Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ani: Selamat Ultah Ibas, Dijauhkan Fitnah Dunia dan Akhirat

Kompas.com - 24/11/2013, 10:10 WIB
Sandro Gatra

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Edhie Baskoro Yudhoyono atau Ibas, putra Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tengah berbahagia. Pasalnya, hari ini, Minggu (24/11/2013), Ibas berulang tahun yang ke-33, sekaligus tepat dua tahun ulang tahun pernikahannya dengan Siti Ruby Aliya Rajasa.

Ibu negara Ani Yudhoyono dalam akun Instagram-nya @aniyudhoyono menggunggah foto Ibas waktu kecil. Dalam komentarnya, Ani berdoa putra bungsunya itu dijauhkan dari fitnah.

"Selamat Ulang Tahun Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas), 24 November 1980. Semoga sehat, dan sukses dalam mengarungi kehidupan. Selalu dilindungi oleh Allah, dijauhkan dari segala bencana, dijauhkan dari segala fitnah dunia dan akhirat," tulis Ani Yudhoyono.

Para follower Ani lalu mengucapkan selamat kepada Sekjen DPP Partai Demokrat itu. "Selamat Ulang tahun Mas Ibas... Semoga usianya semakin Berkah... Aamiin :)," tulis akun @nurhidayahbudiharja.

"Met ultah ya mas Ibas, wish you all the best, Amin," tulis pengguna Instagram lainnya, akun @Santhy252.

Selain mengucapkan selamat, ada pula yang mengomentari wajah Ibas ketika kecil yang dianggap mirip dengan Airlangga Satriadhi Yudhoyono, putra Ibas. "Kiraain airlangga..mirippp bu..," tulis @thericiapuspita.

Ani Yudhoyono juga menggunggah foto resepsi pernikahan Ibas dengan Aliya. Keluarga SBY dan keluarga Hatta Rajasa kompak mengenakan pakaian adat Jawa berwarna merah.

"Selamat Ulang Tahun Perkawinan Ibas dan Aliya, 24 November 2011-2013. Bahagialah selalu bersama putera tercinta, Airlangga," tulis Ani disusul ucapan selamat dari para pengguna Instagram lain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Maju Kembali di Pilkada Jateng, Sudirman Said: Kan Sudah Pernah

Soal Maju Kembali di Pilkada Jateng, Sudirman Said: Kan Sudah Pernah

Nasional
FPI, PA 212, dan GNPF Ulama Dukung Hakim MK Bikin Putusan yang Seadil-adilnya

FPI, PA 212, dan GNPF Ulama Dukung Hakim MK Bikin Putusan yang Seadil-adilnya

Nasional
Bantah Putusan Bocor, MK: Rapat Hakim Masih sampai Minggu

Bantah Putusan Bocor, MK: Rapat Hakim Masih sampai Minggu

Nasional
Jaga Independensi, MK Sembunyikan Karangan Bunga yang Sindir Sengketa Pilpres 2024

Jaga Independensi, MK Sembunyikan Karangan Bunga yang Sindir Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Busyro Muqqodas Harap Putusan MK Soal Sengketa Pilpres Berpihak pada Etika Kenegaraan

Busyro Muqqodas Harap Putusan MK Soal Sengketa Pilpres Berpihak pada Etika Kenegaraan

Nasional
Kemenlu: Indonesia Sesalkan DK PBB Gagal Sahkan Resolusi Keanggotaan Penuh Palestina

Kemenlu: Indonesia Sesalkan DK PBB Gagal Sahkan Resolusi Keanggotaan Penuh Palestina

Nasional
Yusril Prediksi MK Tak Diskualifikasi Gibran

Yusril Prediksi MK Tak Diskualifikasi Gibran

Nasional
Soal Besaran Tunjangan ASN yang Pindah ke IKN, Pemerintah Tunggu Jokowi

Soal Besaran Tunjangan ASN yang Pindah ke IKN, Pemerintah Tunggu Jokowi

Nasional
MK Bantah Ada Bocoran Putusan Sengketa Pilpres

MK Bantah Ada Bocoran Putusan Sengketa Pilpres

Nasional
Marinir Indonesia-AS Akan Kembali Gelar Latma Platoon Exchange Usai 5 Tahun Vakum

Marinir Indonesia-AS Akan Kembali Gelar Latma Platoon Exchange Usai 5 Tahun Vakum

Nasional
Ingin Pileg 2029 Tertutup, Kaesang: Supaya “Amplop”-nya Enggak Kencang

Ingin Pileg 2029 Tertutup, Kaesang: Supaya “Amplop”-nya Enggak Kencang

Nasional
PSI Akan Usung Kader Jadi Cawagub Jakarta dan Wali Kota Solo

PSI Akan Usung Kader Jadi Cawagub Jakarta dan Wali Kota Solo

Nasional
Soal Sengketa Pilpres, Pengamat Nilai MK Tak Bisa Hanya Diskualifikasi Gibran

Soal Sengketa Pilpres, Pengamat Nilai MK Tak Bisa Hanya Diskualifikasi Gibran

Nasional
Profil Marsda Arif Widianto, Pati AU yang Kini Jabat Dansesko TNI

Profil Marsda Arif Widianto, Pati AU yang Kini Jabat Dansesko TNI

Nasional
Sudirman Said Sebut Pertemuan JK dan Megawati Kemungkinan Terjadi Setelah Putusan MK

Sudirman Said Sebut Pertemuan JK dan Megawati Kemungkinan Terjadi Setelah Putusan MK

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com