Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengusung Angket Berharap Audit BPK Tidak "Dipoles"

Kompas.com - 22/11/2009, 14:27 WIB

MAKASSAR, KOMPAS.com — Pengusung hak angket kasus bailout dana Rp 6,7 triliun untuk Bank Century, Akbar Faisal, berharap Badan Pemeriksa Keuangan tidak memoles-moles hasil audit bailout Century untuk menyelamatkan orang tertentu.

Hal itu disampaikan Akbar dalam diskusi kasus pemanggilan redaksi harian Kompas dan Seputar Indonesia yang berlangsung di Makassar, Minggu (22/11). Ia menyatakan sudah memegang hasil audit sementara BPK, dan berharap hasil audit yang diserahkan kepada DPR pada Senin konsisten.  

"Ada kejanggalan dari proses audit, yaitu diundur-undurnya penyampaian hasil audit kepada DPR. Kami berharap pengunduran itu bukan karena Badan Pemeriksa Keuangan sedang memoles hasil audit itu. Kami sudah memegang hasil audit sementara kasus itu, dan kami akan memastikan hasil audit yang diserahkan pada Senin konsisten dengan hasil audit yang ada di tangan kami," kata Wakil Sekretaris Jenderal Partai Hati Nurani Rakyat itu.

Ia menolak mengumumkan isi hasil audit BPK yang dimilikinya. Namun, ia mengesankan, hasil audit BPK akan mencantumkan kesalahan prosedur pencairan dana bailout. Menurutnya, jika hasil audit yang disampaikan BKP konsisten dengan hasil audit yang ada ditangannya, berarti akan ada tiga orang yang akan sulit tidur. "Itu orang-orang yang rapat pada sebuah subuh untuk memutuskan pencairan bailout Bank Century," kata Akbar.  

Akbar menyatakan, jika hasil audit berbeda dengan dokumen hasil audit yang ada di tangannya, dia akan memerkarakannya. "Kalau sampai beda, kami harus membongkar apa skenario di balik semua itu," kata Akbar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tanggal 19 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 19 April 2024 Memperingati Hari Apa?

Nasional
Megawati Serahkan ‘Amicus Curiae’  ke MK, Anies: Menggambarkan Situasi Amat Serius

Megawati Serahkan ‘Amicus Curiae’ ke MK, Anies: Menggambarkan Situasi Amat Serius

Nasional
Megawati Ajukan Amicus Curiae, Airlangga: Kita Tunggu Putusan MK

Megawati Ajukan Amicus Curiae, Airlangga: Kita Tunggu Putusan MK

Nasional
Bupati Sidoarjo Tersangka Dugaan Korupsi, Muhaimin: Kita Bersedih, Jadi Pembelajaran

Bupati Sidoarjo Tersangka Dugaan Korupsi, Muhaimin: Kita Bersedih, Jadi Pembelajaran

Nasional
Airlangga Sebut Koalisi Prabowo Akan Berdiskusi terkait PPP yang Siap Gabung

Airlangga Sebut Koalisi Prabowo Akan Berdiskusi terkait PPP yang Siap Gabung

Nasional
Dikunjungi Cak Imin, Anies Mengaku Bahas Proses di MK

Dikunjungi Cak Imin, Anies Mengaku Bahas Proses di MK

Nasional
AMPI Resmi Deklarasi Dukung Airlangga Hartarto Jadi Ketum Golkar Lagi

AMPI Resmi Deklarasi Dukung Airlangga Hartarto Jadi Ketum Golkar Lagi

Nasional
MK Ungkap Baru Kali Ini Banyak Pihak Ajukan Diri sebagai Amicus Curiae

MK Ungkap Baru Kali Ini Banyak Pihak Ajukan Diri sebagai Amicus Curiae

Nasional
Bappilu PPP Sudah Dibubarkan, Nasib Sandiaga Ditentukan lewat Muktamar

Bappilu PPP Sudah Dibubarkan, Nasib Sandiaga Ditentukan lewat Muktamar

Nasional
Yusril Anggap Barang Bukti Beras Prabowo-Gibran di Sidang MK Tak Buktikan Apa-apa

Yusril Anggap Barang Bukti Beras Prabowo-Gibran di Sidang MK Tak Buktikan Apa-apa

Nasional
Panglima TNI Tegaskan Operasi Teritorial Tetap Dilakukan di Papua

Panglima TNI Tegaskan Operasi Teritorial Tetap Dilakukan di Papua

Nasional
TNI Kembali Pakai Istilah OPM, Pengamat: Cenderung Pakai Pendekatan Operasi Militer dalam Mengatasinya

TNI Kembali Pakai Istilah OPM, Pengamat: Cenderung Pakai Pendekatan Operasi Militer dalam Mengatasinya

Nasional
Tim Hukum Ganjar-Mahfud Tetap Beri Angka Nol untuk Perolehan Suara Prabowo-Gibran

Tim Hukum Ganjar-Mahfud Tetap Beri Angka Nol untuk Perolehan Suara Prabowo-Gibran

Nasional
Soal Bantuan Presiden, Kubu Ganjar-Mahfud: Kalau Itu Transparan, kenapa Tak Diumumkan dari Dulu?

Soal Bantuan Presiden, Kubu Ganjar-Mahfud: Kalau Itu Transparan, kenapa Tak Diumumkan dari Dulu?

Nasional
Minta MK Kabulkan Sengketa Hasil Pilpres, Kubu Anies: Kita Tidak Rela Pemimpin yang Terpilih Curang

Minta MK Kabulkan Sengketa Hasil Pilpres, Kubu Anies: Kita Tidak Rela Pemimpin yang Terpilih Curang

Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com