Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Usai Bertemu PM Singapura, Jokowi Hadiri Wisuda Kaesang

Kompas.com - 09/10/2019, 17:52 WIB
Ihsanuddin,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo menghadiri wisuda putra bungsunya, Kaesang Pangarep di Singapore University of Social Sciences (SUSS), Rabu (9/10/2019).

Kebetulan Presiden Jokowi sedang berada di Singapura setelah menggelar pertemuan dengan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong.

Berdasarkan laporan media Singapura The Straits Times, kehadiran Jokowi di acara itu menarik perhatian dan disambut sorotan kamera dari pers hingga masyarakat yang hadir.

Baca juga: Gibran dan Kaesang Kerap Twitwar di Twitter, Persaingan Bisnis?

Jokowi sempat meladeni permintaan foto bersama dari masyarakat sebelum menyaksikan putra bungsunya di Wisuda. Kaesang meraih gelar sarjana di bidang Marketing.

Setelah acara, Jokowi pun terbang kembali ke Jakarta.

Adapun Jokowi sudah berada di Singapura sejak Selasa kemarin. Ia melakukan pertemuan bertajuk Leaders Retreat dengan PM Singapura Lee Hsien Loong.

Berbagai kerjasama dibahas. Jokowi menawarkan sejumlah proyek infrastruktur ke Singapura, diantaranya proyek kereta api Makassar-Parepare dan lapangan udara di Labuan Bajo.

Kompas TV Survei Universitas Slamet Riyadi Surakarta menyebut putra Presiden Joko Widodo masuk dalam bursa pemilihan Walikota Surakarta 2020-2025, Gibran Rakabuming Raka dan Kaesang Pangarep meraih popularitas yang tinggi di survei Pilwalkot Solo. Lantas seberapa besar peluang kedua putra Jokowi maju di Pilkada Solo, KompasTV akan mengulasnya bersama ketua laboratorium kebijakan publik Universitas Slamet Riyadi Surakarta Suwardi.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Tanggapi Jokowi, Djarot PDI-P: Konstitusi Dilanggar dan Direkayasa, Kekaderannya Patut Diragukan

Tanggapi Jokowi, Djarot PDI-P: Konstitusi Dilanggar dan Direkayasa, Kekaderannya Patut Diragukan

Nasional
Polri Akan Gelar Operasi Puri Agung 2024, Kawal World Water Forum Ke-10 di Bali

Polri Akan Gelar Operasi Puri Agung 2024, Kawal World Water Forum Ke-10 di Bali

Nasional
Prabowo Guncangkan Badan Surya Paloh, Sama Seperti Anies Kemarin

Prabowo Guncangkan Badan Surya Paloh, Sama Seperti Anies Kemarin

Nasional
Kasus Dana PEN, Eks Bupati Muna Divonis 3 Tahun Bui

Kasus Dana PEN, Eks Bupati Muna Divonis 3 Tahun Bui

Nasional
Surya Paloh Bakal Bertemu Prabowo Sore Ini, Nasdem Belum Ambil Keputusan

Surya Paloh Bakal Bertemu Prabowo Sore Ini, Nasdem Belum Ambil Keputusan

Nasional
Jalankan Amanah Donatur, Dompet Dhuafa Berbagi Parsel Ramadhan untuk Warga Palestina

Jalankan Amanah Donatur, Dompet Dhuafa Berbagi Parsel Ramadhan untuk Warga Palestina

Nasional
Wapres Sebut Target Penurunan 'Stunting' Akan Dievaluasi

Wapres Sebut Target Penurunan "Stunting" Akan Dievaluasi

Nasional
Persilakan Golkar Tampung Jokowi dan Gibran, PDI-P: Kami Bukan Partai Elektoral

Persilakan Golkar Tampung Jokowi dan Gibran, PDI-P: Kami Bukan Partai Elektoral

Nasional
Dana Pensiun Bukit Asam Targetkan 4 Langkah Penyehatan dan Penguatan pada 2024

Dana Pensiun Bukit Asam Targetkan 4 Langkah Penyehatan dan Penguatan pada 2024

Nasional
Di Depan Wiranto-Hendropriyono, Prabowo Minta Maaf Pernah Nakal: Bikin Repot Senior...

Di Depan Wiranto-Hendropriyono, Prabowo Minta Maaf Pernah Nakal: Bikin Repot Senior...

Nasional
Albertina Dilaporkan Wakil Ketua KPK, Ketua Dewas: Apa yang Salah? Ada Surat Tugas

Albertina Dilaporkan Wakil Ketua KPK, Ketua Dewas: Apa yang Salah? Ada Surat Tugas

Nasional
Polri Terbitkan Red Notice 2 Buron TPPO Bermodus Magang ke Jerman

Polri Terbitkan Red Notice 2 Buron TPPO Bermodus Magang ke Jerman

Nasional
Surya Paloh Bakal Temui Prabowo di Kertanegara, Nasdem: Menguatkan Sinyal Komunikasi

Surya Paloh Bakal Temui Prabowo di Kertanegara, Nasdem: Menguatkan Sinyal Komunikasi

Nasional
Temui Mensesneg Pratikno, Menpan-RB Anas Bahas Progres Skenario Pemindahan ASN ke IKN

Temui Mensesneg Pratikno, Menpan-RB Anas Bahas Progres Skenario Pemindahan ASN ke IKN

Nasional
Jokowi Teken Perpres, Wajibkan Pemda Bentuk Unit Perlindungan Perempuan dan Anak

Jokowi Teken Perpres, Wajibkan Pemda Bentuk Unit Perlindungan Perempuan dan Anak

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com