Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sekelumit Profil Menko Polhukam Tedjo Edhy Purdjianto

Kompas.com - 26/10/2014, 18:13 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Laksamana TNI Tedjo Edhy Purdijatno ditunjuk Presiden Joko Widodo sebagai Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan.

Berikut profil mantan Tedjo Edhy, mantan Kepala Staf TNI Angkatan Laut.

Nama Lengkap:
Tedjo Edhy Purdijatno

Tempat, Tanggal Lahir:
Magelang, Jawa Tengah/20 September 1952

PENDIDIKAN:
Umum:
- Akademi TNI Angkatan Laut (AAL) ( 1975 )

Khusus:
- Suspaja (1976)
- Sekolah Penerbang ABRI (1978)
- Conversion Nomad (1978)
- Alih Pesud N-22 (1979)
- Sus (Kusus) Tar P-4 (1980)
- Captainci N-22 (1982)
- Alih Pesud C-212 (1983)
- Alih Pesud C-212 ( 1984 )
- Sus (Kursus) Flight Inst. ( 1984 )
- Inst. FLT N-22 (1984)
- Conversion C-47 (1984)
- Sus (Kursus) Protis (1985)
- Diklapa-II (1986)
- Ahli Pesud F-33-A (1987)
- Pendidikan Seskoal (Sekolah Staf dan Komando Angkatan Laut) Angkatan 29 (1992)
- Pendidikan Sesko (Sekolah Staf dan Komando) ABRI Angkatan 25 (1998)
- Pendidikan KRA-34 Lemhannas (Lembaga Pertahanan Nasional) (2001)

PERJALANAN KARIER:
TNI/POLRI:
Jabatan:
- Instruktur Pilot Pesawat TNI AL Nomad N-22
- Instruktur Pilot Pesawat TNI AL Cassa NC-212
- Instruktur Pilot Pesawat TNI AL Dakota C-47
- Instruktur Pilot Pesawat TNI AL Darter Commandar
- Instruktur Pilot Pesawat TNI AL Tampiko
- Instruktur Pilot Pesawat TNI AL Bonanza
- Peserta Satuan Udara Armada (1976)
- Pilot Skuadron 800 Satudarma (1978)
- Pilot Skuadron 600 Satudarmatim (1986)
- Wakil Komandan Skuadron 600 (1990)
- Perwira Pelaksana (Palaksa) KRI Telik Penyu-513, Satfib Armatim (1991)
- Komandan KRI Teluk Lampung-540, Kolinlamil (1994)
- Komandan KRI Teluk Semangka-512, Satfib Armatim (1996)
- Komandan KRI Multatuli-516, Satfib Armatim (1996)
- Paban VI Binkuat, Staf Operasi Kasal (1998)
- Komadan Satuan Kapal Amphibi, Koarmatim (1998)
- Asrena (Asisten Perencanaan dan Anggaran), Koarmatim (2000)
- Staf Ahli bidang Wilnas (2001)
- Komandan Guskamlabar (2002)
- Kepala Staf Koarmatim (2003)
- Wadan Seskoal (2004)
- Staf Ahli Panglima TNI bidang Hubintek (2004)
- Staf Ahli Gubernur Lemhannas bidang Manajemen Nasional (2005)
- Pangarmabar (Panglima Armada ABRI Kawasan Barat) (2005 - 2006)
- Asisten Perencanaan KSAL (2005)
- Dirjen Perencanaan Pertahanan Dephan (2007)
- Komandan Sekolah Staf dan Komando TNI (2007)
- Kepala Staf Umum TNI (2007)
- KSAL (1 Juli 2008-9 November 2009)

PENGHARGAAN:
- Satya Lencana Kesetiaan VIII
- Satya Lencana Kesetiaan XVI
- Satya Lencana Kesetiaan XXIV
- Satya Lencana Dwidya Sistha
- Satya Lencana GOM IX/Raksaka Dharma
- Bintang Jalasena Nararya
- Bintang Jalasena Pratama

KELUARGA:
- Yusfien Karlina (istri)
- 1. Dian Avianti Yus Tedjo (anak)
- 2. Devi Novani Yus Tedjo (anak)
- 3. Deka Oktaviani Yus Tedjo (anak)
- 4. Mahendra Adji Pratama (anak)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Nasional
Jokowi Ungkap Kematian akibat Stroke, Jantung dan Kanker di RI Capai Ratusan Ribu Kasus Per Tahun

Jokowi Ungkap Kematian akibat Stroke, Jantung dan Kanker di RI Capai Ratusan Ribu Kasus Per Tahun

Nasional
Temui Jokowi, Prabowo dan Gibran Tinggalkan Istana Setelah 2 Jam

Temui Jokowi, Prabowo dan Gibran Tinggalkan Istana Setelah 2 Jam

Nasional
AJI Nilai Sejumlah Pasal dalam Draf Revisi UU Penyiaran Ancam Kebebasan Pers

AJI Nilai Sejumlah Pasal dalam Draf Revisi UU Penyiaran Ancam Kebebasan Pers

Nasional
Ketua KPK Sebut Langkah Nurul Ghufron Laporkan Anggota Dewas Sikap Pribadi

Ketua KPK Sebut Langkah Nurul Ghufron Laporkan Anggota Dewas Sikap Pribadi

Nasional
Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Mei 2024

Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Mei 2024

Nasional
AHY Wanti-wanti Pembentukan Koalisi Jangan Hanya Besar Namun Keropos

AHY Wanti-wanti Pembentukan Koalisi Jangan Hanya Besar Namun Keropos

Nasional
Prabowo Presiden Terpilih, AHY: Kami Imbau Semua Terima Hasil, Semangat Rekonsiliasi

Prabowo Presiden Terpilih, AHY: Kami Imbau Semua Terima Hasil, Semangat Rekonsiliasi

Nasional
Prabowo: Jangan Jadi Pemimpin kalau Tak Kuat Diserang, Duduk di Rumah Nonton TV Saja

Prabowo: Jangan Jadi Pemimpin kalau Tak Kuat Diserang, Duduk di Rumah Nonton TV Saja

Nasional
Dewas Akan Sidangkan Dugaan Pelanggaran Etik Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron 2 Mei

Dewas Akan Sidangkan Dugaan Pelanggaran Etik Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron 2 Mei

Nasional
Prabowo-Gibran Tiba di Istana untuk Bertemu Jokowi

Prabowo-Gibran Tiba di Istana untuk Bertemu Jokowi

Nasional
AHY Sebut Lahan 2.086 Hektare di IKN Belum 'Clear', Masih Dihuni Warga

AHY Sebut Lahan 2.086 Hektare di IKN Belum "Clear", Masih Dihuni Warga

Nasional
Tak Persoalkan PKB Ingin Kerja Sama dengan Prabowo, PKS: Kita Enggak Jauh-jauh

Tak Persoalkan PKB Ingin Kerja Sama dengan Prabowo, PKS: Kita Enggak Jauh-jauh

Nasional
Bapanas Prediksi Harga Bawang Merah Normal 30-40 Hari ke Depan

Bapanas Prediksi Harga Bawang Merah Normal 30-40 Hari ke Depan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com