Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rakernas Partai Nasdem Dihadiri 7.000 Kader Seluruh Indonesia

Kompas.com - 15/06/2022, 16:37 WIB
Tatang Guritno,
Bagus Santosa

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Partai Nasdem dimulai Rabu (15/6/2022) sore.

Rakernas itu bakal digelar selama tiga hari, mulai hari ini hingga Jumat (17/6/2022) di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta.

Rangkaiannya dibuka dengan apel siaga Garda Pemuda Nasdem dan penyerahan mobil operasional pemenangan pemilu.

“Peserta kurang lebih 7.000 orang,” sebut Wakil Ketua Umum Nasdem Ahmad Ali pada wartawan.

Baca juga: Rakernas Nasdem, Empat Nama Bakal Capres Akan Diusulkan ke Surya Paloh

Ali menuturkan, setelah apel digelar, Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh bakal memberikan pidato pada seluruh peserta rakernas pada Rabu malam.

“Pidato beliau tidak akan jauh dari tema rakernas dan merawat kesatuan Republik Indonesia,” ucapnya.

Adapun Rakernas Partai Nasdem mengusung tema "Meneguhkan Politik Kebangsaan".

Pertemuan ini dilakukan secara internal dan diikuti oleh Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) dari 34 provinsi di Indonesia.

Baca juga: Rakernas PAN Akan Umumkan 6 Nama untuk Dijadikan Capres dan Cawapres

Dalam Rakernas ini, masing-masing DPW berhak mengusulkan figur yang bakal diusung sebagai calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) untuk kontestasi Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2024.

Pengamatan Kompas.com, sejumlah elite Partai Nasdem telah hadir dalam acara tersebut. Antara lain, Surya Paloh dan Prananda Surya Paloh, Sekretaris Jenderal Partai Nasdem Johnny G Plate, dan Bendahara Umum Partai Nasdem Ahmad Sahroni.

Lalu Ketua Bid Hukum dan HAM Taufik Basari, Ketua Teritorial Pemenangan Pemilu Jawa 2 (Jawa Barat) Saan Mustopa, serta Ketua Teritorial Pemenangan Pemilu Jawa 3 (Jawa Tengah), Sugeng Suparwoto.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua KPU Diadukan Lagi ke DKPP, Diduga Goda Anggota PPLN

Ketua KPU Diadukan Lagi ke DKPP, Diduga Goda Anggota PPLN

Nasional
KPK Duga Anggota DPR Ihsan Yunus Terlibat Pengadaan APD Covid-19

KPK Duga Anggota DPR Ihsan Yunus Terlibat Pengadaan APD Covid-19

Nasional
Projo Sebut Kemungkinan Prabowo Jadi Jembatan untuk Pertemuan Jokowi-Megawati

Projo Sebut Kemungkinan Prabowo Jadi Jembatan untuk Pertemuan Jokowi-Megawati

Nasional
Pakar Sebut Hakim MK Mesti Pertimbangkan Amicus Curiae Meski Bukan Alat Bukti

Pakar Sebut Hakim MK Mesti Pertimbangkan Amicus Curiae Meski Bukan Alat Bukti

Nasional
Bareskrim: 2 Oknum Karyawan Lion Air Akui Selundupkan Narkoba 6 Kali, Diupah Rp 10 Juta Per 1 Kg

Bareskrim: 2 Oknum Karyawan Lion Air Akui Selundupkan Narkoba 6 Kali, Diupah Rp 10 Juta Per 1 Kg

Nasional
Sekjen PDI-P: Otto Hasibuan Mungkin Lupa Pernah Meminta Megawati Hadir di Sidang MK

Sekjen PDI-P: Otto Hasibuan Mungkin Lupa Pernah Meminta Megawati Hadir di Sidang MK

Nasional
Peduli Kesejahteraan Masyarakat, PT Bukit Asam Salurkan Bantuan Rp 1 Miliar ke Masjid hingga Panti Asuhan di Lampung

Peduli Kesejahteraan Masyarakat, PT Bukit Asam Salurkan Bantuan Rp 1 Miliar ke Masjid hingga Panti Asuhan di Lampung

Nasional
Di Universität Hamburg Jerman, Risma Ceritakan Kepemimpinannya Sebagai Walkot dan Mensos

Di Universität Hamburg Jerman, Risma Ceritakan Kepemimpinannya Sebagai Walkot dan Mensos

Nasional
Kubu Prabowo Anggap 'Amicus Curiae' Sengketa Pilpres sebagai Bentuk Intervensi kepada MK

Kubu Prabowo Anggap "Amicus Curiae" Sengketa Pilpres sebagai Bentuk Intervensi kepada MK

Nasional
Sidang Kasus Dana PEN, Eks Bupati Muna Dituntut 3 Tahun 5 Bulan Penjara

Sidang Kasus Dana PEN, Eks Bupati Muna Dituntut 3 Tahun 5 Bulan Penjara

Nasional
Ajukan 'Amicus Curiae', Arief Poyuono Harap MK Tolak Sengketa Pilpres

Ajukan "Amicus Curiae", Arief Poyuono Harap MK Tolak Sengketa Pilpres

Nasional
Optimistis Pertemuan Prabowo-Megawati Berlangsung, Gerindra Komunikasi Intens dengan PDI-P

Optimistis Pertemuan Prabowo-Megawati Berlangsung, Gerindra Komunikasi Intens dengan PDI-P

Nasional
Dibantu Tony Blair Institute, Indonesia Percepat Transformasi Layanan Digital Pemerintah

Dibantu Tony Blair Institute, Indonesia Percepat Transformasi Layanan Digital Pemerintah

Nasional
Senat Mahasiswa Driyarkara Ajukan 'Amicus Curiae', Minta MK Kabulkan Sengketa Pilpres 2024

Senat Mahasiswa Driyarkara Ajukan "Amicus Curiae", Minta MK Kabulkan Sengketa Pilpres 2024

Nasional
Ditanya Progres Komunikasi dengan PKB dan PPP, Gerindra: Jos!

Ditanya Progres Komunikasi dengan PKB dan PPP, Gerindra: Jos!

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com