Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Ibu-ibu Teriakan "Horas" kepada Ma'ruf Amin

Kompas.com - 05/10/2018, 15:00 WIB
Dylan Aprialdo Rachman,
Krisiandi

Tim Redaksi

TOBA SAMOSIR, KOMPAS.com - Calon wakil presiden Ma'ruf Amin mendatangi kawasan Pasar Balige, Kabupaten Toba Samosir (Tobasa), Sumatera Utara sekitar pukul 11.53 WIB.

Ia tiba di dekat Tugu DI Panjaitan yang tak jauh dari pasar. Ma'ruf turun dan berjalan kaki sekitar 200 meter ke arah mesjid yang terletak di sebuah gang di seberang Pasar Balige.

Sambil berjalan menuju Masjid Al-Hadhaanah untuk shalat Jumat, warga tampak sudah menunggu dan berdiri di sisi kiri dan kanan jalan. Ma'ruf mengacungkan jari telunjuknya sebagai simbol nomor urut 01 yang melekat pada dirinya dan calon presiden Joko Widodo.

Baca juga: Maruf Amin Kunjungi Tapanuli Utara dan Tobasa

"Horas, horas, horas," teriak sejumlah ibu-ibu.

Sekitar 60 menit, Ma'ruf mengikuti shalat Jumat dilanjutkan shalat Gaib untuk korban gempa dan tsunami di Sulawesi Tengah.

Seusai shalat, ia tampak menuruni tangga masjid dan menuju ruangan di lantai dasar masjid untuk makan bersama. 

Saat keluar masjid, para ibu-ibu sudah tampak menunggu Ma'ruf. Mereka ingin bersalaman dengan Ma'ruf.

"Aku mau salaman, aku mau salaman," kata salah seorang ibu.

"Aku bisa cium tangannya," ujar seorang ibu lainnya dengan antusias.

Baca juga: Maruf Amin: Jangan Minder, Banyak Pemimpin dari Kalangan Santri

Ma'ruf pun tampak menyalami mereka satu per satu.

"Horas, horas," teriak mereka.

"Horas ya, Bu," jawab Ma'ruf sambil melempar senyum.

Ia pun memasuki mobil rombongan yang sudah menanti di depan gang masjid untuk berziarah ke Makam Sisimangaraja XII.

Kompas TV Pasca dukungan Yenny Wahid, tim sukses Joko Widodo-Ma'ruf Amin yakin, 99% suara kelompok nahdlatul ulama, memilih Jokowi-Ma'ruf.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Jelang Putusan Sengketa Pilpres: MK Bantah Bocoran Putusan, Dapat Karangan Bunga

Jelang Putusan Sengketa Pilpres: MK Bantah Bocoran Putusan, Dapat Karangan Bunga

Nasional
Skenario Putusan Mahkamah Konstitusi dalam Sengketa Pilpres 2024

Skenario Putusan Mahkamah Konstitusi dalam Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Kejagung Terus Telusuri Aset Mewah Harvey Moeis, Jet Pribadi Kini dalam Bidikan

Kejagung Terus Telusuri Aset Mewah Harvey Moeis, Jet Pribadi Kini dalam Bidikan

Nasional
Yusril Tegaskan Pencalonan Gibran Sah dan Optimistis dengan Putusan MK

Yusril Tegaskan Pencalonan Gibran Sah dan Optimistis dengan Putusan MK

Nasional
Soal Tawaran Masuk Parpol, Sudirman Said: Belum Ada karena Saya Bukan Anak Presiden

Soal Tawaran Masuk Parpol, Sudirman Said: Belum Ada karena Saya Bukan Anak Presiden

Nasional
Sudirman Said Beberkan Alasan Tokoh Pengusung Anies Tak Ajukan 'Amicus Curiae' seperti Megawati

Sudirman Said Beberkan Alasan Tokoh Pengusung Anies Tak Ajukan "Amicus Curiae" seperti Megawati

Nasional
Soal Peluang Anies Maju Pilkada DKI, Sudirman Said: Prabowo Kalah 'Nyapres' Tidak Jadi Gubernur Jabar

Soal Peluang Anies Maju Pilkada DKI, Sudirman Said: Prabowo Kalah "Nyapres" Tidak Jadi Gubernur Jabar

Nasional
Beda Sikap PSI: Dulu Tolak Proporsional Tertutup, Kini Harap Berlaku di Pemilu 2029

Beda Sikap PSI: Dulu Tolak Proporsional Tertutup, Kini Harap Berlaku di Pemilu 2029

Nasional
Banjir “Amicus Curiae”, Akankah Lahir “Pahlawan” Pengadilan?

Banjir “Amicus Curiae”, Akankah Lahir “Pahlawan” Pengadilan?

Nasional
Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

Nasional
Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Nasional
Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Nasional
Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com