Salin Artikel

Pebulutangkis Taufik Hidayat dan Ricky Subagja Jadi Caleg Partai Demokrat

Tak hanya sejumlah artis, partai berlambang bintang  itu juga menarik mantan atlet. Mantan atleg yang direkrut di antaranya dua peraih medali emas Olimpiade.

"Pertama adalah saudara Taufik Hidayat dan yang kedua adalah Ricky Subagja," ujar Sekjen Demokrat Hinca Panjaitan di Kantor KPU.

Seperti diketahui, Taufik Hidayat adalah mantan atlet tunggal putra bulutangkis Indonesia dengan segudang prestasi. Salah satunya yakni peraih medali emas Olimpiade Athena Yunani pada 2004.

Sementara itu, Ricky Subagja juga dikenal sebagai mantan atlet ganda putra bulutangkis Indonesia.

Selain dua kali menjuarai All England Open 1995 dan 1996, Ricky juga peraih medali emas Olimpiade Atlanta 1996 bersama Rexy Mainaky.

"Saya kira semua kenal. Dia kemudian bergabung dengan Demokrat dan maju dari daerah pemilihan Jawa Barat," kata Hinca.

Selain Taufik dan Ricky, Demokrat juga menggaet Krisna Bayu, atlet Judo. Sementara itu daftar artis yang maju caleg dari Demokrat diantaranya Dina Lorenza dan Jane Shalimar.

Adapun politisi Demokrat yang maju nyeleg diantaranya Amir Syamsuddin, Roy Suryo, Ee Mangindaan, dan Edhie Baskoro Yudhoyono atau Ibas.

"Sejak awal kami berikhtiar untuk mencalonkan dan mengusung calon-calon kami yang diterima masyarakat yang bukan mantan narapidana kemudian bandar narkoba kejahatan seksual, semua kami patuhi," kata dia.

https://nasional.kompas.com/read/2018/07/17/19072821/pebulutangkis-taufik-hidayat-dan-ricky-subagja-jadi-caleg-partai-demokrat

Terkini Lainnya

Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 27 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Wakil Ketua KPK Dinilai Punya Motif Buruk Laporkan Anggota Dewas

Nasional
Jokowi Ungkap Kematian akibat Stroke, Jantung dan Kanker di RI Capai Ratusan Ribu Kasus Per Tahun

Jokowi Ungkap Kematian akibat Stroke, Jantung dan Kanker di RI Capai Ratusan Ribu Kasus Per Tahun

Nasional
Temui Jokowi, Prabowo dan Gibran Tinggalkan Istana Setelah 2 Jam

Temui Jokowi, Prabowo dan Gibran Tinggalkan Istana Setelah 2 Jam

Nasional
AJI Nilai Sejumlah Pasal dalam Draf Revisi UU Penyiaran Ancam Kebebasan Pers

AJI Nilai Sejumlah Pasal dalam Draf Revisi UU Penyiaran Ancam Kebebasan Pers

Nasional
Ketua KPK Sebut Langkah Nurul Ghufron Laporkan Anggota Dewas Sikap Pribadi

Ketua KPK Sebut Langkah Nurul Ghufron Laporkan Anggota Dewas Sikap Pribadi

Nasional
Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Mei 2024

Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Mei 2024

Nasional
AHY Wanti-wanti Pembentukan Koalisi Jangan Hanya Besar Namun Keropos

AHY Wanti-wanti Pembentukan Koalisi Jangan Hanya Besar Namun Keropos

Nasional
Prabowo Presiden Terpilih, AHY: Kami Imbau Semua Terima Hasil, Semangat Rekonsiliasi

Prabowo Presiden Terpilih, AHY: Kami Imbau Semua Terima Hasil, Semangat Rekonsiliasi

Nasional
Prabowo: Jangan Jadi Pemimpin kalau Tak Kuat Diserang, Duduk di Rumah Nonton TV Saja

Prabowo: Jangan Jadi Pemimpin kalau Tak Kuat Diserang, Duduk di Rumah Nonton TV Saja

Nasional
Dewas Akan Sidangkan Dugaan Pelanggaran Etik Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron 2 Mei

Dewas Akan Sidangkan Dugaan Pelanggaran Etik Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron 2 Mei

Nasional
Prabowo-Gibran Tiba di Istana untuk Bertemu Jokowi

Prabowo-Gibran Tiba di Istana untuk Bertemu Jokowi

Nasional
AHY Sebut Lahan 2.086 Hektare di IKN Belum 'Clear', Masih Dihuni Warga

AHY Sebut Lahan 2.086 Hektare di IKN Belum "Clear", Masih Dihuni Warga

Nasional
Tak Persoalkan PKB Ingin Kerja Sama dengan Prabowo, PKS: Kita Enggak Jauh-jauh

Tak Persoalkan PKB Ingin Kerja Sama dengan Prabowo, PKS: Kita Enggak Jauh-jauh

Nasional
Bapanas Prediksi Harga Bawang Merah Normal 30-40 Hari ke Depan

Bapanas Prediksi Harga Bawang Merah Normal 30-40 Hari ke Depan

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke