Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 20/06/2018, 10:02 WIB
Reza Jurnaliston,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kondisi enam dermaga di Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten pada Rabu (20/6/2018) pagi, terlihat masih lengang.

Hal itu berdasarkan pantauan Kompas.com di National Traffic Management Center (NTCM) Polri pukul 09.20 WIB.

Kendaraan yang memasuki pelabuhan Merak didominasi kendaraan pribadi roda empat.

Sementara, dari pantauan CCTV NTMC Polri di jalan Merak Cikuasa atau jalur keluar pelabuhan Merak ke arah Jakarta dan ke arah Cilegon terlihat lengang.

Kepolisian sebelumnya memprediksi puncak arus balik Lebaran terjadi pada Selasa kemarin, dan Rabu ini.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com