Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polri: Situasi Kampanye Terbuka Sangat Kondusif

Kompas.com - 05/04/2019, 17:57 WIB
Devina Halim,
Krisiandi

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Polri mengklaim kampanye terbuka berjalan kondusif. Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen Pol Dedi Prasetyo mengakui ada sejumlah kejadian selama kampanye terbuka namun bisa ditangani aparat.

"Untuk pengamanan kampanye terbuka alhamdulillah secara umum bahwa situasi sangat kondusif, ada beberapa kejadian-kejadian kecil, yang tidak signifikan yang berhasil diatasi, ditangani oleh aparat keamanan setempat," kata Dedi di Gedung Humas Mabes Polri, Jakarta Selatan, Jumat (5/4/2019).

Baca juga: Ada Kampanye Akbar Prabowo-Sandi, Begini Rekayasa Lalu Lintas Sekitar GBK

Dedi menuturkan, terdapat sekitar 10.000 personel di tingkat Polda yang diterjunkan untuk mengamankan masa kampanye terbuka.

Menurut Dedi, sebanyak sepertiga kekuatan di setiap polda maupun polres dikerahkan untuk mengamankan momen kampanye ini.

"Artinya seluruh Indonesia, kepolisian itu mengamankan rata-rata dengan menggunakan sepertiga kekuatan yang ada di tiap-tiap polda termasuk polres," ungkap dia.

Baca juga: Lagu Tarling Khas Cirebonan Meriahkan Kampanye Jokowi di Cirebon

Setiap wilayah, katanya, juga sudah memiliki rencana pengamanan secara rinci untuk mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan.

Tak hanya pihak berwajib, Dedi mengatakan masyarakat juga turut berperan menjaga situasi kondusif tersebut.

"Masyarakat juga cukup antusias dan masyarakat bersama-sama dengan aparat keamanan menjaga kondusivitas di wilayahnya," tutur Dedi.

Kompas TV Menteri Dalam Negeri, Tjahjo Kumolo bersama ratusan Aparatur Sipil Negara dan Badan Nasional Pengelola Perbatasan, sampaikan ikrar untuk menyukseskan Pemilu 2019. Poin ikrar di antaranya adalah memerintahkan seluruh ASN di Kemendagri untuk aktif menyukseskan pemilu, serta menjunjung netralitas selama masa kampanye yang tersisa.<br /> Dalam ikrarnya lima poin menjadi janji sekaligus komitmen penting bagi ASN dan BNPP khususnya ditubuh Kementerian Dalam Negeri. Kemendagri juga siap mendukung KPU dan Bawaslu demi keberlangsungan Pemilu yang demokratis dan damai.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Lantik Sekjen Wantannas, Menko Polhukam Hadi Ingatkan Situasi Keamanan Dunia yang Tidak Pasti

Lantik Sekjen Wantannas, Menko Polhukam Hadi Ingatkan Situasi Keamanan Dunia yang Tidak Pasti

Nasional
Dudung Abdurahman Datangi Rumah Prabowo Malam-malam, Mengaku Hanya Makan Bareng

Dudung Abdurahman Datangi Rumah Prabowo Malam-malam, Mengaku Hanya Makan Bareng

Nasional
Idrus Marham Sebut Jokowi-Gibran ke Golkar Tinggal Tunggu Peresmian

Idrus Marham Sebut Jokowi-Gibran ke Golkar Tinggal Tunggu Peresmian

Nasional
Logo dan Tema Hardiknas 2024

Logo dan Tema Hardiknas 2024

Nasional
Nasdem Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Nasib Koalisi Perubahan di Ujung Tanduk

Nasdem Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Nasib Koalisi Perubahan di Ujung Tanduk

Nasional
PKS Undang Prabowo ke Markasnya, Siap Beri Karpet Merah

PKS Undang Prabowo ke Markasnya, Siap Beri Karpet Merah

Nasional
Selain Nasdem, PKB Juga Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Selain Nasdem, PKB Juga Gabung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Nasional
BRIN Bahas Pengembangan Satelit untuk Waspadai Permasalahan Keamanan Antariksa

BRIN Bahas Pengembangan Satelit untuk Waspadai Permasalahan Keamanan Antariksa

Nasional
Nasdem dukung Prabowo-Gibran, Golkar Tak Khawatir Jatah Menteri Berkurang

Nasdem dukung Prabowo-Gibran, Golkar Tak Khawatir Jatah Menteri Berkurang

Nasional
GASPOL! Hari Ini: Hasto Kristiyanto dan Hadirnya Negara Kekuasaan

GASPOL! Hari Ini: Hasto Kristiyanto dan Hadirnya Negara Kekuasaan

Nasional
Kumpulkan 777 Komandan Satuan, KSAD: Jangan Hanya 'Copy Paste', Harus Bisa Berinovasi

Kumpulkan 777 Komandan Satuan, KSAD: Jangan Hanya "Copy Paste", Harus Bisa Berinovasi

Nasional
Bertemu Pratikno, Ketua Komisi II DPR Sempat Bahas Penyempurnaan Sistem Politik

Bertemu Pratikno, Ketua Komisi II DPR Sempat Bahas Penyempurnaan Sistem Politik

Nasional
Waketum Nasdem Mengaku Dapat Respons Positif Prabowo soal Rencana Maju Pilkada Sulteng

Waketum Nasdem Mengaku Dapat Respons Positif Prabowo soal Rencana Maju Pilkada Sulteng

Nasional
Bertemu Komandan Jenderal Angkatan Darat AS, Panglima TNI Ingin Hindari Ketegangan Kawasan

Bertemu Komandan Jenderal Angkatan Darat AS, Panglima TNI Ingin Hindari Ketegangan Kawasan

Nasional
5.791 Personel Polri Dikerahkan Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali

5.791 Personel Polri Dikerahkan Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com