Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantau Kemacetan Saat Libur Idul Adha, Kapolri Terbang ke "Brexit"

Kompas.com - 10/09/2016, 12:29 WIB
Dani Prabowo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com – Jelang libur panjang lebaran Idul Adha 1437 Hijriah, Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian memastikan jajarannya sudah siap mengamankan arus lalu lintas.

Pengamanan lalu lintas mempertimbangkan hasil koordinasi dengan sejumlah instansi dengan mengacu situasi lalin pada lebaran Idul Fitri 1437 Hijriah lalu.

"Sudah gelar, karena sudah hampir dua tiga kali rapat antara Polri, Kemnehub, Jasa Marga, BMKG, BNPB, Kemenkes, dan Pertamina," kata Tito di Mabes Polri, Sabtu (10/9/2016).

Untuk memastikan situasi lalin aman dan terkendali, Tito pun akan terbang ke sejumlah titik yang berpotensi terjadinya kemacetan, termasuk di pintu keluar tol Brebes Timur atau yang lebih dikenal sebagai "Brexit".

Kemacetan di titik itu sebelumnya cukup parah terjadi saat Idul Fitri lalu. 

"Sebentar lagi saya dengan Kadiv Humas, AsOps dan Kakorlantas, kami naik heli ke Brexit untuk lihat situasi sebenarnya," ujar Tito.

Berdasarkan laporan sementara, arus lalu lintas pada titik tersebut terpantau kondusif. Namun demikian, ia mengaku ingin mengecek kondisi secara langsung.

"Laporan terakhir subuh tadi, laporan lalin memang padat tapi tidak ada lonjakan seperti Idul Fitri dan tidak terjadi peristiwa insiden seperti Idul Fitri," kata dia.

Kompas TV Menhub dan Men PU Saling Lempar Terkait â??Brexitâ??

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Pakar Hukum Dorong Percepatan 'Recovery Asset' dalam Kasus Korupsi Timah yang Libatkan Harvey Moeis

Pakar Hukum Dorong Percepatan "Recovery Asset" dalam Kasus Korupsi Timah yang Libatkan Harvey Moeis

Nasional
Sidak ke Kalteng, Satgas Pangan Polri Minta Pasar Murah Diintensifkan Jelang Lebaran

Sidak ke Kalteng, Satgas Pangan Polri Minta Pasar Murah Diintensifkan Jelang Lebaran

Nasional
Puspen TNI Sebut Denpom Jaya Dalami Dugaan Prajurit Aniaya Warga di Jakpus

Puspen TNI Sebut Denpom Jaya Dalami Dugaan Prajurit Aniaya Warga di Jakpus

Nasional
Bea Cukai dan Ditresnarkoba Polda Metro Jaya Gagalkan Peredaran Serbuk MDMA dan Kokain Cair

Bea Cukai dan Ditresnarkoba Polda Metro Jaya Gagalkan Peredaran Serbuk MDMA dan Kokain Cair

Nasional
TNI Kirim Payung Udara, Bisa Angkut 14 Ton Bantuan untuk Warga Gaza Via Udara

TNI Kirim Payung Udara, Bisa Angkut 14 Ton Bantuan untuk Warga Gaza Via Udara

Nasional
Tersangka Kasus Korupsi Timah Diyakini Bisa Bertambah 2-3 Kali Lipat jika Diusut Lewat TPPU

Tersangka Kasus Korupsi Timah Diyakini Bisa Bertambah 2-3 Kali Lipat jika Diusut Lewat TPPU

Nasional
Pakar Hukum Duga Ada 'Orang Kuat' Lindungi Kasus Korupsi Timah yang Jerat Harvey Moeis

Pakar Hukum Duga Ada "Orang Kuat" Lindungi Kasus Korupsi Timah yang Jerat Harvey Moeis

Nasional
Gerindra: Prabowo Tidak Cuma Janji Kata-kata, Dia 'The New Soekarno'

Gerindra: Prabowo Tidak Cuma Janji Kata-kata, Dia "The New Soekarno"

Nasional
TNI Kirim 900 Payung Udara untuk Salurkan Bantuan ke Warga Palestina

TNI Kirim 900 Payung Udara untuk Salurkan Bantuan ke Warga Palestina

Nasional
Terseretnya Nama Jokowi dalam Pusaran Sengketa Pilpres 2024 di MK...

Terseretnya Nama Jokowi dalam Pusaran Sengketa Pilpres 2024 di MK...

Nasional
Serangan Balik KPU dalam Sidang Sengketa Pilpres di MK...

Serangan Balik KPU dalam Sidang Sengketa Pilpres di MK...

Nasional
Soal Flu Singapura, Menkes: Ada Varian Baru Tapi Tidak Mematikan Seperti Flu Burung

Soal Flu Singapura, Menkes: Ada Varian Baru Tapi Tidak Mematikan Seperti Flu Burung

Nasional
Kasus yang Jerat Suami Sandra Dewi Timbulkan Kerugian Rp 271 Triliun, Bagaimana Hitungannya?

Kasus yang Jerat Suami Sandra Dewi Timbulkan Kerugian Rp 271 Triliun, Bagaimana Hitungannya?

Nasional
Menkes Minta Warga Tak Panik DBD Meningkat, Kapasitas RS Masih Cukup

Menkes Minta Warga Tak Panik DBD Meningkat, Kapasitas RS Masih Cukup

Nasional
Kursi Demokrat di DPR Turun, AHY: Situasi di Pemilu 2024 Tidak Mudah

Kursi Demokrat di DPR Turun, AHY: Situasi di Pemilu 2024 Tidak Mudah

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com