Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saatnya Mengatakan Aku Homoseksual

Kompas.com - 15/10/2008, 08:10 WIB

NETHERLAND, RABU — Akhir pekan lalu untuk pertama kalinya di Belanda diselenggarakan Coming Out atau hari Buka Kartu saat kaum pria dan perempuan  menyatakan mereka homoseksual atau lesbian.

Seperti dilaporkan radio Netherlands, Selasa (14/10), acara ini diprakarsai Menteri Pendidikan Belanda Ronald Plasterk dan disambut sebagai langkah menuju  emansipasi kaum homoseksual. Namun, bagi kaum homo berlatar belakang Arab yang tinggal di Belanda, hari Buka Kartu itu masih satu langkah terlalu jauh.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com