Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polri Catat Ratusan Ribu Kendaraan Tinggalkan Jakarta pada 23-25 Desember 2022

Kompas.com - 26/12/2022, 18:09 WIB
Adhyasta Dirgantara,
Bagus Santosa

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Polri mencatat ada ratusan ribu kendaraan yang meninggalkan DKI Jakarta selama pelaksanaan Operasi Lilin 2022 pada momen libur Natal tahun ini.

Juru Bicara Divisi Humas Polri Kombes Ade Yaya Suryana mengatakan, pada 23-25 Desember 2022, kendaraan yang melintas keluar dari Jakarta via Gerbang Tol Cikampek Utama arah Trans Jawa mencapai 149.453 kendaraan.

"Volume lalu lintas yang keluar Jakarta melalui Gerbang Tol Cikampek Utama arah Trans Jawa sebanyak 149.453 kendaraan. Sedangkan untuk yang masuk Jakarta melalui Gerbang Tol Cikampek Utama sebanyak 112.163 kendaraan," ujar Ade dalam rekaman suara yang diterima dari Humas Polri, Senin (26/12/2022).

Baca juga: Libur Natal dan Tahun Baru Dibayangi Potensi Cuaca Ekstrem, Sandiaga: Utamakan Keselamatan

Kemudian, yang keluar Jakarta melalui Gerbang Tol Kalihurip Utama arah Bandung, sebanyak 121.814 kendaraan.

Sedangkan untuk yang masuk ke Jakarta melalui Tol Kalihurip Utama sebanyak 115.539 kendaraan.

"Volume lalu lintas yang keluar Jakarta melalui Gerbang Tol Cikupa arah Merak, sebanyak 144.376 kendaraan. Sedangkan untuk yang masuk Jakarta melalui Gerbang Tol Cikupa sebanyak 133.990 kendaraan," tuturnya.

Selanjutnya, Ade mengatakan, volume arus lalu lintas yang keluar Jakarta melalui Gerbang Tol Ciawi arah Puncak sebanyak 114.642 kendaraan.

Baca juga: Polda Pastikan Perayaan Natal di Maluku Aman dan Lancar

Sementara, untuk yang masuk ke Jakarta melalui Gerbang Tol Ciawi sebanyak 112.027 kendaraan.

"Selanjutnya, kami mengimbau kepada masyarakat yang akan melakukan perjalanan mudik Natal dan Tahun Baru 2023 agar memastikan kondisi fisik sehat, serta periksa kendaraan sebelum melakukan perjalanan," imbau Ade.

"Manfaatkan rest area seefektif mungkin untuk beristirahat. Dan pastikan saldo uang elektronik mencukupi," imbuhnya.

Dengan demikian, total ada 530.285 kendaraan yang keluar dari Jakarta pada rentang 23-25 Desember 2022.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 22 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

TNI Tembak 2 Anggota OPM yang Serang Pos Prajurit di Paro Nduga, tapi Berhasil Melarikan Diri

Nasional
Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Sebut Jaksa TI Tak Punya Mercy, KPK: Foto di Rumah Tetangga

Nasional
Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Kasus Korupsi Timah, Kejagung Dalami Kepemilikan Jet Pribadi Harvey Moeis

Nasional
Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Prabowo Minta Pendukung Tak Gelar Aksi saat MK Bacakan Putusan Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Demokrat Sampaikan Kriteria Kadernya yang Bakal Masuk Kabinet Mendatang

Nasional
Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited  Capai Rp 17,43 Miliar

Antam Fokus Eksplorasi 3 Komoditas, Pengeluaran Preliminary Unaudited Capai Rp 17,43 Miliar

Nasional
KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

KPK Akan Panggil Kembali Gus Muhdlor sebagai Tersangka Pekan Depan

Nasional
Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Gibran Dikabarkan Ada di Jakarta Hari Ini, TKN: Agenda Pribadi

Nasional
Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Unjuk Rasa di Patung Kuda Diwarnai Lempar Batu, TKN Minta Pendukung Patuhi Imbauan Prabowo

Nasional
Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Pemerintahan Baru Indonesia dan Harapan Perdamaian Rusia-Ukraina

Nasional
Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Prabowo Terima Kunjungan Eks PM Inggris Tony Blair di Kemenhan, Ini yang Dibahas

Nasional
KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

KPK Sebut Surat Sakit Gus Muhdlor Ganjil: Agak Lain Suratnya, Sembuhnya Kapan Kita Enggak Tahu

Nasional
Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Panglima AL Malaysia Datang ke Indonesia, Akan Ikut Memperingati 3 Tahun KRI Nanggala

Nasional
Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Beralasan Sakit, Gus Muhdlor Tak Penuhi Panggilan KPK

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com