Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KTT Jaksa Hasilkan Deklarasi Jakarta

Kompas.com - 19/03/2011, 14:33 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Konferensi International Association of Prosecutor (IAP) se-Asia Pasifik dan Timur Tengah di Jakarta, yang berakhir Sabtu (19/3/2011), menghasilkan rumusan keputusan bersama tentang penanganan kejahatan lintas negara. Rumusan dari konferensi yang diikuti 195 jaksa dari 34 negara itu dinamai Deklarasi Jakarta.

Jaksa Agung Basrief Arief yang menutup konferensi itu menjelaskan, dalam Deklarasi Jakarta terdapat tiga poin penting. Pertama, perlu kerja sama regional yang komprehensif dan efektif antar-kejaksaan. Kedua, perlu kesadaran negara untuk melawan dan mencegah meluasnya kejahatan transnasional. Ketiga, menyepakati adanya ancaman bahaya kejahatan transnasional bagi stabilitas dan keamanan seluruh negara di wilayah Asia Pasifik dan Timur Tengah.

Hasil pertemuan multilateral itu menghasilkan beberapa kesepakatan, yakni peningkatan kerja sama di bidang penegakan hukum, pelacakan aset, mutual legal assistance (MLA), penanganan people smuggling, dan ekstradisi.

Selain itu, kata Basrief, deklarasi tersebut juga menegaskan peserta IAP untuk mengembangkan dan memperkuat kerja sama regional secara langsung dan cepat untuk mengatasi berbagai masalah dalam kejaksaan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AirlanggaTak Terima Surat untuk Jadi Saksi Meringankan Kasus SYL

AirlanggaTak Terima Surat untuk Jadi Saksi Meringankan Kasus SYL

Nasional
Jadi Saksi Kasus Harun Masiku, Hasto Janji Beri Keterangan Sebaik-baiknya

Jadi Saksi Kasus Harun Masiku, Hasto Janji Beri Keterangan Sebaik-baiknya

Nasional
Kasus Harun Masiku, Sekjen PDI-P Hasto Penuhi Panggilan KPK

Kasus Harun Masiku, Sekjen PDI-P Hasto Penuhi Panggilan KPK

Nasional
Prabowo Wakili Jokowi di KTT Tanggap Darurat Gaza, Ini yang Bakal Dibahas

Prabowo Wakili Jokowi di KTT Tanggap Darurat Gaza, Ini yang Bakal Dibahas

Nasional
SYL Hadirkan ASN Pempov Sulsel dan Kader Nasdem Jadi Saksi Meringankan

SYL Hadirkan ASN Pempov Sulsel dan Kader Nasdem Jadi Saksi Meringankan

Nasional
Survei Litbang 'Kompas': 74,4 Persen Publik Yakin Pansel KPK Usulkan Capim Kredibel

Survei Litbang "Kompas": 74,4 Persen Publik Yakin Pansel KPK Usulkan Capim Kredibel

Nasional
Hasto Diperiksa Hari Ini, Begini Keterkaitannya dalam Persidangan Harun Masiku

Hasto Diperiksa Hari Ini, Begini Keterkaitannya dalam Persidangan Harun Masiku

Nasional
Survei Litbang 'Kompas': 41,3 Persen Publik Tak Puas dengan Kinerja KPK

Survei Litbang "Kompas": 41,3 Persen Publik Tak Puas dengan Kinerja KPK

Nasional
Survei Litbang “Kompas”: 21,4 Persen Responden Anggap Pimpinan KPK Kurang Tegas

Survei Litbang “Kompas”: 21,4 Persen Responden Anggap Pimpinan KPK Kurang Tegas

Nasional
Survei Litbang 'Kompas': 30,6 Persen Publik Nilai Banyak Intervensi Pihak Luar di KPK

Survei Litbang "Kompas": 30,6 Persen Publik Nilai Banyak Intervensi Pihak Luar di KPK

Nasional
Sosok yang Ancam 'Buldozer' Kominfo Jalani Sidang Tuntutan Kasus BTS 4G Hari Ini

Sosok yang Ancam "Buldozer" Kominfo Jalani Sidang Tuntutan Kasus BTS 4G Hari Ini

Nasional
KPK Belum Terima Konfirmasi Kehadiran Sekjen PDI-P Hasto Kristiyanto

KPK Belum Terima Konfirmasi Kehadiran Sekjen PDI-P Hasto Kristiyanto

Nasional
Jokowi-JK Menolak Jadi Saksi Meringankan SYL

Jokowi-JK Menolak Jadi Saksi Meringankan SYL

Nasional
Dilema Tapera di Tengah Kemarahan Publik dan Penyesalan Pemerintah

Dilema Tapera di Tengah Kemarahan Publik dan Penyesalan Pemerintah

Nasional
Survei Litbang 'Kompas': 58,6 Persen Publik Puas dengan Kinerja KPK

Survei Litbang "Kompas": 58,6 Persen Publik Puas dengan Kinerja KPK

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com