Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rizky Billar Ungkap Co-Founder DNA Pro ke Rumahnya Beri Uang Sekoper

Kompas.com - 21/04/2022, 05:53 WIB
Rahel Narda Chaterine,
Icha Rastika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Artis Rizky Billar mengatakan bahwa Co-Founder Robot Trading DNA Pro Akademi Stefanus Richard (SR), yang kini sudah ditetapkan sebagai tersangka, pernah datang ke rumahnya untuk memberikan uang sekoper.

Uang bernilai Rp 1 miliar tersebut, kata Rizky, diberikan untuk anaknya, Leslar.

"Dia datang ke rumah ternyata beliau bawa uang sebanyak 1 koper yang bernilai 1 miliar. Ini terlalu banyak buat Laslar kami," kata Rizky usai menjalani pemeriksaan di Bareskrim Polri, Jakarta, Rabu (20/4/2022).

Baca juga: Terima Uang Rp 1 Miliar dari DNA Pro, Rizky Billar: Belum Kami Sentuh

Rizky mengatakan, ia mengenal Stefanus melalui rekannya.

Saat itu, menurut dia, Stefanus mengatakan ingin kolaborasi dengan Rizky dan Lesti melalui konten media sosialnya.

"Lalu feedback yang bisa saya kasih apa. Dia bilang cuma butuh exposure. Karena lagi lahiran anak 1 bulan dia datang dengan maksud tujuan memberikan hadiah," ucap dia.

Rizky mengatakan, uang Rp 1 miliar itu sudah dikembalikan ke penyidik Bareskrim Polri.

Ia mengembalikan uang itu saat sedang menjalani pemeriksaan penyidik.

"Dengan kejadian ini kita tidak menyesali tapi kita bersyukur mengambil hikmah dari kejadian yg terjadi," ucap dia.

Baca juga: Rizky Billar Mengaku Tak Pernah Jadi Brand Ambassador DNA Pro

Diketahui, Rizky dan istrinya, Lesti Kejora, menjalani pemeriksaan di Bareskrim Polri pada Rabu (20/4/2022) terkait robot trading DNA Pro.

Ia diperiksa selama 5 jam sejak sekitar pukul 14.30 WIB hingga 19.30 WIB. Dalam pemeriksaan, keduanya dicecar 19 pertanyaan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 31 Maret Memperingati Hari Apa?

Tanggal 31 Maret Memperingati Hari Apa?

Nasional
Bawaslu Akui Tak Proses Laporan Pelanggaran Jokowi Bagikan Bansos dan Umpatan Prabowo

Bawaslu Akui Tak Proses Laporan Pelanggaran Jokowi Bagikan Bansos dan Umpatan Prabowo

Nasional
Soal Usulan 4 Menteri Dihadirkan di Sidang MK, Kubu Prabowo-Gibran: Kami 'Fine-fine' saja, tapi...

Soal Usulan 4 Menteri Dihadirkan di Sidang MK, Kubu Prabowo-Gibran: Kami "Fine-fine" saja, tapi...

Nasional
e-Katalog Disempurnakan LKPP, Menpan-RB Sebut Belanja Produk Dalam Negeri Jadi Indikator RB

e-Katalog Disempurnakan LKPP, Menpan-RB Sebut Belanja Produk Dalam Negeri Jadi Indikator RB

Nasional
Menteri PDI-P dan Nasdem Tak Hadiri Buka Puasa Bersama Jokowi, Menkominfo: Lagi Ada Tugas di Daerah

Menteri PDI-P dan Nasdem Tak Hadiri Buka Puasa Bersama Jokowi, Menkominfo: Lagi Ada Tugas di Daerah

Nasional
MK Buka Kans 4 Menteri Jokowi Dihadirkan dalam Sidang Sengketa Pilpres

MK Buka Kans 4 Menteri Jokowi Dihadirkan dalam Sidang Sengketa Pilpres

Nasional
Kubu Ganjar-Mahfud Minta MK Hadirkan Sri Mulyani dan Risma di Sidang Sengketa Pilpres

Kubu Ganjar-Mahfud Minta MK Hadirkan Sri Mulyani dan Risma di Sidang Sengketa Pilpres

Nasional
4 Jenderal Bagikan Takjil di Jalan, Polri: Wujud Mendekatkan Diri ke Masyarakat

4 Jenderal Bagikan Takjil di Jalan, Polri: Wujud Mendekatkan Diri ke Masyarakat

Nasional
Berkelakar, Gus Miftah: Saya Curiga Bahlil Jadi Menteri Bukan karena Prestasi, tetapi Lucu

Berkelakar, Gus Miftah: Saya Curiga Bahlil Jadi Menteri Bukan karena Prestasi, tetapi Lucu

Nasional
Dua Menteri PDI-P Tak Hadiri Bukber Bareng Jokowi, Azwar Anas Sebut Tak Terkait Politik

Dua Menteri PDI-P Tak Hadiri Bukber Bareng Jokowi, Azwar Anas Sebut Tak Terkait Politik

Nasional
Tak Cuma Demokrat, Airlangga Ungkap Banyak Kader Golkar Siap Tempati Posisi Menteri

Tak Cuma Demokrat, Airlangga Ungkap Banyak Kader Golkar Siap Tempati Posisi Menteri

Nasional
Menko Polhukam Pastikan Pengamanan Rangkaian Perayaan Paskah di Indonesia

Menko Polhukam Pastikan Pengamanan Rangkaian Perayaan Paskah di Indonesia

Nasional
Enam Menteri Jokowi, Ketua DPR, Ketua MPR, dan Kapolri Belum Lapor LHKPN

Enam Menteri Jokowi, Ketua DPR, Ketua MPR, dan Kapolri Belum Lapor LHKPN

Nasional
Soal Pengembalian Uang Rp 40 Juta ke KPK, Nasdem: Nanti Kami Cek

Soal Pengembalian Uang Rp 40 Juta ke KPK, Nasdem: Nanti Kami Cek

Nasional
Kubu Anies-Muhaimin Minta 4 Menteri Dihadirkan Dalam Sidang Sengketa Pilpres di MK

Kubu Anies-Muhaimin Minta 4 Menteri Dihadirkan Dalam Sidang Sengketa Pilpres di MK

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com