Salin Artikel

Pesan Jokowi untuk Kader PPP, Serangan Darat dengan "Blusukan"

Tips tersebut diberikan Jokowi saat membuka rapat pimpinan nasional III PPP di Asrama Haji, Pondok Gede, Jakarta, Kamis (27/9/2018).

Jokowi mengatakan, dari sisi serangan udara, PPP sudah sangat baik membangun citra diri.

"Lantas, kalau ditanya apa yang harus kita lakukan, terutama untuk pileg? Menurut saya, yang penting daratnya. Daratnya ini ramai sekali," kata Jokowi.

"Apa yang harus kita lakukan? Kalau saya hanya mikro targeting, mikro martketing...," tambah dia.

Setelah itu, tak diketahui apalagi yang disampaikan Jokowi kepada para kader PPP. Sebab, wartawan diminta meninggalkan ruangan oleh protokol Istana.

Usai acara, Jokowi menjelaskan bahwa serangan darat yang ia maksud, yakni dengan mendatangi langsung masyarakat dengan cara turun ke bawah atau blusukan.

Menurut Jokowi, cara yang juga kerap dilakukannya ini efektif untuk meraup suara.

"Tadi pesan saya agar daratnya diperkuat, seluruh caleg mau turun ke bawah, mendengarkan suara di bawah, kemudian menyampaikan program-program yang telah kita lakukan. Itu saja," kata Jokowi.

Saat ditanya kenapa pidato yang dilakukan Jokowi berlangsung tertutup dari awak media, Jokowi menjawab singkat.

"Supaya bisa blak-blakan," kata dia.

https://nasional.kompas.com/read/2018/09/27/15553751/pesan-jokowi-untuk-kader-ppp-serangan-darat-dengan-blusukan

Terkini Lainnya

Lantik Sekjen Wantannas, Menko Polhukam Hadi Ingatkan Situasi Keamanan Dunia yang Tidak Pasti

Lantik Sekjen Wantannas, Menko Polhukam Hadi Ingatkan Situasi Keamanan Dunia yang Tidak Pasti

Nasional
Dudung Abdurahman Datangi Rumah Prabowo Malam-malam, Mengaku Hanya Makan Bareng

Dudung Abdurahman Datangi Rumah Prabowo Malam-malam, Mengaku Hanya Makan Bareng

Nasional
Idrus Marham Sebut Jokowi-Gibran ke Golkar Tinggal Tunggu Peresmian

Idrus Marham Sebut Jokowi-Gibran ke Golkar Tinggal Tunggu Peresmian

Nasional
Logo dan Tema Hardiknas 2024

Logo dan Tema Hardiknas 2024

Nasional
Nasdem Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Nasib Koalisi Perubahan di Ujung Tanduk

Nasdem Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Nasib Koalisi Perubahan di Ujung Tanduk

Nasional
PKS Undang Prabowo ke Markasnya, Siap Beri Karpet Merah

PKS Undang Prabowo ke Markasnya, Siap Beri Karpet Merah

Nasional
Selain Nasdem, PKB Juga Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Selain Nasdem, PKB Juga Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Nasional
BRIN Bahas Pengembangan Satelit untuk Waspadai Permasalahan Keamanan Antariksa

BRIN Bahas Pengembangan Satelit untuk Waspadai Permasalahan Keamanan Antariksa

Nasional
Nasdem dukung Prabowo-Gibran, Golkar Tak Khawatir Jatah Menteri Berkurang

Nasdem dukung Prabowo-Gibran, Golkar Tak Khawatir Jatah Menteri Berkurang

Nasional
GASPOL! Hari Ini: Hasto Kristiyanto dan Hadirnya Negara Kekuasaan

GASPOL! Hari Ini: Hasto Kristiyanto dan Hadirnya Negara Kekuasaan

Nasional
Kumpulkan 777 Komandan Satuan, KSAD: Jangan Hanya 'Copy Paste', Harus Bisa Berinovasi

Kumpulkan 777 Komandan Satuan, KSAD: Jangan Hanya "Copy Paste", Harus Bisa Berinovasi

Nasional
Bertemu Pratikno, Ketua Komisi II DPR Sempat Bahas Penyempurnaan Sistem Politik

Bertemu Pratikno, Ketua Komisi II DPR Sempat Bahas Penyempurnaan Sistem Politik

Nasional
Waketum Nasdem Mengaku Dapat Respons Positif Prabowo soal Rencana Maju Pilkada Sulteng

Waketum Nasdem Mengaku Dapat Respons Positif Prabowo soal Rencana Maju Pilkada Sulteng

Nasional
Bertemu Komandan Jenderal Angkatan Darat AS, Panglima TNI Ingin Hindari Ketegangan Kawasan

Bertemu Komandan Jenderal Angkatan Darat AS, Panglima TNI Ingin Hindari Ketegangan Kawasan

Nasional
5.791 Personel Polri Dikerahkan Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali

5.791 Personel Polri Dikerahkan Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke