Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satgas REDD+ Jaring Masukan Masyarakat Melalui Internet

Kompas.com - 16/05/2012, 17:00 WIB
Ichwan Susanto

Penulis

JAKARTA,KOMPAS.com  - Satgas Persiapan Kelembagaan REDD+, Rabu (16/5/2012) resmi memiliki situs internet (website) yang beralamat di www.satgasreddplus.org. Situs ini merupakan sarana konsultasi dua arah antara Satgas dengan publik terkait perencanaan dan pengembangan sistem tata kelola REDD+ di Indonesia ke depan.

 

Selain menyediakan informasi-informasi dasar mengenai visi, misi dan struktur organisasi Satgas dan perkembangan terakhir dari kerja-kerjanya dan pencapaiannya. Di dalam website ini misalnya bisa diunduh video-video wawancara Ketua Satgas REDD+, Kuntoro Mangkusubroto dan lainnya.

Bagian menarik lainnya adalah adanya rubrik "Satgas Menyapa" yang akan diisi oleh Ketua dan anggota Satgas serta para ketua Kelompok Kerja menanggapi perkembangan REDD+ terbaru.

 

"Kehadiran situs resmi ini diharapkan dapat membuat kerja-kerja Satgas KelembagaanREDD+ lebih transparan dan akuntabel di hadapan para pemangku kepentingan, dan publik secara umum," demikian Kuntoro Mangkusubroto, Ketua Satgas Kelembagaan REDD+ Indonesia.

 

Dokumen terbaru yang sedang dikonsultasikan dengan publik adalah draft Dokumen Strategi dan Rencana Aksi MRV (Measurement, Reporting and Verification) untukaktivitas REDD+ di Indonesia. Publik dipersilahkan untuk mengunduh dokumen tersebut, mempelajarinya, lalu memberikan masukan kepada Satgas Kelembagaan REDD+ melalui: konsultasi@satgasreddplus.org.

Masukan yang ditunggu hingga 28 Mei ini akan menjadi bahan pertimbangan dan hasilnya akan disajikan kembali kepada publik melalui situs ini juga.

 

Ketua Kelompok Kerja Komunikasi dan Pelibatan Para Pihak, Satgas Persiapan Kelembagaan REDD+, Chandra Kirana mengharapkan adanya saran, kritik, dan usulan dari masyarakat kepada Satgas. "Bisa disampaikan langsung kepada tim Redaksi Situs pada alamat info@satgasreddplus.org," ucapnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi 'Online'

Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi "Online"

Nasional
Pemerintah Putus Akses Internet Judi 'Online' Kamboja dan Filipina

Pemerintah Putus Akses Internet Judi "Online" Kamboja dan Filipina

Nasional
Upaya Berantas Judi 'Online' dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Upaya Berantas Judi "Online" dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Nasional
Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Nasional
Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku 'Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste'

Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku "Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste"

Nasional
Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Nasional
Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Nasional
2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

Nasional
TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi 'Online' Bisa Dipecat

TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi "Online" Bisa Dipecat

Nasional
Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Nasional
TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

Nasional
Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Nasional
Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan 'Autogate' Imigrasi Mulai Beroperasi

Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan "Autogate" Imigrasi Mulai Beroperasi

Nasional
Satgas Judi 'Online' Akan Pantau Pemain yang 'Top Up' di Minimarket

Satgas Judi "Online" Akan Pantau Pemain yang "Top Up" di Minimarket

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com