Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Panglima TNI Mutasi 45 Perwira Tinggi

Kompas.com - 02/02/2020, 10:02 WIB
Diamanty Meiliana

Editor

Sumber Antara

JAKARTA, KOMPAS.com - Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto kembali memutasi sedikitnya 45 Perwira Tinggi (Pati) TNI terdiri dari 18 Pati jajaran TNI Angkatan Darat, 23 Pati jajaran TNI Angkatan Laut dan 4 Pati jajaran TNI Angkatan Udara.

Kabidpenum Puspen TNI, Kolonel Sus Taibur Rahman, di Jakarta, Sabtu, mengatakan, mutasi dan promosi jabatan itu berdasarkan Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/92/I/2020 pada 31 Januari 2020 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan TNI.

"Surat Keputusan Panglima TNI telah ditetapkan mutasi dan promosi jabatan 45 Perwira Tinggi (Pati) TNI terdiri dari 18 Pati jajaran TNI AD, 23 Pati jajaran TNI AL dan 4 Pati jajaran TNI AU," kata Kol Sus Taibur, dikutip dari Antara, Minggu (2/2/2020).

Baca juga: TNI Siap Tambah Personel untuk Pemadaman Kebakaran Hutan di Australia

Sebanyak 18 Pati TNI AD yang dimutasi, yaitu, Mayjen TNI Isaac Marcus Pattipeilohy dari Staf Ahli Bidang Sosial Budaya Setjen Wantannas menjadi Staf Khusus Kasad, Mayjen TNI Toto Siswanto dari Staf Ahli Bidang Pertahanan dan Keamanaan Setjen Wantannas menjadi Deputi Bidang Sistem Nasional Setjen Wantannas.

Mayjen TNI Bambang Kusharto dari Kabainstrahan Kemhan menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun). Brigjen TNI Sugeng dari Karoum Setjen Wantannas menjadi Staf Ahli Bidang Sosial Budaya Setjen Wantannas.

Brigjen TNI Yus Adi Kamrullah dari Staf Khusus Kasad menjadi Karoum Setjen Wantannas, Brigjen TNI Budi Pramono dari Bandep Urusan Informasi dan Pengolahan Data Setjen Wantannas menjadi Dosen Tetap Unhan, Brigjen TNI Untung Budiharto dari Kasdam I/BB menjadi Direktur Operasi dan Latihan BNPB.

Baca juga: TNI Kirim Bantuan, Bagaimana Kondisi Terkini Kebakaran Hutan di Australia?

Brigjen TNI Didied Pramudito dari Staf Khusus Kasad menjadi Kasdam l/BB, Brigjen TNI Nugroho Sulistyo Budi dari Agen Madya pada Staf Ahli Ka BIN Bid. Sosbud BIN menjadi Staf Ahli Bidang Politik Kemhan.

Brigjen TNI Bonifasius Widiyanto S dari Dirjakstra Ditjen Strahan Kemhan menjadi Ses Bainstrahan Kemhan, Brigjen TNI Zulfardi Junin dari Direktur Sumatera dan Kalimantan pada Deputi Bidang Intelijen Dalam Negeri BIN menjadi Staf Ahli Bidang Ideologi dan Politik BIN.

Brigjen TNI Asep Wasito dari Pa Sahli Tk.II Lingkungan Hidup Sahli Bid Wassus dan LH Panglima TNI menjadi Staf Khusus Panglima TNI, Brigjen TNI Oloan Parulian Sianturi dari Pa Sahli Tk II Bidang Komsos Panglima TNI menjadi Staf Khusus Panglima TNI, dan Brigjen TNI Rubiono Prawiro dari Staf khusus Kasad menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun).

Baca juga: Rapat Bersama Komisi I, Panglima TNI Minta Anggaran Bencana

Sebanyak 23 Pati TNI AL, ialah Laksdya TNI Aan Kurnia dari Danjen Akademi TNI menjadi Kabakamla, Mayjen TNI (Mar) Bambang Suswantono dari Aspotmar Kasal menjadi Danjen Akademi TNI.

Laksda TNI A Budiharja Raden dari Staf Ahli Bidang Politik Kemhan menjadi Staf Khusus Kasal, Laksda TNI Djoko Erwan P dari Pa Sahli Tk III Bidang Wassus dan LH Panglima TNI menjadi Staf Khusus Panglima TNI.

Laksda TNI Riyadi Syahardani dari TA Pengkaji Bidang Demografi Lemhannas menjadi Deputi Bidang Pemantapan Nilai-Nilai Kebangsaan Lemhannas.

Baca juga: Info Terbaru Rekrutmen Bintara TNI AD 2020 bagi Lulusan SMA/SMK

Brigjen TNI (Mar) Yuniar Ludfi dari Direktur Perangkat Hukum Internasional pada Deputi Bidang Kerjasama Internasional BNPT menjadi Aspotmar Kasal.

 

Laksma TNI B Ken Tri Basuki dari Wadan Kodiklatal menjadi Staf Ahli Bidang Pertahanan dan keamanaan Setjen Wantannas, Laksma TNI Gig Jonias Mozes Sipasulta dari Danlantamal VIII Mdo Koarmada II menjadi Wadan Kodiklatal.

Brigjen TNI (Mar) Donar Philip Rompas dari Kadispotmar Mabesal menjadi Danlantamal VIII Mdo Koarmada II. Brigjen TNI (Mar) Nur Alamsyah dari Danpasmar 1 Kormar menjadi Kas Kormar.

 

Baca juga: Panglima TNI: Sudah Sepatutnya Beri Bantuan kepada Australia

Halaman Berikutnya
Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

BRIN Bahas Pengembangan Satelit untuk Waspadai Permasalahan Keamanan Antariksa

BRIN Bahas Pengembangan Satelit untuk Waspadai Permasalahan Keamanan Antariksa

Nasional
Nasdem dukung Prabowo-Gibran, Golkar Tak Khawatir Jatah Menteri Berkurang

Nasdem dukung Prabowo-Gibran, Golkar Tak Khawatir Jatah Menteri Berkurang

Nasional
GASPOL! Hari Ini: Hasto Kristiyanto dan Hadirnya Negara Kekuasaan

GASPOL! Hari Ini: Hasto Kristiyanto dan Hadirnya Negara Kekuasaan

Nasional
Kumpulkan 777 Komandan Satuan, KSAD: Jangan Hanya 'Copy Paste', Harus Bisa Berinovasi

Kumpulkan 777 Komandan Satuan, KSAD: Jangan Hanya "Copy Paste", Harus Bisa Berinovasi

Nasional
Bertemu Pratikno, Ketua Komisi II DPR Sempat Bahas Penyempurnaan Sistem Politik

Bertemu Pratikno, Ketua Komisi II DPR Sempat Bahas Penyempurnaan Sistem Politik

Nasional
Waketum Nasdem Mengaku Dapat Respons Positif Prabowo soal Rencana Maju Pilkada Sulteng

Waketum Nasdem Mengaku Dapat Respons Positif Prabowo soal Rencana Maju Pilkada Sulteng

Nasional
Bertemu Komandan Jenderal Angkatan Darat AS, Panglima TNI Ingin Hindari Ketegangan Kawasan

Bertemu Komandan Jenderal Angkatan Darat AS, Panglima TNI Ingin Hindari Ketegangan Kawasan

Nasional
5.791 Personel Polri Dikerahkan Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali

5.791 Personel Polri Dikerahkan Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali

Nasional
Golkar Buka Suara soal Atalia Praratya Mundur dari Bursa Calon Walkot Bandung

Golkar Buka Suara soal Atalia Praratya Mundur dari Bursa Calon Walkot Bandung

Nasional
Komisi II DPR Ungkap Kemungkinan Kaji Pembentukan UU Lembaga Kepresidenan

Komisi II DPR Ungkap Kemungkinan Kaji Pembentukan UU Lembaga Kepresidenan

Nasional
PKB-Nasdem Merapat, Koalisi Prabowo Diprediksi Makin 'Gemoy'

PKB-Nasdem Merapat, Koalisi Prabowo Diprediksi Makin "Gemoy"

Nasional
Golkar Sedang Jajaki Nama Baru untuk Gantikan Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta

Golkar Sedang Jajaki Nama Baru untuk Gantikan Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta

Nasional
DPR Segera Panggil KPU untuk Evaluasi Pemilu, Termasuk Bahas Kasus Dugaan Asusila Hasyim Asy'ari

DPR Segera Panggil KPU untuk Evaluasi Pemilu, Termasuk Bahas Kasus Dugaan Asusila Hasyim Asy'ari

Nasional
Sinyal 'CLBK' PKB dengan Gerindra Kian Menguat Usai Nasdem Dukung Prabowo-Gibran

Sinyal "CLBK" PKB dengan Gerindra Kian Menguat Usai Nasdem Dukung Prabowo-Gibran

Nasional
Jadi Presiden Terpilih, Prabowo Tidak Mundur dari Menteri Pertahanan

Jadi Presiden Terpilih, Prabowo Tidak Mundur dari Menteri Pertahanan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com