Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Angela Merkel Kunjungi Masjid Istiqlal

Kompas.com - 10/07/2012, 16:04 WIB
Aditya Revianur

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kanselir Jerman Angela Dorothea Merkel mengunjungi Masjid Istiqlal di Jakarta, Selasa (10/7/2012), dalam rangkaian kunjungan kenegaraan yang dijadwalkan selama dua hari tanggal 10-11 Juli 2012.
     
Dalam kunjungannya ke Masjid Istiqlal Merkel didampingi oleh Imam Rawatib Masjid Istiqlal Ahmad Husni Ismail dan Ketua Badan Pelaksana pengelola masjid Istiqlal H Mubarak. Sebelumnya, Merkel disambut dengan shalawat dari Majelis Ta’lim ibu-ibu Masjid Istiqlal.
     
Kesempatan ini merupakan kunjungan balasan terhadap lawatan Presiden RI ke Jerman pada tahun 2009 lalu, Kanselir Angela Merkel juga rencannya akan mengadakan pertemuan dengan pebisnis, jurnalis dan aktivis HAM, serta Ketua Mahkamah Konstitusi.
     
Kemudian, Merkel juga dijadwalkan mengunjungi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika, selain Masjid Istiqlal dan Gereja Immanuel. Merkel juga dijadwalkan membahas isu keamanan regional terkait pembajakan di Selat Malaka dan bertemu dengan Ketua Hakim Mahkamah Konstitusi.
     
Sejauh ini, data perdagangan bilateral antara Indonesia dengan Jerman diprediksi mencapai 12 miliar dolar AS pada 2015. Momentum kedatangan Kanselir Republik Federal Jerman, Angela Merkel ke Indonesia akan dimanfaatkan untuk mendorong investasi Jerman di Indonesia yang saat ini berada di peringkat 14.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadi Presiden Terpilih, Kekayaan Prabowo Capai Rp 2 Triliun

Jadi Presiden Terpilih, Kekayaan Prabowo Capai Rp 2 Triliun

Nasional
Soal Target Penurunan Stunting Jadi 14 Persen, Jokowi: Saya Hitung Ternyata Tidak Mudah

Soal Target Penurunan Stunting Jadi 14 Persen, Jokowi: Saya Hitung Ternyata Tidak Mudah

Nasional
Resmi Jadi Wapres Terpilih Pilpres 2024, Gibran Punya Harta Rp 25,5 M

Resmi Jadi Wapres Terpilih Pilpres 2024, Gibran Punya Harta Rp 25,5 M

Nasional
Momen Anies Baswedan Pamitan dengan Satgas Pengamanan yang Mengawalnya Selama Pilpres...

Momen Anies Baswedan Pamitan dengan Satgas Pengamanan yang Mengawalnya Selama Pilpres...

Nasional
Titiek Soeharto Tersipu Saat Ditanya Kemungkinan Dampingi Prabowo

Titiek Soeharto Tersipu Saat Ditanya Kemungkinan Dampingi Prabowo

Nasional
Jadi Presiden Terpilih, Prabowo Terima Kasih ke Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud

Jadi Presiden Terpilih, Prabowo Terima Kasih ke Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud

Nasional
Ceritakan Pengalaman Kunjungi Berbagai RSUD, Jokowi: Alatnya Puluhan Miliar, Tapi Ruangannya Payah ...

Ceritakan Pengalaman Kunjungi Berbagai RSUD, Jokowi: Alatnya Puluhan Miliar, Tapi Ruangannya Payah ...

Nasional
DPP PKB Gelar Karpet Merah Menyusul Kabar Rencana Kedatangan Prabowo

DPP PKB Gelar Karpet Merah Menyusul Kabar Rencana Kedatangan Prabowo

Nasional
Momen Prabowo Guncangkan Badan Anies Sambil Tertawa Usai Jadi Presiden Terpilih

Momen Prabowo Guncangkan Badan Anies Sambil Tertawa Usai Jadi Presiden Terpilih

Nasional
Prabowo: Saya Akan Berjuang untuk Seluruh Rakyat, Termasuk yang Tidak Memilih Saya

Prabowo: Saya Akan Berjuang untuk Seluruh Rakyat, Termasuk yang Tidak Memilih Saya

Nasional
PDI-P Tak Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

PDI-P Tak Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

Nasional
Singgung Debat Capres yang Panas, Prabowo: Kita Tetap Satu Keluarga Besar

Singgung Debat Capres yang Panas, Prabowo: Kita Tetap Satu Keluarga Besar

Nasional
Sapa Anies-Muhaimin, Prabowo: Saya Pernah di Posisi Anda, Senyuman Anda Berat Sekali

Sapa Anies-Muhaimin, Prabowo: Saya Pernah di Posisi Anda, Senyuman Anda Berat Sekali

Nasional
KPK Sebut Hakim Itong Mulai Cicil Bayar Uang Denda dan Pengganti

KPK Sebut Hakim Itong Mulai Cicil Bayar Uang Denda dan Pengganti

Nasional
Tak Seperti PKB-PKS, Nasdem Tak Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

Tak Seperti PKB-PKS, Nasdem Tak Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran di KPU

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com