Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Obama Batal ke Indonesia

Kompas.com - 04/06/2010, 11:25 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Presiden Amerika Serikat Barack Obama lagi-lagi membatalkan kunjungannya ke Indonesia. Semula ia dijadwalkan datang ke Jakarta dan Denpasar pada bulan Juni ini.

Juru Bicara Gedung Putih Robbert Gibbs, sebagaimana dilansir Bloomberg, mengatakan, Presiden Obama telah menyampaikan penyesalannya kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Perdana Menteri Australia Kevin Rudd dalam sebuah perbincangan telepon.

"Presiden Obama akan menjadwalkan kembali kunjungannya. Dengan demikian, beliau dapat mengunjungi Indonesia dan Australia secepatnya," ujarnya, Kamis (3/6/2010) waktu AS.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com