Salin Artikel

Akbar Tandjung: Airlangga Cukup Berhasil Jaga Golkar di 2 Besar

Hal tersebut karena di bawah kepemimpinan Airlangga, partai berlambang pohon beringin itu bisa berada di deretan atas dalam hasil pemilihan umum (Pemilu).

"Menurut saya Airlangga sudah cukup berhasil menjaga Golkar tetap 2 besar, karena saya khawatir betul waktu itu Golkar survei yang di Litbang Kompas itu kami di bawah PKB," kata Akbar di kawasan Cut Meuthia, Jakarta Pusat, Rabu (4/9/2019).

Menurut dia, rupanya Airlangga juga menyadari hal tersebut sehingga Menteri Perindustrian itu terdorong untuk menjaga partai Golkar.

Akbar mengatakan, Airlangga mengetahui dirinya juga ikut turun ke daerah untuk memperjuangkan itu sehingga dengan sekuat tenaga Airlangga berusaha menaikkan Golkar dan berhasil berada di 2 besar.

Apalagi, melihat sejarah Golkar sejak era reformasi, partai masih tetap bertahan bahkan menjadi pemenang pada Pemilu 2004 lalu.

Meskipun sejak saat itu ada penurunan, tetapi dia bersyukur Partai Golkar masih tetap melenggang ke parlemen hingga ke pemilu-pemilu berikutnya.

"Yang saya agak sedih ya memang setelah itu terjadi declining, turun sampai yang terakhir. Kan waktu zaman saya 128, kemudian berikutnya 106, berikutnya 91, sekarang 85. Tapi untungnya Golkar masih tetap melenggang. Itu saja yang membuat kita bersyukur," pungkas dia.

Adapun saat ini Partai Golkar sedang mengalami konflik internal atas perebutan jabatan ketua umum antara petahana Airlangga Hartarto dan penantangnya Bambang Soesatyo.

https://nasional.kompas.com/read/2019/09/04/22403651/akbar-tandjung-airlangga-cukup-berhasil-jaga-golkar-di-2-besar

Terkini Lainnya

Surya Paloh Bakal Bertemu Prabowo Sore Ini, Nasdem Belum Ambil Keputusan

Surya Paloh Bakal Bertemu Prabowo Sore Ini, Nasdem Belum Ambil Keputusan

Nasional
Jalankan Amanah Donatur, Dompet Dhuafa Berbagi Parsel Ramadhan untuk Warga Palestina

Jalankan Amanah Donatur, Dompet Dhuafa Berbagi Parsel Ramadhan untuk Warga Palestina

Nasional
Wapres Sebut Target Penurunan 'Stunting' Akan Dievaluasi

Wapres Sebut Target Penurunan "Stunting" Akan Dievaluasi

Nasional
Persilakan Golkar Tampung Jokowi dan Gibran, PDI-P: Kami Bukan Partai Elektoral

Persilakan Golkar Tampung Jokowi dan Gibran, PDI-P: Kami Bukan Partai Elektoral

Nasional
Dana Pensiun Bukit Asam Targetkan 4 Langkah Penyehatan dan Penguatan pada 2024

Dana Pensiun Bukit Asam Targetkan 4 Langkah Penyehatan dan Penguatan pada 2024

Nasional
Di Depan Wiranto-Hendropriyono, Prabowo Minta Maaf Pernah Nakal: Bikin Repot Senior...

Di Depan Wiranto-Hendropriyono, Prabowo Minta Maaf Pernah Nakal: Bikin Repot Senior...

Nasional
Albertina Dilaporkan Wakil Ketua KPK, Ketua Dewas: Apa yang Salah? Ada Surat Tugas

Albertina Dilaporkan Wakil Ketua KPK, Ketua Dewas: Apa yang Salah? Ada Surat Tugas

Nasional
Polri Terbitkan Red Notice 2 Buron TPPO Bermodus Magang ke Jerman

Polri Terbitkan Red Notice 2 Buron TPPO Bermodus Magang ke Jerman

Nasional
Surya Paloh Bakal Temui Prabowo di Kertanegara, Nasdem: Menguatkan Sinyal Komunikasi

Surya Paloh Bakal Temui Prabowo di Kertanegara, Nasdem: Menguatkan Sinyal Komunikasi

Nasional
Temui Mensesneg Pratikno, Menpan-RB Anas Bahas Progres Skenario Pemindahan ASN ke IKN

Temui Mensesneg Pratikno, Menpan-RB Anas Bahas Progres Skenario Pemindahan ASN ke IKN

Nasional
Jokowi Teken Perpres, Wajibkan Pemda Bentuk Unit Perlindungan Perempuan dan Anak

Jokowi Teken Perpres, Wajibkan Pemda Bentuk Unit Perlindungan Perempuan dan Anak

Nasional
Politikus PPP Sebut Ada Kemungkinan Parpolnya Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Politikus PPP Sebut Ada Kemungkinan Parpolnya Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Nasional
Ini Status Perkawinan Prabowo dan Titiek Soeharto

Ini Status Perkawinan Prabowo dan Titiek Soeharto

Nasional
Bersikukuh Rampas Aset Rafael Alun, Jaksa KPK Ajukan Kasasi ke Mahkamah Agung

Bersikukuh Rampas Aset Rafael Alun, Jaksa KPK Ajukan Kasasi ke Mahkamah Agung

Nasional
Pengamat Sebut Kemungkinan Prabowo Gandeng PDI-P Masih Terbuka, Ganjalannya Hanya Jokowi

Pengamat Sebut Kemungkinan Prabowo Gandeng PDI-P Masih Terbuka, Ganjalannya Hanya Jokowi

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke