Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Menteri Susi Mengenalkan Cucunya tentang Laut...

Kompas.com - 20/09/2017, 18:52 WIB
Abba Gabrillin

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti tidak pernah berhenti mengampanyekan tentang ikan dan laut Indonesia.

Tak cuma kepada masyarakat umum, Susi juga mengenalkan kekayaan alam Indonesia itu kepada kedua cucunya.

Hal itu dilakukan Susi di sela kunjungan kerjanya di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (19/9/2017). Dalam akun Twitter pribadinya, @Susipudjiastuti, Susi memamerkan foto-foto saat ia dan cucunya bermain di pantai.

Foto-foto tersebut sebelumnya sudah diunggah ke akun media sosial Instagram.

"Laut adalah tempat bermain yang menyenangkan," ujar Susi dalam akun Twitter @Susipudjiastuti.

 

Laut adalah tempat bermain yg menyenangkan ????

A post shared by Susi Pudjiastuti (@susipudjiastuti115) on Sep 19, 2017 at 4:04pm PDT

Dalam foto pertama, tampak Susi sedang menaiki kayak bersama cucunya. Dalam foto berikutnya, Susi yang mengenakan kacamata hitam mengajak kedua cucunya bermain pasir di pinggir pantai.

Foto lainnya menunjukkan ketika Susi sedang mendampingi kedua cucunya yang masih kecil untuk berenang di laut.

(Baca juga: Susi: Makan Ikan Tongkol dan Mujair yang Produk Lokal, Jangan Salmon)

Menurut informasi, Susi akan menjadi pembicara kunci dalam 1st International Seminar on Sustainability In The Marine Fisheries Sector (ISSMFS) 2017 di  Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari, Sulawesi Tenggara, pada Sabtu (23/9/2017).

 

#Repost @reginasafri ??? Ibu @susipudjiastuti115 mengenalkan cinta laut sejak dini ?

A post shared by Susi Pudjiastuti (@susipudjiastuti115) on Sep 19, 2017 at 3:50pm PDT

Kompas TV Aksi mengemudi motor trail dilakukan Susi saat berada di Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Sejarah Hari Posyandu Nasional 29 April

Sejarah Hari Posyandu Nasional 29 April

Nasional
Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Nasional
Jokowi Ungkap Kematian akibat Stroke, Jantung dan Kanker di RI Capai Ratusan Ribu Kasus Per Tahun

Jokowi Ungkap Kematian akibat Stroke, Jantung dan Kanker di RI Capai Ratusan Ribu Kasus Per Tahun

Nasional
Temui Jokowi, Prabowo dan Gibran Tinggalkan Istana Setelah 2 Jam

Temui Jokowi, Prabowo dan Gibran Tinggalkan Istana Setelah 2 Jam

Nasional
AJI Nilai Sejumlah Pasal dalam Draf Revisi UU Penyiaran Ancam Kebebasan Pers

AJI Nilai Sejumlah Pasal dalam Draf Revisi UU Penyiaran Ancam Kebebasan Pers

Nasional
Ketua KPK Sebut Langkah Nurul Ghufron Laporkan Anggota Dewas Sikap Pribadi

Ketua KPK Sebut Langkah Nurul Ghufron Laporkan Anggota Dewas Sikap Pribadi

Nasional
Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Mei 2024

Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Mei 2024

Nasional
AHY Wanti-wanti Pembentukan Koalisi Jangan Hanya Besar Namun Keropos

AHY Wanti-wanti Pembentukan Koalisi Jangan Hanya Besar Namun Keropos

Nasional
Prabowo Presiden Terpilih, AHY: Kami Imbau Semua Terima Hasil, Semangat Rekonsiliasi

Prabowo Presiden Terpilih, AHY: Kami Imbau Semua Terima Hasil, Semangat Rekonsiliasi

Nasional
Prabowo: Jangan Jadi Pemimpin kalau Tak Kuat Diserang, Duduk di Rumah Nonton TV Saja

Prabowo: Jangan Jadi Pemimpin kalau Tak Kuat Diserang, Duduk di Rumah Nonton TV Saja

Nasional
Dewas Akan Sidangkan Dugaan Pelanggaran Etik Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron 2 Mei

Dewas Akan Sidangkan Dugaan Pelanggaran Etik Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron 2 Mei

Nasional
Prabowo-Gibran Tiba di Istana untuk Bertemu Jokowi

Prabowo-Gibran Tiba di Istana untuk Bertemu Jokowi

Nasional
AHY Sebut Lahan 2.086 Hektare di IKN Belum 'Clear', Masih Dihuni Warga

AHY Sebut Lahan 2.086 Hektare di IKN Belum "Clear", Masih Dihuni Warga

Nasional
Tak Persoalkan PKB Ingin Kerja Sama dengan Prabowo, PKS: Kita Enggak Jauh-jauh

Tak Persoalkan PKB Ingin Kerja Sama dengan Prabowo, PKS: Kita Enggak Jauh-jauh

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com