Salin Artikel

Kemenkes: Hingga 4 April 2021, Penyuntikan Vaksin Covid-19 Capai 12,5 Juta Dosis

"Pada Minggu, 4 April, total vaksinasi yang telah kami lakukan mencapai 12,5 juta dosis vaksin yang sudah kami berikan," ujar Nadia dalam diskusi virtual yang disiarkan kanal Youtube Kementerian Kesehatan, Minggu.

Nadia merinci, secara persentase, seluruh dosis yang sudah diberikan mencapai 21,33 persen dari target 40 juta pada tahap pertama dan kedua.

"Itu sudah kurang lebih 8,5 juta orang mendapatkan suntikan vaksin Covid-19," kata dia.

Menurutnya, jumlah vaksinasi di Indonesia secara keseluruhan lebih baik baik dibanding negara-negara di Eropa. Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah memberi catatan bahwa rata-rata vaksinasi Covid-19 di Eropa masih di bawah 10 persen.

Di sisi lain, kata Nadia, pemerintah akan terus meningkatkan kapasitas vaksinasi Covid-19 dengan harapan dapat melahirkan kekebalan kelompok.

"Kami mendorong semua lapisan masyarakat untuk ikut menyosialisasikan pentingnya vaksinasi Covid-19, khususnya kepada kelompok masyarakat usia di atas 60 tahun," kata dia.

"Yang kami ketahui memiliki risiko angka kematian dan angka kesakitan tiga kali lebih besar dari populasi kelompok lainnya," imbuh dia.

Hingga hari Minggu ini, pemerintah mencatat kasus positif di Indonesia mencapai 1.534.255 kasus. Sementara angka kesembuhan menembus 1.375.877. Kasus kematian mencapai 41.669.

https://nasional.kompas.com/read/2021/04/04/20354931/kemenkes-hingga-4-april-2021-penyuntikan-vaksin-covid-19-capai-125-juta

Terkini Lainnya

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

Nasional
Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Nasional
Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Nasional
Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Nasional
Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited  Capai Rp 17,43 Miliar

Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited Capai Rp 17,43 Miliar

Nasional
KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

Nasional
Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Nasional
Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Nasional
Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Nasional
Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Nasional
KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

Nasional
Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Nasional
Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke