Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
SOROT POLITIK

Jalan Sehat HUT Partai Golkar Ke-58 Pecahkan Rekor MURI

Kompas.com - 17/10/2022, 21:53 WIB
Dwi NH,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Partai Golongan Karya (Golkar) menggelar kegiatan jalan sehat serentak di 37 Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Partai Golkar di seluruh Indonesia, Minggu (16/10/2022).

Kegiatan yang berhasil mendatangkan sebanyak 2,7 juta peserta tersebut digelar dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-58 Partai Golkar. Kegiatan jalan sehat kali ini mengusung tema "Golkar Menang, Rakyat Sejahtera".

Adapun kabupaten atau kota yang memeriahkan kegiatan tersebut, di antaranya Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta (DKI) Jakarta, Bandung, Manokwari, Jayapura, Gorontalo, Wamena, Kalimantan Tengah (Kalteng), Palu, Kendari, dan Kalimantan Timur (Kaltim).

Baca juga: Jabatan Otorita IKN Segera Diisi, Dua Deputi Diutamakan Warga Kaltim

Selain menampilkan berbagai hiburan, jalan sehat bersama Golkar juga menyediakan berbagai macam doorprize berupa barang-barang elektronik, sepeda gunung, hingga sepeda motor.

Khusus di DKI Jakarta, jalan sehat dilangsungkan di kawasan Gelora Bung Karno (GBK) dengan diikuti sebanyak 70.000 peserta.

Banyaknya peserta jalan sehat di satu wilayah tersebut berhasil membuat Partai Golkar mencatatkan diri dalam Museum Rekor Indonesia (MURI) kategori “Jalan Sehat Serentak Terbanyak”.

Baca juga: Nasi Astakona, Tumpeng Khas Banjar yang Pernah Pecahkan Rekor MURI

Pada kesempatan tersebut, Ketua Umum (Ketum) Partai Golkar Airlangga Hartarto hadir didampingi sejumlah tokoh penting.

Tokoh yang dimaksud, di antaranya Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Aburizal Bakrie, Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo, Ketua Penyelenggara HUT Partai Golkar ke-58 Maman Abdurrahman, hingga jajaran pengurus Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar, seperti Meutya Hafid dan Nurul Arifin.

Airlangga Hartarto mengatakan, kegiatan jalan sehat yang digelar serentak tersebut memiliki makna bahwa mesin Partai Golkar semakin kuat jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Baca juga: Pemilu 2024: Bisa Kah Pesona Amien Rais Rebut Suara PAN, dan Anis Matta Curi Suara PKS?

"Dengan jalan sehat hingga terdaftar 2,7 juta, terlihat bahwa kader-kader Partai Golkar siap menghadapi tahun pemilu," katanya.

 
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Yusril Harap Formasi Kabinet Prabowo-Gibran Tak Hanya Pertimbangkan Kekuatan di DPR

Yusril Harap Formasi Kabinet Prabowo-Gibran Tak Hanya Pertimbangkan Kekuatan di DPR

Nasional
Eks Ajudan Ungkap Anggaran Kementan untuk Bayar Dokter Kecantikan Anak SYL

Eks Ajudan Ungkap Anggaran Kementan untuk Bayar Dokter Kecantikan Anak SYL

Nasional
Yusril Bilang KIM Belum Pernah Gelar Pertemuan Formal Bahas Kabinet Prabowo

Yusril Bilang KIM Belum Pernah Gelar Pertemuan Formal Bahas Kabinet Prabowo

Nasional
Yusril Nilai Tak Semua Partai Harus Ditarik ke Kabinet Prabowo Kelak

Yusril Nilai Tak Semua Partai Harus Ditarik ke Kabinet Prabowo Kelak

Nasional
Cara Urus Surat Pindah Domisili

Cara Urus Surat Pindah Domisili

Nasional
Tanggal 20 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 20 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
TKN Klaim 10.000 Pendukung Prabowo-Gibran Akan Ajukan Diri Jadi 'Amicus Curiae' di MK

TKN Klaim 10.000 Pendukung Prabowo-Gibran Akan Ajukan Diri Jadi "Amicus Curiae" di MK

Nasional
Tepis Tudingan Terima Bansos, 100.000 Pendukung Prabowo-Gibran Gelar Aksi di Depan MK Jumat

Tepis Tudingan Terima Bansos, 100.000 Pendukung Prabowo-Gibran Gelar Aksi di Depan MK Jumat

Nasional
Jaksa KPK Sentil Stafsus SYL Karena Ikut Urusi Ultah Nasdem

Jaksa KPK Sentil Stafsus SYL Karena Ikut Urusi Ultah Nasdem

Nasional
PAN Minta 'Amicus Curiae' Megawati Dihormati: Semua Paslon Ingin Putusan yang Adil

PAN Minta "Amicus Curiae" Megawati Dihormati: Semua Paslon Ingin Putusan yang Adil

Nasional
KPK Ultimatum.Pengusaha Sirajudin Machmud Hadiri Sidang Kasus Gereja Kingmi Mile 32

KPK Ultimatum.Pengusaha Sirajudin Machmud Hadiri Sidang Kasus Gereja Kingmi Mile 32

Nasional
KSAU Pimpin Sertijab 8 Pejabat Utama TNI AU, Kolonel Ardi Syahri Jadi Kadispenau

KSAU Pimpin Sertijab 8 Pejabat Utama TNI AU, Kolonel Ardi Syahri Jadi Kadispenau

Nasional
Pendukung Prabowo-Gibran Akan Gelar Aksi di MK Kamis dan Jumat Besok

Pendukung Prabowo-Gibran Akan Gelar Aksi di MK Kamis dan Jumat Besok

Nasional
Menteri PAN-RB Enggan Komentari Istrinya yang Diduga Diintimidasi Polisi

Menteri PAN-RB Enggan Komentari Istrinya yang Diduga Diintimidasi Polisi

Nasional
Pengemudi Fortuner yang Mengaku Adik Jenderal Juga Dilaporkan Korban ke Puspom TNI

Pengemudi Fortuner yang Mengaku Adik Jenderal Juga Dilaporkan Korban ke Puspom TNI

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com