sangat luar biasa.

Hari tiara internasional bertujuan untuk mendorong wanita untuk bangga dengan dirinya sendiri, salah satu simbolnya adalah dengan memakai tiara.

Salah satu cara merayakannya adalah dengan pergi ke salon atau melakukan perawatan kecantikan.

Baca juga: Ucapan Hari Guru dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Hari Raya Anggara Kasih Juluwangi

Anggara Kasih Juluwangi merupakan hari raya atau rerahinan yang jatuh berdasarkan pertemuan antara Saptawara yaitu Anggara, Pancawara yaitu Kliwon, dan wuku Juluwangi.

Hari raya Anggara Kasih Juluwangi dirayakan setiap enam bulan sekali.

Anggara Kasih merupakan hari untuk mewujudkan cinta kasih terhadap dirinya. Selain itu juga menunjukkan rasa kasih pada semua makhluk.

Pada hari Anggara Kasih Juluwangi sepatutnya melakukan peleburan dosa dan merawat diri dari segala kecemaran. Terutama kecemaran pikiran yang melekat dalam diri.

Sarana upakara yang dipersembahkan adalah wangi-wangian, dupa astangi, dan dilanjutkan dengan matirtha pembersihan.

Hari Guru di Bulgaria

Hari guru adalah hari untuk menunjukkan penghargaan terhadap guru. Hari guru diperingati pada tanggal yang berbeda-beda di setiap negara.

Hari guru di Bulgaria jatuh pada tanggal 24 Mei. Di sejumlah negara, hari guru merupakan hari libur sekolah.

 

Referensi

  • Rahmawati, Nina. 2020. Hari-hari Penting Internasional. Yogyakarta: Laksana
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

Nasional
Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Nasional
Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Nasional
Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Nasional
Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited  Capai Rp 17,43 Miliar

Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited Capai Rp 17,43 Miliar

Nasional
KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

Nasional
Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Nasional
Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Nasional
Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Nasional
Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Nasional
KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

Nasional
Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Nasional
Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com