Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Muhaimin Iskandar Berharap Tiga Pasang Calon Tarung di Pilkada DKI

Kompas.com - 22/09/2016, 14:15 WIB
Dani Prabowo

Penulis

BOGOR, KOMPAS.com — Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar berharap penyelenggaraan Pilkada DKI Jakarta 2017 dapat memunculkan tiga nama pasangan calon.

Saat ini, baru pasangan Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Syaiful Hidayat yang secara resmi telah mendaftarkan diri ke KPUD DKI Jakarta.

"Kalau saya berharap tiga. Tetapi, kalau 'duel' juga bagus," kata Muhaimin saat tiba di kediaman Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono di Puri Cikeas, Bogor, Jawa Barat, Kamis (22/9/2016).

Siang ini, SBY kembali mengumpulkan petinggi empat parpol, yaitu PKB, PPP, PAN, dan Demokrat.

(Baca: Siang Ini, Demokrat, PPP, PAN dan PKB Kembali Bertemu Bahas Pilkada DKI)

Pertemuan ini merupakan lanjutan dari pertemuan sebelumnya yang digelar di lokasi yang sama, Rabu (21/9/2016) malam.

Menurut Muhaimin, sejumlah nama calon gubernur mengemuka pada pertemuan semalam.

Namun, saat ini, nama-nama yang ada sudah mulai mengerucut kepada tiga nama. Muhaimin pun masih merahasiakan nama-nama yang dimaksud.

"Sekarang kita tinggal melihat laporan dari yang bertugas (menghubungi tiga orang itu)," kata dia.

Ia menegaskan, keputusan atas siapa calon gubernur yang akan diusung menunggu persetujuan dari masing-masing calon.

(Baca: Wasekjen PKB: Anies Baswedan Disimulasikan dengan Saefullah dan Sylviana Murni)

Selain itu, rencananya, pengumuman sosok yang diusung koalisi empat partai ini dilakukan di DPW masing-masing. 

Muhaimin enggan membongkar latar belakang dari masing-masing calon yang sedang dihubungi itu. 

Kompas TV Demokrat, PPP, PKB, dan PAN Sepakat Berkoalisi
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi 'Online'

Putus Internet ke Kamboja dan Filipina, Menkominfo: Upaya Berantas Judi "Online"

Nasional
Pemerintah Putus Akses Internet Judi 'Online' Kamboja dan Filipina

Pemerintah Putus Akses Internet Judi "Online" Kamboja dan Filipina

Nasional
Upaya Berantas Judi 'Online' dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Upaya Berantas Judi "Online" dari Mekong Raya yang Jerat 2,3 Juta Penduduk Indonesia...

Nasional
Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Keamanan Siber di Pusat Data Nasional: Pelajaran dari Gangguan Terbaru

Nasional
Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 26 Juni 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku 'Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste'

Letjen Suryo Prabowo Luncurkan Buku "Mengantar Provinsi Timor Timur Merdeka Menjadi Timor Leste"

Nasional
Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Resmikan Destinasi Wisata Aglaonema Park di Sleman, Gus Halim: Ini Pertama di Indonesia

Nasional
Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Drag Fest 2024 , Intip Performa Pertamax Turbo untuk Olahraga Otomotif

Nasional
2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

2.000-an Nadhliyin Hadiri Silaturahmi NU Sedunia di Mekkah

Nasional
TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi 'Online' Bisa Dipecat

TNI AD: Prajurit Gelapkan Uang untuk Judi "Online" Bisa Dipecat

Nasional
Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Airlangga Yakin Jokowi Punya Pengaruh dalam Pilkada meski Sebut Kearifan Lokal sebagai Kunci

Nasional
TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

TNI AD Mengaku Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk ke Gaza

Nasional
Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Mitigasi Gangguan PDN, Ditjen Imigrasi Tambah 100 Personel di Bandara Soekarno-Hatta

Nasional
Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan 'Autogate' Imigrasi Mulai Beroperasi

Pusat Data Nasional Diperbaiki, Sebagian Layanan "Autogate" Imigrasi Mulai Beroperasi

Nasional
Satgas Judi 'Online' Akan Pantau Pemain yang 'Top Up' di Minimarket

Satgas Judi "Online" Akan Pantau Pemain yang "Top Up" di Minimarket

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com