Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masih Blusukan di Sulawesi, Ini Agenda Jokowi Hari Ini

Kompas.com - 23/12/2018, 08:42 WIB
Fabian Januarius Kuwado,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

MAKASSAR, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo, Minggu (23/12/2018), masih melangsungkan kunjungan kerjanya di Provinsi Sulawesi Selatan.

Minggu pukul 07.50 WITA, ia dijadwalkan lepas landas dari Bandar Udara Sultan Hasanuddin, Kota Makassar menuju Bandar Udara Lagaligo-Bua, Kabupaten Luwu.

Baca juga: Mantul, Mantap Betul, Malam Mingguan Jokowi di Makassar...

 

Presiden yang didampingi Ibu Negara Iriana kemudian melanjutkan perjalanan ke Kabupaten Tana Toraja dengan menggunakan helikopter Super Puma TNI Angkatan Udara.

Di Toraja, Jokowi akan menghadiri serangkaian kegiatan bersama masyarakat.

Menjelang sore hari, Presiden akan menuju Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah untuk meresmikan Bandar Udara dan terminal baru Bandar Udara Syukuran Aminuddin Amir.

Baca juga: Kunjungi Mal di Makassar, Jokowi Bikin Vlog Bersama Pegawai Departemen Store

Turut mendampingi Presiden dalam kunjungan kerjanya kali ini, yakni Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Kepala Staf Presiden Moeldoko, Koordinator Staf Khusus Presiden Teten Masduki dan Staf Khusus Presiden Adita Irawati.

Kompas TV Hobi nge-vlog putra Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Kaesang Pangarep sepertinya menular kepada ayahnya.<br /> <br /> Dengan nge-vlog, Jokowi mengabadikan perjalanan dirinya ke sejumlah daerah. Belakangan Jokowi terlihat aktif merekam sebagian kegiatannya dan menggunggahnya ke akun media sosial miliknya, seperti Instagram.<br /> <br /> Baru-baru ini, Jokowi nge-vlog bareng dengan Yenny Wahid sedang ngopi di Bangkalan, Jawa Timur.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Dukung Prabowo dan Megawati Bertemu, Airlangga Singgung Periode Kritis RI 10 Tahun ke Depan

Dukung Prabowo dan Megawati Bertemu, Airlangga Singgung Periode Kritis RI 10 Tahun ke Depan

Nasional
Prabowo: Saya dan Gibran Manusia Biasa, Kami Butuh Bantuan dan Nasihat

Prabowo: Saya dan Gibran Manusia Biasa, Kami Butuh Bantuan dan Nasihat

Nasional
Diminta Kubu Anies Jadi Saksi Sengketa Pilpres 2024, Airlangga Tunggu Undangan MK

Diminta Kubu Anies Jadi Saksi Sengketa Pilpres 2024, Airlangga Tunggu Undangan MK

Nasional
Pakar Sebut Kesaksian 4 Menteri di Sidang Sengketa Pilpres Penting, Bisa Ungkap Politisasi Bansos

Pakar Sebut Kesaksian 4 Menteri di Sidang Sengketa Pilpres Penting, Bisa Ungkap Politisasi Bansos

Nasional
Prabowo Bilang Demokrasi Tidak Mudah, tetapi Paling Dikehendaki Rakyat

Prabowo Bilang Demokrasi Tidak Mudah, tetapi Paling Dikehendaki Rakyat

Nasional
Menko Polhukam Sebut Pengamanan Rangkaian Paskah Dilakukan Terbuka dan Tertutup

Menko Polhukam Sebut Pengamanan Rangkaian Paskah Dilakukan Terbuka dan Tertutup

Nasional
Prabowo-Gibran Buka Puasa Bareng Golkar, Semeja dengan Airlangga, Agung Laksono, dan Akbar Tandjung

Prabowo-Gibran Buka Puasa Bareng Golkar, Semeja dengan Airlangga, Agung Laksono, dan Akbar Tandjung

Nasional
Fahira Idris: Pendekatan Holistik dan Berkelanjutan Diperlukan dalam Pengelolaan Kawasan Aglomerasi Jabodetabekjur

Fahira Idris: Pendekatan Holistik dan Berkelanjutan Diperlukan dalam Pengelolaan Kawasan Aglomerasi Jabodetabekjur

Nasional
KPK: Baru 29 Persen Anggota Legislatif yang Sudah Serahkan LHKPN

KPK: Baru 29 Persen Anggota Legislatif yang Sudah Serahkan LHKPN

Nasional
Dewas Sudah Teruskan Aduan Jaksa KPK Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar ke Deputi Pimpinan

Dewas Sudah Teruskan Aduan Jaksa KPK Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar ke Deputi Pimpinan

Nasional
Rekening Jaksa KPK yang Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar Diperiksa

Rekening Jaksa KPK yang Diduga Peras Saksi Rp 3 Miliar Diperiksa

Nasional
Kasus Kredit Ekspor LPEI, KPK Buka Peluang Tetapkan Tersangka Korporasi

Kasus Kredit Ekspor LPEI, KPK Buka Peluang Tetapkan Tersangka Korporasi

Nasional
Pakar Hukum Dorong Percepatan 'Recovery Asset' dalam Kasus Korupsi Timah yang Libatkan Harvey Moeis

Pakar Hukum Dorong Percepatan "Recovery Asset" dalam Kasus Korupsi Timah yang Libatkan Harvey Moeis

Nasional
Sidak ke Kalteng, Satgas Pangan Polri Minta Pasar Murah Diintensifkan Jelang Lebaran

Sidak ke Kalteng, Satgas Pangan Polri Minta Pasar Murah Diintensifkan Jelang Lebaran

Nasional
Puspen TNI Sebut Denpom Jaya Dalami Dugaan Prajurit Aniaya Warga di Jakpus

Puspen TNI Sebut Denpom Jaya Dalami Dugaan Prajurit Aniaya Warga di Jakpus

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com