Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Data Sebaran 521 Pasien Sembuh dari Covid-19, 233 di DKI

Kompas.com - 21/06/2020, 16:54 WIB
Achmad Nasrudin Yahya,
Krisiandi

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto mengatakan, jumlah pasien positif Covid-19 yang sembuh terus bertambah.

Data pemerintah mencatat, pasien yang sembuh bertambah sebanyak 521 orang hingga Minggu (21/6/2020) pukul 12.00 WIB. Dengan demikian, total pasien sembuh di Indonesia berjumlah 18.404 orang.

"Kasus sembuh akumulasinya adalah 521 orang, sehingga totalnya menjadi 18.404 orang," kata Yuri dalam konferensi pers di Graha BNPB, Jakarta, Minggu sore.

Baca juga: Latah Beli Obat yang Diklaim Efektif untuk Covid-19? Simak Penjelasan Ahli di Sini

Berdasarkan data Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, sebaran pasien sembuh dalam 24 jam terakhir terjadi di 20 provinsi dari 34 provinsi yang terdampak Covid-19.

Sebanyak 233 orang dari 521 pasien sembuh tercatat di DKI Jakarta. Dengan demikian, total pasien sembuh di Ibu Kota hingga kini berjumlah 5.054 orang.

Kemudian, Jawa Timur tercatat mengalami penambahan pasien sembuh sebanyak 125 orang. Sehingga, total pasien sembuh di provinsi itu sebanyak 2.789 orang.

Lalu, sebanyak 38 pasien di Sulawesi Selatan juga dinyatakan sembuh. Total, pasien sembuh di provinsi tersebut sampai saat ini berjumlah 1.283 orang.

Baca juga: Hingga 21 Juni, Total 639.385 Spesimen Diperiksa Terkait Covid-19

Lalu disusul Jawa Tengah yang mencatat 22 orang dinyatakan sembuh. Dengan begitu, total pasien sembuh di Jawa Tengah hingga kini sebanyak 942 orang.

Berikut data sebaran 18.404 pasien sembuh di 34 provinsi hingga 21 Juni 2020:

1. Aceh: 20 orang

2. Bali: 603 orang (penambahan 17 orang)

3. Banten: 570 orang (penambahan 1 orang)

4. Bangka Belitung: 107 orang

5. Bengkulu: 72 orang (penambahan 1 orang)

6. DI Yogyakarta: 231 orang

7. DKI Jakarta: 5.054 orang (penambahan 233 orang) 8. Jambi: 46 orang

9. Jawa Barat: 1.263 orang (penambahan 2 orang)

10. Jawa Tengah: 942 orang (penambahan 22 orang) 11. Jawa Timur: 2.789 orang (penambahan 125 orang) 12. Kalimantan Barat: 216 orang (penambahan 21 orang)

13. Kalimantan Timur: 322 orang (penambahan 3 orang)

14. Kalimantan Tengah: 292 orang

15. Kalimantan Selatan: 395 orang (penambahan 10 orang)

16. Kalimantan Utara: 149 orang

17. Kepulauan Riau: 182 orang (penambahan 2 orang)

18. Nusa Tenggara Barat: 721 orang (penambahan 7 orang)

19. Sumatera Selatan: 752 orang (penambahan 4 orang)

20. Sumatera Barat: 503 orang (penambahan 6 orang)

21. Sulawesi Utara: 143 orang (penambahan 3 orang)

22. Sumatera Utara: 259 orang (penambahan 4 orang)

23. Sulawesi Tenggara: 217 orang (penambahan 3 orang)

24. Sulawesi Selatan: 1.283 orang (penambahan 38 orang)

25. Sulawesi Tengah: 132 orang (penambahan 1 orang)

26. Lampung: 128 orang (penambahan 5 orang)

27. Riau: 116 orang

28. Maluku Utara: 56 orang

29. Maluku: 161 orang

30. Papua Barat: 128 orang

31. Papua: 297 orang

32. Sulawesi Barat: 77 orang

33. Nusa Tenggara Timur: 40 orang

34. Gorontalo: 138 orang (penambahan 13 orang)

Total : 18.404 orang

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Serahkan Kesimpulan ke MK, KPU Bawa Bukti Tambahan Formulir Kejadian Khusus Se-Indonesia

Serahkan Kesimpulan ke MK, KPU Bawa Bukti Tambahan Formulir Kejadian Khusus Se-Indonesia

Nasional
Tim Hukum Anies-Muhaimin Serahkan 35 Bukti Tambahan ke MK

Tim Hukum Anies-Muhaimin Serahkan 35 Bukti Tambahan ke MK

Nasional
PPP Siap Gabung, Demokrat Serahkan Keputusan ke Prabowo

PPP Siap Gabung, Demokrat Serahkan Keputusan ke Prabowo

Nasional
PDI-P Jaring Nama Potensial untuk Pilkada DKI 2024, yang Berminat Boleh Daftar

PDI-P Jaring Nama Potensial untuk Pilkada DKI 2024, yang Berminat Boleh Daftar

Nasional
Hasto Sebut 'Amicus Curiae' Megawati Bukan untuk Intervensi MK

Hasto Sebut "Amicus Curiae" Megawati Bukan untuk Intervensi MK

Nasional
Iran Serang Israel, Jokowi Minta Menlu Retno Upayakan Diplomasi Tekan Eskalasi Konflik Timur Tengah

Iran Serang Israel, Jokowi Minta Menlu Retno Upayakan Diplomasi Tekan Eskalasi Konflik Timur Tengah

Nasional
Nilai Tukar Rupiah Terus Melemah, Gubernur BI Pastikan Akan Ada Intervensi

Nilai Tukar Rupiah Terus Melemah, Gubernur BI Pastikan Akan Ada Intervensi

Nasional
PDI-P Dukung PPP Lakukan Komunikasi Politik Supaya 'Survive'

PDI-P Dukung PPP Lakukan Komunikasi Politik Supaya "Survive"

Nasional
PPP Siap Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran, PAN: Jangan Cuma Bicara, tapi Akui Kemenangan 02

PPP Siap Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran, PAN: Jangan Cuma Bicara, tapi Akui Kemenangan 02

Nasional
Kesimpulan Tim Ganjar-Mahfud: Jokowi Lakukan Nepotisme dalam 3 Skema

Kesimpulan Tim Ganjar-Mahfud: Jokowi Lakukan Nepotisme dalam 3 Skema

Nasional
Diduga Terima Gratifikasi Rp 10 M, Eko Darmanto Segera Disidang

Diduga Terima Gratifikasi Rp 10 M, Eko Darmanto Segera Disidang

Nasional
PKB Sebut Prabowo dan Cak Imin Belum Bertemu Setelah Pilpres 2024

PKB Sebut Prabowo dan Cak Imin Belum Bertemu Setelah Pilpres 2024

Nasional
Megawati Serahkan 'Amicus Curiae' Terkait Sengketa Pilpres, Harap MK Mengetuk 'Palu Emas'

Megawati Serahkan "Amicus Curiae" Terkait Sengketa Pilpres, Harap MK Mengetuk "Palu Emas"

Nasional
PKB Baru Tentukan Langkah Politik Setelah Putusan MK soal Sengketa Pilpres

PKB Baru Tentukan Langkah Politik Setelah Putusan MK soal Sengketa Pilpres

Nasional
Jokowi Kumpulkan Menteri Bahas Dampak Geopolitik Usai Iran Serang Israel

Jokowi Kumpulkan Menteri Bahas Dampak Geopolitik Usai Iran Serang Israel

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com