Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pertamina Jamin Pasokan BBM dan Elpiji

Kompas.com - 23/12/2012, 21:12 WIB
Evy Rachmawati

Penulis

 

JAKARTA, KOMPAS.com-  PT Pertamina menjamin keamanan pasokan bahan bakar minyak dan elpiji selama perayaan Hari Natal 2012 dan Tahun Baru 2013.

Stok yang ada bisa untuk memenuhi kebutuhan BBM dalam 20 hari ke depan.

Demikian disampaikan Wakil Presiden Komunikasi Korporat PT Pertamina Ali Mundakir, Minggu (23/12/2012), di Jakarta.

"Berdasarkan proyeksi stok BBM dan elpiji serta tingkat konsumsi masyarakat selama masa perayaan Hari Raya Natal dan Tahun Baru, kami jamin pasokan BBM dan elpiji untuk masyarakat aman," kata Ali.

Stok rata-rata BBM nasional saat ini pada level rata-rata 20 hari. Rincian stok BBM antara lain, premium 16 hari, solar 20 hari, dan avtur 22 hari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com