Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Korban Ledakan JW Marriott Dipindah ke RSPP

Kompas.com - 17/07/2009, 09:28 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Salah satu korban ledakan JW Marriott, bernama Edward Thielsen, dipindah ke Rumah Sakit Pusat Pertamina Jakarta. Sampai saat ini belum diketahui alasan kepindahan tersebut. Korban yang adalah warga asing itu diangkut dengan mobil ambulans.

Sebelumnya, Thielsen dirawat di RS Jakarta bersama 8 korban lainnya. Mereka adalah Sidik Maulana (L/21) beralamat di Mampang Prapatan Tegal Parang nama perusahaan Ritz-Charlton dengan status dirawat, Aryo (L/31) Bintaro Sektor 9 nama perusahaan Ritz-Charlton dengan status rawat, Edward Thilsen (L/WNA) nama perusahaan Airlangga Kitchen JW Marriott dengan status dirawat,

Kemudian, David Petter (L/WNA) dirawat di kamar operasi, Deni Purwanto (L) bekerja di JW Marriott status dirawat, Adri (L/23) dirawat, Dikdik Ahmad Taufik (L/39) alamat Srengseng Bambu I saat ini dirawat, dan Dewi Lestari (P/22) beralamat Jl Empu Tantular bekerja di Panin Bank saat ini sudah pulang bersama korban lain, Ririn (P/25).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com