Salin Artikel

Timses Lapor ke Ma'ruf Amin soal Dukungan DPW PAN Kalsel

Termasuk sikap DPW PAN Kalsel yang mengalihkan dukungan dari Prabowo Subianto-Sandiaga Uno ke Jokowi-Ma'ruf. 

Laporan tersebut disampaikan kepada Ma'ruf Amin di kediamannya, Menteng, Jakarta, Senin (10/12/2018).

"Dengan bergabungnya PAN Kalsel ini adalah wujud dari persahabatan serta silaturahmi selama ini. Ini semakin menguatkan kemenangan Pak Jokowi dan Abah di Kalsel," kata Ghimoyo melalui keterangan tertulis, Selasa (11/12/2018).

"Sahabat dari PAN di Kalsel merasakan betul kerja dan program pemerintahan Pak Jokowi. Masyarakat juga merasakan. PAN tentu tak mau berbeda dengan masyarakat yang mayoritas memilih Pak Jokowi dan Abah Ma'ruf," lanjut dia.

Ia mengatakan TKD Kalsel akan terus bergerak memperbesar basis dukungan untuk pasangan nomor urut 01 itu. Karena itu komunikasi dengan elemen masyarakat maupun ormas politik setempat akan terus dilakukan oleh TKD Kalsel.

Ghimoyo juga mengatakan masyarakat Kalsel mengharapkan kedatangan Ma'ruf. Ia pun menambahkan, sejumlah ulama besar di provinsi itu juga sudah menyatakan kesiapan untuk menyambut kehadiran Ma'ruf.

"Insya Allah kehadiran Abah sudah dinantikan," papar Ghimoyo.

Menanggapi permintaan tersebut, Ma'ruf mengucapkan terima kasih atas kepercayaan masyarakat Kalsel terhadap Jokowi dan dirinya.

"Saya memahami bila mereka tak ingin menjadi tak sejalan dengan hati nuraninya. Saya sangat mengapresiasi sikap seperti ini, yang lebih mementingkan aspirasi masyarakat bawah dibanding ikut keputusan pusat," ujar Kiai Ma'ruf.

Kiai Ma'ruf mengatakan dirinya semakin yakin terhadap kemampuan memenangkan Pilpres 2019 di Kalsel. Ia pun berupaya hadir di sana untuk memenuhi keinginan masyarakat dan ulama di Kalsel.

"Insya Allah akan hadir di Kalsel, karena itu permintaan ulama dan masyarakat," kata Ma'ruf.

https://nasional.kompas.com/read/2018/12/11/09563731/timses-lapor-ke-maruf-amin-soal-dukungan-dpw-pan-kalsel

Terkini Lainnya

Komisi II Sebut 'Presidential Threshold' Jadi Target Rencana Revisi UU Pemilu

Komisi II Sebut "Presidential Threshold" Jadi Target Rencana Revisi UU Pemilu

Nasional
Prabowo Nyanyi 'Pertemuan' di Depan Titiek Soeharto: Sudah Presiden Terpilih, Harus Tepuk Tangan walau Suara Jelek

Prabowo Nyanyi "Pertemuan" di Depan Titiek Soeharto: Sudah Presiden Terpilih, Harus Tepuk Tangan walau Suara Jelek

Nasional
Fraksi Golkar Bakal Dalami Usulan Hakim MK soal RUU Pemilu dan Pembentukan UU Lembaga Kepresidenan

Fraksi Golkar Bakal Dalami Usulan Hakim MK soal RUU Pemilu dan Pembentukan UU Lembaga Kepresidenan

Nasional
Politikus Senior PDI-P Tumbu Saraswati Meninggal Dunia, Penghormatan Terakhir di Sekolah Partai

Politikus Senior PDI-P Tumbu Saraswati Meninggal Dunia, Penghormatan Terakhir di Sekolah Partai

Nasional
Bubar Jalan dan Merapat ke Prabowo, Koalisi Perubahan Dinilai Hanya Jual Gimik Narasi Kritis

Bubar Jalan dan Merapat ke Prabowo, Koalisi Perubahan Dinilai Hanya Jual Gimik Narasi Kritis

Nasional
Ucapkan Selamat ke Prabowo-Gibran, PPP: Tak Ada Lagi Koalisi 01 dan 03

Ucapkan Selamat ke Prabowo-Gibran, PPP: Tak Ada Lagi Koalisi 01 dan 03

Nasional
CSIS: Pemilu 2024 Hasilkan Anggota DPR Muda Paling Minim Sepanjang Sejarah sejak 1999

CSIS: Pemilu 2024 Hasilkan Anggota DPR Muda Paling Minim Sepanjang Sejarah sejak 1999

Nasional
PPATK Koordinasi ke Kejagung Terkait Aliran Dana Harvey Moeis di Kasus Korupsi Timah

PPATK Koordinasi ke Kejagung Terkait Aliran Dana Harvey Moeis di Kasus Korupsi Timah

Nasional
Prabowo-Titiek Soeharto Hadiri Acara Ulang Tahun Istri Wismoyo Arismunandar, Ada Wiranto-Hendropriyono

Prabowo-Titiek Soeharto Hadiri Acara Ulang Tahun Istri Wismoyo Arismunandar, Ada Wiranto-Hendropriyono

Nasional
Banyak Catatan, DPR Dorong Revisi UU Pemilu Awal Periode 2024-2029

Banyak Catatan, DPR Dorong Revisi UU Pemilu Awal Periode 2024-2029

Nasional
Pakar Ragu UU Lembaga Kepresidenan Terwujud jika Tak Ada Oposisi

Pakar Ragu UU Lembaga Kepresidenan Terwujud jika Tak Ada Oposisi

Nasional
Istana Sebut Pertemuan Jokowi dan Prabowo-Gibran Semalam atas Inisiatif Prabowo

Istana Sebut Pertemuan Jokowi dan Prabowo-Gibran Semalam atas Inisiatif Prabowo

Nasional
Presiden Jokowi Ucapkan Selamat Saat Bertemu Prabowo Semalam

Presiden Jokowi Ucapkan Selamat Saat Bertemu Prabowo Semalam

Nasional
Jokowi Siapkan Program Unggulan Prabowo-Gibran Masuk RAPBN 2025

Jokowi Siapkan Program Unggulan Prabowo-Gibran Masuk RAPBN 2025

Nasional
CSIS: Mayoritas Caleg Muda Terpilih di DPR Terindikasi Dinasti Politik

CSIS: Mayoritas Caleg Muda Terpilih di DPR Terindikasi Dinasti Politik

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke