Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Power Balance Dibagikan Pas Pidato Obama

Kompas.com - 04/01/2011, 12:07 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Tak hanya masyarakat awam yang kena iming-iming gelang Power Balance. Kedutaan Besar AS di Indonesia pun pernah membagikannya kepada para hadirin yang mendengarkan pidato Presiden Barack Obama saat berkunjung ke Indonesia, November 2010 lalu.

Ini mungkin bukan kabar baru. Menjelang pidato Obama, sejumlah tweep di Indonesia sempat mengabarkan soal pembagian gelang tersebut. Begitu kontroversi gelang Power Balance yang mengemuka pagi ini, peristiwa itu pun menjadi terangkat kembali.

Sejumlah pengguna Twitter yang ikut dalam rombongan tamu dalam pidato Obama di Balairung Universitas Indonesia mengungkapkan hal tersebut. Mereka mengaku diberi gelang tersebut oleh panitia dari pihak Kedutaan Besar AS.

Entah apa maksud pembagian tersebut. Apakah hanya sekadar untuk memberi tanda, sekadar produk sponsor, atau memang sengaja disiapkan untuk menghimpun kekuatan dan keseimbangan, seperti yang digembar-gemborkan soal manfaat gelang tersebut.

Gelang Power Balance yang terbuat dari silikon memang berhasil menyihir dunia. Banyak orang yang percaya khasiatnya, tidak hanya di Indonesia, tetapi juga di berbagai belahan dunia. Sejumlah atlet ternama dunia bahkan menjadi product ambassador yang turut mempromosikan produk tersebut.

Namun, hari ini, dunia dikejutkan dengan pernyataan terbuka Power Balance yang mengakui tidak memiliki bukti saintifik yang kredibel untuk mengklaim khasiat produknya untuk menambah kekuatan, keseimbangan, dan fleksibilitas tubuh. Bahkan, produsen Power Balance di Australia siap mengembalikan uang pembelinya yang merasa tertipu dengan iklan mereka.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Optimistis MK Diskualifikasi Gibran, Kubu Anies: Tak Ada Alasan untuk Tidak Pemungutan Suara Ulang

    Optimistis MK Diskualifikasi Gibran, Kubu Anies: Tak Ada Alasan untuk Tidak Pemungutan Suara Ulang

    Nasional
    MK Diperkirakan Tak Akan Diskualifikasi Prabowo-Gibran

    MK Diperkirakan Tak Akan Diskualifikasi Prabowo-Gibran

    Nasional
    Jadwal Terbaru Pelaksanaan UTBK-SNBT 2024

    Jadwal Terbaru Pelaksanaan UTBK-SNBT 2024

    Nasional
    Dana Zizwaf Selama Ramadhan 2024 Meningkat, Dompet Dhuafa: Kedermawanan Masyarakat Meningkat

    Dana Zizwaf Selama Ramadhan 2024 Meningkat, Dompet Dhuafa: Kedermawanan Masyarakat Meningkat

    Nasional
    MK Diprediksi Bikin Kejutan, Perintahkan Pemungutan Suara Ulang di Sejumlah Daerah

    MK Diprediksi Bikin Kejutan, Perintahkan Pemungutan Suara Ulang di Sejumlah Daerah

    Nasional
    Menakar Nasib Ketua KPU Usai Diadukan Lagi ke DKPP Terkait Dugaan Asusila

    Menakar Nasib Ketua KPU Usai Diadukan Lagi ke DKPP Terkait Dugaan Asusila

    Nasional
    Tak Lagi Solid, Koalisi Perubahan Kini dalam Bayang-bayang Perpecahan

    Tak Lagi Solid, Koalisi Perubahan Kini dalam Bayang-bayang Perpecahan

    Nasional
    TPN Ganjar-Mahfud Sebut 'Amicus Curiae' Bukan untuk Intervensi MK

    TPN Ganjar-Mahfud Sebut "Amicus Curiae" Bukan untuk Intervensi MK

    Nasional
    Percepat Kinerja Pembangunan Infrastruktur, Menpan-RB Setujui 26.319 Formasi ASN Kementerian PUPR

    Percepat Kinerja Pembangunan Infrastruktur, Menpan-RB Setujui 26.319 Formasi ASN Kementerian PUPR

    Nasional
    Kubu Prabowo Siapkan Satgas untuk Cegah Pendukung Gelar Aksi Saat MK Baca Putusan Sengketa Pilpres

    Kubu Prabowo Siapkan Satgas untuk Cegah Pendukung Gelar Aksi Saat MK Baca Putusan Sengketa Pilpres

    Nasional
    TKN Prabowo-Gibran Akan Gelar Nobar Sederhana untuk Pantau Putusan MK

    TKN Prabowo-Gibran Akan Gelar Nobar Sederhana untuk Pantau Putusan MK

    Nasional
    Jelang Putusan Sengketa Pilpres: MK Bantah Bocoran Putusan, Dapat Karangan Bunga

    Jelang Putusan Sengketa Pilpres: MK Bantah Bocoran Putusan, Dapat Karangan Bunga

    Nasional
    Skenario Putusan Mahkamah Konstitusi dalam Sengketa Pilpres 2024

    Skenario Putusan Mahkamah Konstitusi dalam Sengketa Pilpres 2024

    Nasional
    Kejagung Terus Telusuri Aset Mewah Harvey Moeis, Jet Pribadi Kini dalam Bidikan

    Kejagung Terus Telusuri Aset Mewah Harvey Moeis, Jet Pribadi Kini dalam Bidikan

    Nasional
    Yusril Tegaskan Pencalonan Gibran Sah dan Optimistis dengan Putusan MK

    Yusril Tegaskan Pencalonan Gibran Sah dan Optimistis dengan Putusan MK

    Nasional
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com