Salin Artikel

Wapres Harap NU di Papua Junjung Nilai Toleransi dan Kemanusiaan

Hal ini disampaikan Ma'ruf saat meresmikan kantor Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Mimika, Papua Tengah, Rabu (30/11/2022).

"Manakala ada langkah-langkah yang tidak adil, tidak maslahat, tidak rahmat, tidak toleran, dan tidak juga menghargai kemanusiaan itu bukan ajaran Islam yang dianut NU,” kata Ma'ruf, dikutip dari siaran pers.

“Saya bangga karena (NU) di sini bisa membangun kerja sama (dengan) pemerintah, membangun toleransi dengan warga lain, juga dengan agama lain, karena itulah ajaran yang dibangun oleh NU,” ujar dia.

Mantan rais aam PBNU itu menuturkan, kehadiran NU harus seperti seseorang yang mengamankan duri di jalan supaya tidak terinjak atau membahayakan orang lain.

"Duri ini artinya apa saja yang menghalangi di jalan, yang membuat kemudaratan termasuk juga konflik-konflik, itu juga harus dihilangkan,” kata Ma'ruf.

Mantan ketua Majelis Ulama Indonesia itu pun meminta PCNU Mimika untuk bekerja sama dengan pemerintah setempat dalam melakukan kebaikan dan kemaslahatan.

Ma'ruf mengatakan, hal itu merupakan bagian dari pengabdian NU kepada bangsa dan negara Indonesia.

“Karena memang sejak awal NU itu didirikan dalam rangka mengabdi kepada Allah, dan kepada bangsa dan negara. Makanya di NU ditanamkan hubbul wathan minal iman, cinta tanah air itu sebagian dari iman,” kata dia.

https://nasional.kompas.com/read/2022/11/30/17583421/wapres-harap-nu-di-papua-junjung-nilai-toleransi-dan-kemanusiaan

Terkini Lainnya

Saat Sengketa Pilpres di MK Jadi Panggung bagi Anak Yusril, Otto, Maqdir, dan Henry Yoso...

Saat Sengketa Pilpres di MK Jadi Panggung bagi Anak Yusril, Otto, Maqdir, dan Henry Yoso...

Nasional
Pemerintah Kembali Banding di WTO, Jokowi: Saya Yakin Kita Mungkin Kalah Lagi, tapi...

Pemerintah Kembali Banding di WTO, Jokowi: Saya Yakin Kita Mungkin Kalah Lagi, tapi...

Nasional
Menteri ESDM Pastikan Divestasi Saham PT Freeport Akan Sepaket dengan Perpanjangan Kontrak Hingga 2061

Menteri ESDM Pastikan Divestasi Saham PT Freeport Akan Sepaket dengan Perpanjangan Kontrak Hingga 2061

Nasional
Kata Bahlil Usai Terseret dalam Sidang MK Imbas Dampingi Gibran Kampanye di Papua

Kata Bahlil Usai Terseret dalam Sidang MK Imbas Dampingi Gibran Kampanye di Papua

Nasional
[POPULER NASIONAL] Gugatan Anies dan Ganjar Tak Mustahil Dikabulkan | Harvey Moeis Tersangka Korupsi

[POPULER NASIONAL] Gugatan Anies dan Ganjar Tak Mustahil Dikabulkan | Harvey Moeis Tersangka Korupsi

Nasional
Jaksa KPK Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar

Jaksa KPK Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar

Nasional
Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong, Menpora: Prinsipnya Kami Ikuti PSSI

Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong, Menpora: Prinsipnya Kami Ikuti PSSI

Nasional
Soal Potensi Jadi Ketum Golkar, Bahlil: Belum, Kita Lihat Saja Prosesnya

Soal Potensi Jadi Ketum Golkar, Bahlil: Belum, Kita Lihat Saja Prosesnya

Nasional
Tanggal 31 Maret Memperingati Hari Apa?

Tanggal 31 Maret Memperingati Hari Apa?

Nasional
Bawaslu Akui Tak Proses Laporan Pelanggaran Jokowi Bagikan Bansos dan Umpatan Prabowo

Bawaslu Akui Tak Proses Laporan Pelanggaran Jokowi Bagikan Bansos dan Umpatan Prabowo

Nasional
Soal Usulan 4 Menteri Dihadirkan di Sidang MK, Kubu Prabowo-Gibran: Kami 'Fine-fine' saja, tapi...

Soal Usulan 4 Menteri Dihadirkan di Sidang MK, Kubu Prabowo-Gibran: Kami "Fine-fine" saja, tapi...

Nasional
e-Katalog Disempurnakan LKPP, Menpan-RB Sebut Belanja Produk Dalam Negeri Jadi Indikator RB

e-Katalog Disempurnakan LKPP, Menpan-RB Sebut Belanja Produk Dalam Negeri Jadi Indikator RB

Nasional
Menteri PDI-P dan Nasdem Tak Hadiri Buka Puasa Bersama Jokowi, Menkominfo: Lagi Ada Tugas di Daerah

Menteri PDI-P dan Nasdem Tak Hadiri Buka Puasa Bersama Jokowi, Menkominfo: Lagi Ada Tugas di Daerah

Nasional
MK Buka Kans 4 Menteri Jokowi Dihadirkan dalam Sidang Sengketa Pilpres

MK Buka Kans 4 Menteri Jokowi Dihadirkan dalam Sidang Sengketa Pilpres

Nasional
Kubu Ganjar-Mahfud Minta MK Hadirkan Sri Mulyani dan Risma di Sidang Sengketa Pilpres

Kubu Ganjar-Mahfud Minta MK Hadirkan Sri Mulyani dan Risma di Sidang Sengketa Pilpres

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke