Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengamanan di Kediaman Hatta Diperketat

Kompas.com - 26/04/2011, 19:13 WIB
Maria Natalia

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Pengamanan di sekitar kediaman Menko Perekonomian Hatta Rajasa di perumahan Fatmawati Golf Mansion, Jakarta Selatan, tampak mulai disterilkan sejak pukul 18.30, Selasa (26/4/2011). Tampak Kepala Polres Jakarta Selatan Komisaris Besar Gatot Eddy juga hadir untuk memeriksa jalannya pengamanan di sekitar rumah Hatta. Hal ini karena Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan keluarga akan mendatangi kediaman Hatta.

Rencananya, malam ini putra Presiden Yudhoyono, Edhie Baskoro Yudhoyono, akan melamar putri kedua Hatta, Siti Ruby Aliya Rajasa. "Pak SBY rencananya datang pukul 19.00. Acaranya mulai pukul 20.00," ujar salah seorang petugas kepada Kompas.com.

Tampak petugas keamanan yang berjaga-jaga di depan gerbang perumahan itu bertambah menjadi sekitar 20 orang. Sementara lalu lintas di sekitar Jalan RS Fatmawati I sudah ditempatkan lima polisi lalu lintas.

Sejauh ini lalu lintas di sekitar acara tersebut berjalan lancar. Sejumlah tamu juga mulai berdatangan. Mereka kebanyakan datang dengan mobil Toyota Alphard dan Hummer. Dikabarkan Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan sudah datang dengan mobil dinas menteri, Toyota Royal Saloon B 1405 RFS. Ia akan mendampingi Hatta untuk menyambut kedatang Presiden Yudhoyono dan keluarga.

Wartawan yang telah menunggu acara sejak siang kemudian ditempatkan di sisi kiri jalan masuk yang telah diberi pembatas jalan dengan seutas tali. Hatta menyatakan, malam ini merupakan acara silaturahim antara keluarganya dan keluarga SBY. Menurut Hatta, karena ini adalah acara keluarga, maka tak banyak rekan dari partai politik yang diundang ke tempat tersebut. Acara ini juga bertepatan dengan ulang tahun ke-25 Aliya, yang lahir pada 26 April 1986.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Saat Sengketa Pilpres di MK Jadi Panggung bagi Anak Yusril, Otto, Maqdir, dan Henry Yoso...

    Saat Sengketa Pilpres di MK Jadi Panggung bagi Anak Yusril, Otto, Maqdir, dan Henry Yoso...

    Nasional
    Pemerintah Kembali Banding di WTO, Jokowi: Saya Yakin Kita Mungkin Kalah Lagi, tapi...

    Pemerintah Kembali Banding di WTO, Jokowi: Saya Yakin Kita Mungkin Kalah Lagi, tapi...

    Nasional
    Menteri ESDM Pastikan Divestasi Saham PT Freeport Akan Sepaket dengan Perpanjangan Kontrak Hingga 2061

    Menteri ESDM Pastikan Divestasi Saham PT Freeport Akan Sepaket dengan Perpanjangan Kontrak Hingga 2061

    Nasional
    Kata Bahlil Usai Terseret dalam Sidang MK Imbas Dampingi Gibran Kampanye di Papua

    Kata Bahlil Usai Terseret dalam Sidang MK Imbas Dampingi Gibran Kampanye di Papua

    Nasional
    [POPULER NASIONAL] Gugatan Anies dan Ganjar Tak Mustahil Dikabulkan | Harvey Moeis Tersangka Korupsi

    [POPULER NASIONAL] Gugatan Anies dan Ganjar Tak Mustahil Dikabulkan | Harvey Moeis Tersangka Korupsi

    Nasional
    Jaksa KPK Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar

    Jaksa KPK Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar

    Nasional
    Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong, Menpora: Prinsipnya Kami Ikuti PSSI

    Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong, Menpora: Prinsipnya Kami Ikuti PSSI

    Nasional
    Soal Potensi Jadi Ketum Golkar, Bahlil: Belum, Kita Lihat Saja Prosesnya

    Soal Potensi Jadi Ketum Golkar, Bahlil: Belum, Kita Lihat Saja Prosesnya

    Nasional
    Tanggal 31 Maret Memperingati Hari Apa?

    Tanggal 31 Maret Memperingati Hari Apa?

    Nasional
    Bawaslu Akui Tak Proses Laporan Pelanggaran Jokowi Bagikan Bansos dan Umpatan Prabowo

    Bawaslu Akui Tak Proses Laporan Pelanggaran Jokowi Bagikan Bansos dan Umpatan Prabowo

    Nasional
    Soal Usulan 4 Menteri Dihadirkan di Sidang MK, Kubu Prabowo-Gibran: Kami 'Fine-fine' saja, tapi...

    Soal Usulan 4 Menteri Dihadirkan di Sidang MK, Kubu Prabowo-Gibran: Kami "Fine-fine" saja, tapi...

    Nasional
    e-Katalog Disempurnakan LKPP, Menpan-RB Sebut Belanja Produk Dalam Negeri Jadi Indikator RB

    e-Katalog Disempurnakan LKPP, Menpan-RB Sebut Belanja Produk Dalam Negeri Jadi Indikator RB

    Nasional
    Menteri PDI-P dan Nasdem Tak Hadiri Buka Puasa Bersama Jokowi, Menkominfo: Lagi Ada Tugas di Daerah

    Menteri PDI-P dan Nasdem Tak Hadiri Buka Puasa Bersama Jokowi, Menkominfo: Lagi Ada Tugas di Daerah

    Nasional
    MK Buka Kans 4 Menteri Jokowi Dihadirkan dalam Sidang Sengketa Pilpres

    MK Buka Kans 4 Menteri Jokowi Dihadirkan dalam Sidang Sengketa Pilpres

    Nasional
    Kubu Ganjar-Mahfud Minta MK Hadirkan Sri Mulyani dan Risma di Sidang Sengketa Pilpres

    Kubu Ganjar-Mahfud Minta MK Hadirkan Sri Mulyani dan Risma di Sidang Sengketa Pilpres

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com