Salin Artikel

Ini 7 Penyebab Lansia Rentan Tertular Covid-19

Penyebab pertama adalah daya tahan tubuh yang semakin lemah.

"Daya tahan tubuh itu ditentukan oleh berbagai macam sistem yang ada dalam tubuh kita," kata Soejono dalam diskusi di Graha BNPB, Jakarta, Rabu (14/10/2020).

"Ada sel, protein dan macam-macam itu semuanya sudah mengalami perubahan pada mereka yang berusia lanjut," lanjut dia.

Kedua, karena ada lansia yang sudah tidak bisa lagi melakukan kegiatan sehari-harinya sehingga memerlukan bantuan orang lain.

Pada proses tersebut, menurut Soejono, terbuka peluang untuk tertular Covid-19 dari orang yang membantunya.

"Nah ketika dibutuhkan kehadiran orang lain, berarti ada risiko untuk mudah menular," ujar dia.

Ketiga, terkadang lansia sulit untuk menerapkan protokol kesehatan sehingga meningkatkan potensi penularan.

Kemudian yang keempat, lansia terkadang memiliki jumlah asupan di bawah angka yang dibutuhkan.

"Sehingga tentu ini juga akan dapat menurunkan daya tahan tubuhnya dan memudahkan untuk terjadinya penularan," ujar Soejono.

Kelima, lansia kerap memiliki penyakit penyerta atau komorbid.

Sedangkan yang keenam, terkadang keluarga tidak menyadari bahwa lansia yang terjangkit Covid-19 tidak memiliki gejala mirip Covid-19.

"Karena gejalanya enggak pasti sering kali kita enggak waspada bahwa itu sudah mulai gejala Covid-19 akhirnya terlambat dan mereka kemudian angka kematiannya tinggi," kata dia.

Terakhir, lansia yang berada dalam satu ruang perawatan dengan orang lain juga memiliki potensi terjangkit Covid-19.

https://nasional.kompas.com/read/2020/10/15/12304111/ini-7-penyebab-lansia-rentan-tertular-covid-19

Terkini Lainnya

Halalbihalal Merawat Negeri

Halalbihalal Merawat Negeri

Nasional
Tak Ada Tim Transisi pada Pergantian Pemerintahan dari Jokowi ke Prabowo

Tak Ada Tim Transisi pada Pergantian Pemerintahan dari Jokowi ke Prabowo

Nasional
Kasasi KPK Dikabulkan, Eltinus Omaleng Dihukum 2 Tahun Penjara

Kasasi KPK Dikabulkan, Eltinus Omaleng Dihukum 2 Tahun Penjara

Nasional
Penetapan Presiden di KPU: Prabowo Mesra dengan Anies, Titiek Malu-malu Jadi Ibu Negara

Penetapan Presiden di KPU: Prabowo Mesra dengan Anies, Titiek Malu-malu Jadi Ibu Negara

Nasional
Gibran Bertemu Ma'ruf Amin, Saat Wapres Termuda Sowan ke yang Paling Tua

Gibran Bertemu Ma'ruf Amin, Saat Wapres Termuda Sowan ke yang Paling Tua

Nasional
Anies Dinilai Masih Berpeluang Maju Pilkada Jakarta, Mungkin Diusung Nasdem dan PKB

Anies Dinilai Masih Berpeluang Maju Pilkada Jakarta, Mungkin Diusung Nasdem dan PKB

Nasional
Petuah Jokowi-Ma'ruf ke Prabowo-Gibran, Minta Langsung Kerja Usai Dilantik

Petuah Jokowi-Ma'ruf ke Prabowo-Gibran, Minta Langsung Kerja Usai Dilantik

Nasional
Kejagung Periksa 3 Saksi Terkait Kasus Korupsi Timah, Salah Satunya Pihak ESDM

Kejagung Periksa 3 Saksi Terkait Kasus Korupsi Timah, Salah Satunya Pihak ESDM

Nasional
Tak Dukung Anies Maju Pilkada Jakarta, PKS Dinilai Ogah Jadi “Ban Serep” Lagi

Tak Dukung Anies Maju Pilkada Jakarta, PKS Dinilai Ogah Jadi “Ban Serep” Lagi

Nasional
2 Prajurit Tersambar Petir di Mabes TNI, 1 Meninggal Dunia

2 Prajurit Tersambar Petir di Mabes TNI, 1 Meninggal Dunia

Nasional
Usung Perubahan Saat Pilpres, PKB-Nasdem-PKS Kini Beri Sinyal Bakal Gabung Koalisi Prabowo

Usung Perubahan Saat Pilpres, PKB-Nasdem-PKS Kini Beri Sinyal Bakal Gabung Koalisi Prabowo

Nasional
[POPULER NASIONAL] Anies-Muhaimin Hadir Penetapan Presiden-Wapres Terpilih Prabowo-Gibran | Mooryati Soedibjo Tutup Usia

[POPULER NASIONAL] Anies-Muhaimin Hadir Penetapan Presiden-Wapres Terpilih Prabowo-Gibran | Mooryati Soedibjo Tutup Usia

Nasional
Sejarah Hari Posyandu Nasional 29 April

Sejarah Hari Posyandu Nasional 29 April

Nasional
Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke