Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi-JK Unggul Sementara dalam Rekapitulasi 10 Perwakilan Luar Negeri

Kompas.com - 17/07/2014, 16:09 WIB
Deytri Robekka Aritonang

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com
 — Pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Joko Widodo-Jusuf Kalla unggul sementara pada rekapitulasi suara Pemilu Presiden (Pilpres) 2014 di 10 kantor perwakilan luar negeri. Namun, rekapitulasi suara tersebut belum ditetapkan lantaran baru dibacakan oleh Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) masing-masing kantor perwakilan.

Kelompok Kerja PPLN yang membacakan perolehan suara Pilpres 2014 di sembilan kantor perwakilan ialah Vientiane (Laos), Guangzhou (Tiongkok), Yangon (Myanmar), Kinabalu dan Kuching (Malaysia), Budapest (Hongaria), Bucharest (Romania), Zagreb (Kroasia), dan Tokyo (Jepang).

Total suara Jokowi-JK di sembilan kantor perwakilan itu adalah 79.542 suara, sedangkan perolehan suara Prabowo Subianto-Hatta Rajasa ialah sebanyak 57.788 suara.

Berikut rincian perolehan suara tersebut:

1. Vientiane: Prabowo-Hatta 72 suara, Jokowi-JK 107 suara

2. Guangzhou: Prabowo-Hatta 125 suara, Jokowi-JK 1.248 suara

3. Yangon: Prabowo-Hatta 229 suara, Jokowi-JK 207 suara

4. Kinabalu: Prabowo-Hatta 20.790 suara, Jokowi-JK 28.905 suara

5. Kuching: Prabowo-Hatta 33.633 suara, Jokowi-JK 40.091 suara

6. Budapest: Prabowo-Hatta 18 suara, Jokowi-JK 82 suara

7. Bucharest: Prabowo-Hatta 27 suara, Jokowi-JK 40 suara

8. Zagreb: Prabowo-Hatta 13 suara, Jokowi-JK 23 suara

9. Tokyo: Prabowo-Hatta 2.103 suara, Jokowi-JK 3.245 suara

10. Melbourne: Prabowo-Hatta 778, Jokowi-JK 5.594 suara

KPU menggelar rapat rekapitulasi suara pilpres luar negeri di 96 negara. Penyelenggaraan pemungutan suara dilakukan di 130 kantor perwakilan oleh Pokja PPLN.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Paparkan Upaya Pemerataan Energi Indonesia

Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Paparkan Upaya Pemerataan Energi Indonesia

Nasional
Ucapkan Selamat ke Prabowo-Gibran, Sudirman Said: Tim yang Kalah Harus Hormati Putusan MK

Ucapkan Selamat ke Prabowo-Gibran, Sudirman Said: Tim yang Kalah Harus Hormati Putusan MK

Nasional
Cuti, AHY Akan Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

Cuti, AHY Akan Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

Nasional
Persiapkan Leaders’ Retreat, Menlu Singapura Temui Menko Airlangga Bahas Kerja Sama dan Isu Strategis

Persiapkan Leaders’ Retreat, Menlu Singapura Temui Menko Airlangga Bahas Kerja Sama dan Isu Strategis

Nasional
Pesan Terakhir Pria yang Ditemukan Tewas di Kontrakan Depok, Minta Jasadnya Dikremasi

Pesan Terakhir Pria yang Ditemukan Tewas di Kontrakan Depok, Minta Jasadnya Dikremasi

Nasional
Profil Mooryati Soedibyo: Mantan Wakil Ketua MPR dan Pendiri Mustika Ratu yang Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun

Profil Mooryati Soedibyo: Mantan Wakil Ketua MPR dan Pendiri Mustika Ratu yang Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun

Nasional
Pendiri Mustika Ratu, Mooryati Soedibyo, Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun

Pendiri Mustika Ratu, Mooryati Soedibyo, Meninggal Dunia di Usia 96 Tahun

Nasional
Sirekap Dipakai Lagi di Pilkada, KPU Siap Sempurnakan Sesuai Saran MK

Sirekap Dipakai Lagi di Pilkada, KPU Siap Sempurnakan Sesuai Saran MK

Nasional
Bongkar Pemerasan SYL, Jaksa KPK Bakal Hadirkan Sespri Sekjen Kementan di Pengadilan

Bongkar Pemerasan SYL, Jaksa KPK Bakal Hadirkan Sespri Sekjen Kementan di Pengadilan

Nasional
MK Minta Sirekap Dikembangkan Lembaga Mandiri, KPU Singgung Kemandirian Penyelenggara Pemilu

MK Minta Sirekap Dikembangkan Lembaga Mandiri, KPU Singgung Kemandirian Penyelenggara Pemilu

Nasional
Pelajaran Berharga Polemik Politisasi Bansos dari Sidang MK

Pelajaran Berharga Polemik Politisasi Bansos dari Sidang MK

Nasional
Prabowo-Gibran Akan Pidato Usai Ditetapkan KPU Hari Ini

Prabowo-Gibran Akan Pidato Usai Ditetapkan KPU Hari Ini

Nasional
Penetapan Prabowo-Gibran Hari Ini, Ganjar: Saya Belum Dapat Undangan

Penetapan Prabowo-Gibran Hari Ini, Ganjar: Saya Belum Dapat Undangan

Nasional
Prabowo-Gibran Sah Jadi Presiden dan Wapres Terpilih, Bakal Dilantik 20 Oktober 2024

Prabowo-Gibran Sah Jadi Presiden dan Wapres Terpilih, Bakal Dilantik 20 Oktober 2024

Nasional
[POPULER NASIONAL] Para Ketum Parpol Kumpul di Rumah Mega | 'Dissenting Opinion' Putusan Sengketa Pilpres Jadi Sejarah

[POPULER NASIONAL] Para Ketum Parpol Kumpul di Rumah Mega | "Dissenting Opinion" Putusan Sengketa Pilpres Jadi Sejarah

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com